Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Dicampakkan Inter, Pazzini Tunggu Pilihan Terbaik

image-gnews
Giampaolo Pazzini. AP/Emilio Andreoli
Giampaolo Pazzini. AP/Emilio Andreoli
Iklan

TEMPO.CO, milan - Masa depan Giampaolo Pazzini belum menemui titik terang. Internazionale Milan telah mengindikasikan tak lagi menginginkan Pazzini di dalam skuad mereka. Pazzini pun mengaku ingin memilih klub yang tepat.

“Saya akan memutuskan nasib saya menjelang akhir bursa transfer,” kata Pazzini kepada La Gazzetta dello Sport. “Saya menunggu pilihan yang terbaik.”

Belakangan ini Inter dikabarkan berencana menukar Pazzini dengan pemain lain. Pertama, Pazzini diisukan ditukar dengan pemain Juventus Fabio Quagliarella, kemudian dengan  pemain gelandang Napoli Walter Gargano, dan kabar terakhir ia bakal dibarter dengan Antonio Cassano dari klub rival AC Milan.

Pazzini juga tidak mendapat banyak kesempatan bersama Inter. Dia tidak masuk ke dalam rencana Andrea Stramaccioni, dan tidak disertakan dalam skuat Inter di Liga Europa musim ini.

Pemain berusia 28 tahun itu sebenarnya masih terikat kontrak dengan Nerrazzuri hingga Juni 2015 mendatang. Namun performanya yang angin-anginan membuatnya terlempar dari skuad utama.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Musim lalu duetnya dengan Diego Milito tak berjalan sempurna. Dari 33 laga di Seri A, ia hanya mampu menceploskan lima gol. Torehannya menurun drastis dari musim sebelumnya. Meski tampil 17 kali, ia sukses menjaringkan 11 gol.

FOOTBALL-ITALIA | ANTONIUS WISHNU

Berita terpopuler:
Hasil Lengkap Pertandingan Liga Inggris

Arsenal Lepas Song ke Barcelona

Gara-gara Kartu Merah Liverpool Kalah 3-0

Jadwal Pertandingan Liga Eropa Malam Nanti

Jelang Arsenal Vs Sunderland: Ujian Awal Wenger

Llorente Kian Dekat ke Juventus

Fabrice Olinga Pencetak Gol Termuda Liga Spanyol

Arsenal Ditahan Imbang Sunderland Tanpa Gol

Ladeni Sunderland, Arsenal Pakai Formasi Menyerang

Jelang Wigan Vs Chelsea:Pembuktian Moses-Di Matteo

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


AC Milan akan Mengakhiri Kerja Sama dengan Stefano Pioli, Simak Perjalanan Kariernya

6 jam lalu

Stefano Pioli. REUTERS
AC Milan akan Mengakhiri Kerja Sama dengan Stefano Pioli, Simak Perjalanan Kariernya

Stefano Pioli akan tersingkir dari AC Milan pada akhir musim


Rekor-rekor Anyar yang Tercatat Usai Inter Milan Kunci Gelar Scudetto di Laga Melawan AC Milan

1 hari lalu

Rekor-rekor Anyar yang Tercatat Usai Inter Milan Kunci Gelar Scudetto di Laga Melawan AC Milan

Inter Milan menjadi tim pertama dalam sejarah Liga Serie A yang berhasil mengamankan scudetto di laga derby.


Bawa Inter Milan Raih Scudetto, Karier Simone Inzaghi Lebih Mentereng Dibanding Filippo

1 hari lalu

Pelatih Inter Milan Simone Inzaghi. REUTERS/Alberto Lingria
Bawa Inter Milan Raih Scudetto, Karier Simone Inzaghi Lebih Mentereng Dibanding Filippo

Setelah bawa Inter milan raih Scudetto, karier Simone Inzaghani sebagai pelatih lebih mentereng dibanding Filippo Inzaghi.


Inter Milan Juara Liga Serie A, Akhir Stefano Pioli Tukangi AC Milan

1 hari lalu

Inter Milan Juara Liga Serie A, Akhir Stefano Pioli Tukangi AC Milan

Inter Milan berhasil menjadi juara Serie A Liga Italia musim 2023/2024 setelah memenangkan pertandingan derby melawan AC Milan.


Bawa Inter Milan Juara Liga Italia 2023-2024, Simone Inzaghi Bicara Peran Istri dan Sang Kakak Filippo

2 hari lalu

Pelatih Inter Milan Simone Inzaghi. REUTERS/Alberto Lingria
Bawa Inter Milan Juara Liga Italia 2023-2024, Simone Inzaghi Bicara Peran Istri dan Sang Kakak Filippo

Inter Milan berhasil menjuarai Serie A Liga Italia setelah menang 2-1 dalam laga derby lawan AC Milan. Simak komentar Simone Inzaghi.


Daftar Juara Liga Italia setelah Inter Milan Rebut Scudetto Ke-20

2 hari lalu

Pemain Inter Milan melakukan selebrasi usai memastikan gelar Scudetto ke-20 setelah melawan AC Milan dalam pertandingan Liga Italia Serie A di San Siro, Milan, 23 April 2024. Tambahan tiga poin dari kemenangan atas AC Milan ini mengantar Inter Milan meraih gelar scudetto musim ini dengan lima laga tersisa REUTERS/Daniele Mascolo
Daftar Juara Liga Italia setelah Inter Milan Rebut Scudetto Ke-20

Inter meraih gelar juara Liga Italia ke-20 setelah menang dalam laga derby lawan AC Milan 2-1.


Klasemen Liga Italia 2023-2024 setelah Inter Milan Menjadi Juara ketika Masih Sisakan 5 Laga

2 hari lalu

Inter Milan merayakan keberhasilan meraih gelar Serie A Liga Italia, 22 April 2024. REUTERS/Alessandro Garofalo
Klasemen Liga Italia 2023-2024 setelah Inter Milan Menjadi Juara ketika Masih Sisakan 5 Laga

Persaingan berebut gelar juara Liga Italia musim 2023-2024 sudah berakhir. Inter Milan menjadi juara ketika masih menyisakan lima pertandingan.


Inter Milan Berhasil Rebut Gelar Juara Liga Italia 2023/2024 setelah Kalahkan AC Milan 2-1

2 hari lalu

Inter Milan. REUTERS/Claudia Greco
Inter Milan Berhasil Rebut Gelar Juara Liga Italia 2023/2024 setelah Kalahkan AC Milan 2-1

Inter Milan berhasil menjuarai Serie A Liga italia musim 2023/2024 setelah memenangi laga derby lawan AC Milan 2-1.


Prediksi AC Milan vs Inter Milan di Liga Italia Malam ini: Jadwal Live, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

3 hari lalu

Inter Milan. REUTERS/Claudia Greco
Prediksi AC Milan vs Inter Milan di Liga Italia Malam ini: Jadwal Live, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

Derby Milan antara AC Milan vs Inter Milan akan tersaji pada giornata ke-33 Liga Italia Serie A 2023-2024. Inter bisa mengunci gelar.


Hasil, Top Skor, dan Klasemen Liga Italia Pekan Ke-33: Napoli Ditekuk Empoli, Harapan ke Liga Champions Memudar

4 hari lalu

Logo Serie A Liga Italia. (Antara)
Hasil, Top Skor, dan Klasemen Liga Italia Pekan Ke-33: Napoli Ditekuk Empoli, Harapan ke Liga Champions Memudar

Napoli menelan kekalahan 0-1 di kandang Empoli dalam lanjutan pekan ke-33 Serie A Liga Italia.