Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Main di Dataran Tinggi Bolivia, Messi Khawatir  

image-gnews
Lionel Messi. AP/Fernando Vergara
Lionel Messi. AP/Fernando Vergara
Iklan

TEMPO.CO, La Paz - Tim nasional Argentina berpeluang besar menambah tiga poin ketika menghadapi tim lemah Bolivia, dalam lanjutan kualifikasi Piala Dunia zona Amerika Selatan, Rabu, 27 Maret 2013. Argentina lebih diunggulkan ketimbang Bolivia, namun Argentina bisa saja menelan pil pahit seperti empat tahun lalu.

Pemain depan Argentina, Lionel Messi, mengutarakan dirinya sangat mengkhawatirkan soal tempat berlangsungnya pertandingan melawan Bolivia, yaitu Stadion Hernando Silez, di La Paz. Messi pernah merasakan betapa beratnya bermain di ketinggian 3.600 meter di atas permukaan laut.

Messi mengaku pernah mengalami sesak napas. Hal tersebut tak lepas dari kadar oksigen yang sangat tipis di dataran tinggi Andes itu. Argentina pernah merasakan sulitnya bermain di kandang Bolivia. Argentina bertandang ke La Paz pada April 2009 dan menelan kekalahan dengan skor telak, 6-1.

Itu adalah kekalahan telak Argentina dalam kurun waktu 16 tahun terakhir. Hasil itu tentu tak ingin kembali didapat Messi dan kawan-kawan. Namun, lawan yang harus mereka hadapi bukan hanya timnas Bolivia, tapi juga tempat pertandingan yang sangat ekstrem.

“Bolivia akan menjadi tempat yang sulit karena ketinggiannya. Saya memiliki kenangan buruk dari lawatan terakhir kami ke sana. Sangat sulit untuk memantulkan bola, dan saat itu saya mengalami sesak napas,” kata Messi.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Albiceleste kini memuncaki klasemen sementara dengan 23 poin. Tim besutan Alejandro Sabella itu unggul 11 poin dari Venezuela, yang duduk di zona terluar kualifikasi otomatis menuju Brasil. Argentina diprediksi bakal lolos ke Piala Dunia 2014, mengingat kualifikasi tinggal menyisakan enam pertandingan lagi.

NDTV | ANTONIUS WISHNU

Berita terpopuler:
Ketua BTN Kecam Penggantian Pelatih Timnas

Unjuk Keahlian, Beckham Jatuh Telentang

De Gea: Ferguson Bagaikan Ayah di MU

Coutinho Tatap Masa Depan Bersama Liverpool

Ribery: Benzema Kurang Percaya Diri

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Scaloni: Hanya Lionel Messi dan Angel di Maria yang Dijamin Masuk Skuad Timnas Argentina untuk Copa America 2024

3 jam lalu

Timnas Argentina Lionel Messi menendang bola saat bertanding melawan Timnas Brasil dalam Kualifikasi Piala Dunia 2026 di Estadio Maracana, Rio de Janeiro, Brasil, 21 November 2023. REUTERS/Sergio Moraes
Scaloni: Hanya Lionel Messi dan Angel di Maria yang Dijamin Masuk Skuad Timnas Argentina untuk Copa America 2024

Pelatih timnas Argentina Lionel Scaloni menegaskan hanya Lionel Messi dan Angel di Maria yang dijamin masuk skuadnya untuk Copa America 2024.


Begini Jawaban Lionel Messi ketika Ditanya Kapan Akan Pensiun

16 jam lalu

Lionel Messi. REUTERS/Kim Kyung-Hoon
Begini Jawaban Lionel Messi ketika Ditanya Kapan Akan Pensiun

Lionel Messi ditanya kapan akan pensiun dan apa yang akan dia lakukan setelah gantung sepatu. Begini jawabannya.


Jadwal dan Prediksi Cina U-20 vs Timnas U-20 Indonesia di Laga Uji Coba Senin Malam Ini 25 Maret 2024

3 hari lalu

Pesepak bola Timnas U-20 Indonesia Figo Dennis Saputrananto (depan) melakukan tendangan pinalti ke gawang Timnas U-20 China dalam pertandingan persahabatan internasional di Stadion Madya, Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta, Jumat 22 Maret 2024. Pertandingan berakhir imbang dengan skor 1-1. ANTARA FOTO/M Risyal Hidayat
Jadwal dan Prediksi Cina U-20 vs Timnas U-20 Indonesia di Laga Uji Coba Senin Malam Ini 25 Maret 2024

Timnas U-20 Indonesia akan kembali menjajal kekuatannya dengan melawan Cina U-20 pada pertandingan uji coba internasional, Senin malam, 25 Maret 2024.


Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Italia Kalahkan Ekuador 2-0 berkat Gol Pellegrini dan Barella

3 hari lalu

Timnas Italia. REUTERS/Ognen Teofilovski
Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Italia Kalahkan Ekuador 2-0 berkat Gol Pellegrini dan Barella

Timnas Italia berhasil mengalahkan Ekuador dengan skor 2-0 dalam laga persahabatan.


Hasil Laga Persahabatan: Timnas Jerman Kalahakan Prancis 2-0, Florian Wirtz Cetak Gol Tercepat dalam Sejarah Tim Panser

4 hari lalu

Pemain Timnas Prancis Kylian Mbappe dan pemain Jerman Joshua Kimmich dalam laga persahabatan, 23 Maret 2024. REUTERS/Benoit Tessier
Hasil Laga Persahabatan: Timnas Jerman Kalahakan Prancis 2-0, Florian Wirtz Cetak Gol Tercepat dalam Sejarah Tim Panser

Timnas Jerman berhasil mengalahkan Prancis dengan skor 2-0 dalam laga persahabatan.


Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Brasil Kalahkan Inggris 1-0, Endrick Jadi Penentu Kemenangan

4 hari lalu

Pemain Timnas Brasil Endrick. Action Images via Reuters/Peter Cziborra
Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Brasil Kalahkan Inggris 1-0, Endrick Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Brasil berhasil mengalahkan Timnas Inggris dengan skor 1-0 dalam pertandingan persahabatan.


Jadwal Bola Laga Persahabatan Minggu Dinihari, 24 Maret 2024: Inggris vs Brasil dan Prancis vs Jerman

5 hari lalu

Pemain timnas Inggris, Harry Kane dalam sebuah pertandingan.  Action Images via Reuters/Paul Childs
Jadwal Bola Laga Persahabatan Minggu Dinihari, 24 Maret 2024: Inggris vs Brasil dan Prancis vs Jerman

Jadwal bola pada Minggu dinihari, 24 Maret 2024, akan menampilkan rangkaian laga persahabatan, termasuk Inggris vs Brasil dan Prancis vs Jerman.


Hasil Pertandingan Uji Coba: Timnas Argentina Menang 3-0 atas El Salvador

5 hari lalu

Timnas Argentina vs El Salvador dalam laga uji coba pada Sabtu WIB, 23 Maret 2024. Twitter @Argentina.
Hasil Pertandingan Uji Coba: Timnas Argentina Menang 3-0 atas El Salvador

Timnas Argentina berhasil mengalahkan El Salvador pada uji coba internasional di Stadion Lincoln Financial Field, Sabtu, 23 Maret 2024.


Timnas Argentina vs El Salvador Sabtu Pagi WIB, Simak Masa Depan Pelatih Lionel Scaloni

6 hari lalu

 Pelatih Argentina Lionel Scaloni. REUTERS/Hannah Mckay
Timnas Argentina vs El Salvador Sabtu Pagi WIB, Simak Masa Depan Pelatih Lionel Scaloni

Menjelang laga timnas Argentina vs El Salvador, pelatih Lionel Scaloni menguraikan pernyataan yang diungkapkannya pada November 2023.


Lionel Messi Dipastikan Absen pada Laga Timnas Argentina vs El Savador dan Kosta Rika

9 hari lalu

Pemain Inter Miami Lionel Messi saat melawan  Newell's Old Boys di Stadion DRV PNK, 15 Februari 2024. Mandatory Credit: Nathan Ray Seebeck-USA TODAY Sports
Lionel Messi Dipastikan Absen pada Laga Timnas Argentina vs El Savador dan Kosta Rika

Lionel Messi dipastikan absen membela Timnas Argentina pada dua laga persahabatan selama jeda internasional karena cedera hamstring.