Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

SBY Dukung Dada Rosada Jadi Walikota

image-gnews
Iklan
TEMPO Interaktif, Bandung:Pelawak Komar, Anggota DPR RI dari Partai Demokrat mengatakan, calon incumbent Walikota Bandung, Dada Rosada dan pasangannya Ayi Vivananda didukung Presiden Soesilo Bambang Yudhoyono. "Hanya pasangan ini yang didukung Soesilo Bambang Yudhoyono, pasangan lain tidak," katanya saat berorasi di Lapangan Saparua Bandung, Minggu (3/8).Dia bersama pengacara Ruhut Sitompul, dari DPP Partai Demokrat menjadi juru kampanye hari terakhir untuk calon pasangan walikota Bandung nomor urut 1 di Lapangan Saparua, Bandung. Pada putaran terakhir kampanyenya, pasangan itu memilih unjuk kekuatan dengan menggelar orasi dan dangdutan dihadiri kader partai dan ormas pendukung pasangan itu.Komar mengatakan, alasan SBY mendukung keduanya, karena pasangan itu didukung Demokrat. Ruhut menimpali, Kota Bandung butuh walikota yang sudah mempunyai pengalaman.Selain keduanya, mantan Wakil Gubernur Jawa Barat Nu'man Abdul Hakim, yang juga kader PPP, juga ikut mengisi orasi kampanye pasangan walikota itu. Menyusulnya, masing-masing perwakilan partai pendukung kandidat itu berorasi bergantian. Pasangan itu didukung sejumlah partai di antaranya Partai Demokrat, Partai Golkar, PDI Perjuangan, Partai Bulan Bintang, serta PAN.Pasangan Dada-Ayi mengakhiri kampanye dengan berkumpul di lapangan itu. Sebelumnya, masing-masing berkeliling Bandung di tempat yang berbeda. Ayi, Ketua Fraksi PDI di DPRD Jawa Barat itu datang lewat pukul 2 siang, sementara Dada terjebak macet dan tiba lewat pukul 4 sore. Rangkaian orasi baru digelar, hampir satu jam, setelah Dada menampakkan batang hidungnya.Dada dalam orasinya menutup kampanyenya mengklaim sudah melakukan sejumlah perubahan di Bandung. Di antaranya memulai sekolah gratis, layanan kesehatan gratis, dan pemberian bantuan modal usaha cuma-cuma pada warga Bandung. Menutup 5 SPBU dan menggantinya menjadi taman, serta membenahi Lapangan Tegalega juga diklaimnya sebagai bagian dari perubahan yang dilakukaknnya.Dada mengatakan, dengan pengalamannya menjadi walikota, tidak sukar untuk menjalankannya lagi jika terpilih. "Kalau yang lain, butuh waktu 3 tahun untuk menyesuaikan diri, kalau saya, begitu dilantik tinggal melanjutkan saja," katanya.Dia meminta pendukungnya hati-hati di masa tenang nanti. Dia memesan agar berhati-hati karena bakal datang tamu tak diundang dan menyelipkan selebaran yang menjelek-jelekkannya lewat celah pintu rumah. Dia meminta pendukungnya agar tidak terpengaruh dan tetap memilihnya saat hari pencoblosan pada 10 Agustus nanti.Ahmad Fikri
Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Selain Gibran dan Bobby Nasution, Khofifah Disebut Juga Bakal Terima Penghargaan Satyalencana

1 menit lalu

Khofifah Indar Parawansa bertemu dengan calon presiden Prabowo Subianto Sabtu, 17 Februari 2024/dok tim media Khofifah
Selain Gibran dan Bobby Nasution, Khofifah Disebut Juga Bakal Terima Penghargaan Satyalencana

Jokowi dikabarkan akan memberikan penghargaan kepada kepala daerah berprestasi, mulai dari Gibran, Bobby Nasution, hingga Khofifah.


Inter Milan Juara Liga Serie A, Akhir Stefano Pioli Tukangi AC Milan

3 menit lalu

Inter Milan Juara Liga Serie A, Akhir Stefano Pioli Tukangi AC Milan

Inter Milan berhasil menjadi juara Serie A Liga Italia musim 2023/2024 setelah memenangkan pertandingan derby melawan AC Milan.


Bersyukur Atas Putusan MK, AHY Ucapkan Selamat kepada Prabowo-Gibran

7 menit lalu

Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono alias AHY, dalam konferensi pers tentang Keputusan MK terkait Pilpres 2024 di DPP Partai Demokrat, Menteng, Jakarta Pusat, Rabu, 24 April 2024. TEMPO/Defara
Bersyukur Atas Putusan MK, AHY Ucapkan Selamat kepada Prabowo-Gibran

Menurut AHY, keputusan MK telah memberikan kepastian hukum yang sangat kuat bagi pasangan Prabowo-Gibran sebagai presiden dan wakil presiden terpilih


Bamsoet Apresiasi 18 Pengurus IMI yang Terpilih Sebagai Anggota Legislatif

10 menit lalu

Bamsoet Apresiasi 18 Pengurus IMI yang Terpilih Sebagai Anggota Legislatif

Bamsoet mengapresiasi 18 pengurus IMI yang terpilih sebagai anggota legislatif DPRD dan DPR RI.


Mengenal Miom Uteri, Tumor Jinak yang Perlu Diwaspadai

13 menit lalu

Ilustrasi Miom atay Mioma. shutterstock.com
Mengenal Miom Uteri, Tumor Jinak yang Perlu Diwaspadai

Gejala miom uteri dapat berupa perdarahan hebat saat menstruasi serta kesulitan untuk hamil bergantung pada lokasi dan ukurannya.


Kenakan Kemeja Putih, Pasangan Prabowo-Gibran Hadiri Prosesi Penetapan Capres-Cawapres Terpilih di KPU

15 menit lalu

Capres dan cawapres RI terpilih Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka saat menyapa para jurnalis di Kantor KPU RI, Jakarta, Rabu 24 April 2024. ANTARA/Rio Feisal.
Kenakan Kemeja Putih, Pasangan Prabowo-Gibran Hadiri Prosesi Penetapan Capres-Cawapres Terpilih di KPU

Prabowo-Gibran hadiri prosesi penetapan capres-cawapres terpilih di Kantor KPU. Kenakan kemeja putih.


Syarat Rekrutmen Bersama BUMN 2024 dan Tahapan Registrasinya

21 menit lalu

Situs Rekrutmen Bersama FHCI BUMN menyampaikan pengumuman tahap tahap 1 berupa registrasi online dan seleksi administasi yang akan berakhir pada esok hari, Rabu, 11 Mei 2022. (Sumber: rekrutmenbersama.fhcibumn.id)
Syarat Rekrutmen Bersama BUMN 2024 dan Tahapan Registrasinya

Ketahui beberapa syarat Rekrutmen Bersama BUMN 2024 untuk pendaftaran berikutnya agar lebih matang. Ini tahapan registrasinya.


Harga Emas Antam Hari Ini Turun Rp 5.000 ke Level Rp 1.320.000 per Gram

21 menit lalu

Petugas tengah menunjukkan contoh emas berukuran 1 kilogram di butik Galery24 Salemba, Jakarta, Selasa, 19 Maret 2024. Mengacu data Antam, tercatat harga untuk emas 0,5 gram adalah Rp649.500, naik Rp3.000 dari harga kemarin.  TEMPO/Tony Hartawan
Harga Emas Antam Hari Ini Turun Rp 5.000 ke Level Rp 1.320.000 per Gram

Harga emas batangan Antam berada di level Rp 1.320.000.


BNPB: Banjir Tiga dari Lima Kecamatan di Musi Rawas Utara Surut

28 menit lalu

Upaya evakuasi dan penyelamatan korban banjir di Musirawas Utara, Sumatra Selatan. Foto Dokumentasi Basarnas Palembang
BNPB: Banjir Tiga dari Lima Kecamatan di Musi Rawas Utara Surut

Sebelumnya banjir merendam lima daerah di Kabupaten Musi Rawas Utara sejak 16 April lalu.


Soal Kabinet, AHY Sebut Demokrat Sudah Buat Komitmen dengan Prabowo

29 menit lalu

Menteri Agraria dan Tata Ruang/ Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) memberikan keterangan kepada awak media soal kasus mafia tanah di rumah dinasnya, Kuningan, Jakarta, Kamis, 18 April 2024. AHY mengaku perlu dukungan dari berbagai pihak seperti kejaksaan, kepolisian hingga pemerintah daerah untuk memberantas mafia tanah, sebelumnya Satgas Antimafia tanah (ATR/BPN) telah mengungkap kasus penggunaan surat kusa palsu di Banyuwangi dan Pamekasan pada 16 Maret lalu. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Soal Kabinet, AHY Sebut Demokrat Sudah Buat Komitmen dengan Prabowo

AHY mengatakan Partai Demokrat sudah membuat komitmen dengan Prabowo Subianto terkait posisi dalam pemerintahan mendatang.