Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Pesan Terakhir Pilot Garuda

image-gnews
Iklan
TEMPO Interaktif, Jakarta:"Ma, besok saya sampai di rumah jam empat sore, tolong siapkan lontong sayur." Kata-kata ini masih diingat Ani Widiastuti, 45 tahun. Mengenang ucapan pilot Garuda Indonesia Airways, Kapten Sri Hardono sebelum berangkat terbang Senin (22/11) pagi ke Pontianak, Kalimantan Barat. Usai meninggalkan pesan, sebagaimana biasa, Sri meninggalkan rumah mereka di Jalan Lengkuas II No 4 RT 02/10, Kompleks Nila Kandi Kembang Larangan, di Kecamatan Larangan, Kota Tangerang, Banten dengan iringan do’a dan lambaian tangan Ani yang dinikahinya sejak Tahun 1985.Siapa menduga, inilah salam perpisahan yang terakhir diantara mereka. Seperti diberitakan sebelumnya, Kapten Sri Hardono, pilot Garuda Indonesia Airways meninggal dunia setelah mendaratkan pesawatnya Boeng 737 seri 200 GA 501 tujuan Pontianak-Jakarta di Bandar Udara Supadio Pontianak, Senin (22/11) pagi. Menurut dokter dariRS Antomius Pontianak , dr Damianus, Sri terkena serangan penyakit jantung. Sri Meninggalkan istri tercinta, dan dua anak gadis, Kartika Hapsari, 20 tahun mahasiswi tingkat III Fakultas Kedokteran UI dan Karina Novita Suryani, 13 tahun siswi SMP Al-Azhar.“Sebelum berangkat, beliau dalam kondisi sehat, apalagi kalau mau terbang, harus 'madeg', memang badannya agak gemuk," kata Ani yang ditemui Tempo Selasa(23/11) di ruang pembaringan jenazah di rumah mereka. “Sepengatahuan Saya, suami tidak pernah punya penyakit jantung,” tambahnya. Ani sendiri mengaku amat terpukul atas berita kematian yang diterimanya dari kantor Garuda sekitar jam setengah duabelas siang Senin kemarin. Tapi "sebagai pilot, beliau menjadi kebanggaan istri dan anak-anak," kata Ani. Sri menurut Ani adalah sosok ayah dan suami yang disiplin. “Dia selalu mengingatkan anak-anak kalau lupa sholat”.Dalam bayangan Marsiti Wiro Utomo, ibunda Sri, anaknya itu adalah sosok yang rajin, juga beruntung sejak lulus SD, SMP dan melanjutkan pendidikan di STM Klaten. “Dulu ada orang yang minta Sri ke Jakarta, saya jual sapi untuk ongkos, laku Rp 28 Ribu, tapi ditipu, uangnya diambil di jalan, tapi Sri terus ke Jakarta, mendaftar di Garuda dan diterima,” kata Marsiti mengenang Sri, anak kedua dari enam bersaudara hasil pernikahannya dengan Wiro Utomo, mandor tebu di Klaten. Sri Hardono sendiri sudah 26 tahun menjadi pilot Garuda dengan 15.884 jam terbang. Hingga sore hari, sejumlah kerabat dekat, kolega, sahabat Sri berdatangan ke rumah duka. Meski hujan deras sempat membuat jalan masuk ke rumah almarhum tergenang, tetapi ungkapan bela sungakwa terus mengalir.Ayu Cipta (Tangerang)
Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Garuda Terima Suntikan Pemerintah Rp 7,5 Triliun, Duit Dipakai untuk Restorasi Pesawat

20 Desember 2022

Pesawat Garuda Indonesia di Terminal 3 Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, 28 Februari 2020. TEMPO/Hilman Fathurrahman W
Garuda Terima Suntikan Pemerintah Rp 7,5 Triliun, Duit Dipakai untuk Restorasi Pesawat

Pada April lalu, bos Garuda menekankan PMN tidak akan digunakan untuk membayar utang-utang perseroan.


Garuda Terima PMN Rp 7,5 Triliun, Restrukturisasi Ditargetkan Selesai Akhir Tahun

20 Desember 2022

Irfan Setiaputra. Instagram
Garuda Terima PMN Rp 7,5 Triliun, Restrukturisasi Ditargetkan Selesai Akhir Tahun

Pemerintah mengucurkan PMN Rp 7,5 triliun kepada Garuda setelah perusahaan maskpai itu lolos penundaan kewajiban pembayawan utang (PKPU).


Bos Garuda Ingin PMN Rp 7,5 Triliun Segera Cair Agar Bisa Tambah Pesawat dan Karyawan

6 Desember 2022

Direktur Utama PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk. Irfan Setiaputra mengikuti rapat dengar pendapat dengan Komisi VI DPR RI di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Senin, 21 Juni 2021. Dalam rapat tersebut, Irfan mengatakan bahwa ada sebanyak 1.099 karyawan Garuda yang mendaftar untuk pensiun dini. TEMPO/M Taufan Rengganis
Bos Garuda Ingin PMN Rp 7,5 Triliun Segera Cair Agar Bisa Tambah Pesawat dan Karyawan

Pemerintah akan mengucurkan PMN kepada Garuda senilai Rp 7,5 triliun pada tahun ini.


Jelang KTT G20, Garuda Optimalkan Kelancaran Operasional Penerbangan di Bali

11 November 2022

Pekerja melakukan proses pengerjaan proyek pembangunan dan revitalisasi Terminal VVIP Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai di Badung, Bali, Rabu 27 Juli 2022. Perkembangan pembangunan Terminal VVIP tersebut saat ini telah mencapai 84,26 persen dan segera bisa digunakan saat kedatangan kepala negara di Bali untuk menghadiri KTT G20. ANTARA FOTO/Fikri Yusuf
Jelang KTT G20, Garuda Optimalkan Kelancaran Operasional Penerbangan di Bali

Masyarakat diimbau secara berkala melakukan pengecekan jadwal penerbangan, khususnya pada periode gelaran KTT G20.


Garuda Yakin Bakal Kantongi Tambahan Modal Rp 14,4 Triliun dari Rights Issue

20 Oktober 2022

Direktur Utama Garuda Indonesia Tbk Irfan Setiaputra saat pemungutan suara PKPU di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat, Jumat, 17 Juni 2022 [Tempo/Eka Yudha Saputra]
Garuda Yakin Bakal Kantongi Tambahan Modal Rp 14,4 Triliun dari Rights Issue

Dalam aksi korporasi itu, Garuda akan melaksanakan rights issue sebanyak dua kali.


Garuda Geber Pendapatan dari Bisnis Kargo Usai Jumlah Penumpang Tergerus

20 Oktober 2022

Pesawat Garuda Indonesia di Terminal 3 Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, 28 Februari 2020. TEMPO/Hilman Fathurrahman W
Garuda Geber Pendapatan dari Bisnis Kargo Usai Jumlah Penumpang Tergerus

Direktur Utama Garuda Indonesia Irfan Setiaputra mengakui perseroan sempat lesu darah lantaran pandemi Covid-19.


Bos Garuda Blak-blakan Kondisi Terakhir Keuangan Perusahaan Setelah Lolos PKPU

20 Oktober 2022

Direktur Utama PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk. Irfan Setiaputra mengikuti rapat dengar pendapat dengan Komisi VI DPR RI di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Senin, 21 Juni 2021. Dalam rapat tersebut, Irfan mengatakan bahwa ada sebanyak 1.099 karyawan Garuda yang mendaftar untuk pensiun dini. TEMPO/M Taufan Rengganis
Bos Garuda Blak-blakan Kondisi Terakhir Keuangan Perusahaan Setelah Lolos PKPU

Mulai September 2021, menurut Irfan, sebenarnya Garuda Indonesia sudah mampu memperkecil gap antara pendapatan dan biaya yang dikeluarkan.


Garuda Tambah Frekuensi Penerbangan Rute Domestik Mulai Oktober 2022

5 Oktober 2022

Direktur Utama PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk. Irfan Setiaputra mengikuti rapat dengar pendapat dengan Komisi VI DPR RI di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Senin, 21 Juni 2021. TEMPO/M Taufan Rengganis
Garuda Tambah Frekuensi Penerbangan Rute Domestik Mulai Oktober 2022

Irfan mengungkapkan penambahan frekuensi Garuda dilaksanakan secara bertahap melalui serangkaian evaluasi.


Garuda Indonesia Buka Lagi Rute Penerbangan Makassar-Denpasar

5 Oktober 2022

Pesawat Garuda Indonesia di Terminal 3 Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, 28 Februari 2020. TEMPO/Hilman Fathurrahman W
Garuda Indonesia Buka Lagi Rute Penerbangan Makassar-Denpasar

Rute penerbangan Garuda lintas pulau itu akan beroperasi tiga kali per minggu mulai 7 Oktober 2022.


Garuda Indonesia Ajukan Prosedur Pailit Chapter 15: Bagaimana Soal Utang Piutang?

28 September 2022

Pesawat Garuda Indonesia di Terminal 3 Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, 28 Februari 2020. TEMPO/Hilman Fathurrahman W
Garuda Indonesia Ajukan Prosedur Pailit Chapter 15: Bagaimana Soal Utang Piutang?

Dirut Garuda Indonesia Irfan Setiaputra mengatakan pengajuan permohonan chapter 15 itu tindak lanjut atas penundaan kewajiban pembayaran utang