Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Dortmund Klaim De Bruyne ke Westfalenstadion

image-gnews
Kevin De Bruyne. newshub.bg
Kevin De Bruyne. newshub.bg
Iklan

TEMPO.CO, Dortmund-Direktur olahraga Borussia Dortmund Michael Zorc mengklaim pemain gelandang muda Chelsea Kevin De Bruyne akan gabung ke Westfalenstadion. Zorc sangat kesengsem aksi De Bruyne saat dipinjamkan ke Werder Bremen dari Chelsea di musim kemarin.

“Kami sangat tertarik menyodorkan kontrak kepada De Bruyne,” kata Zorc kepada Ruhr Nachrichten dan dikutip Sky Sports, Selasa, 18 Juni 2013. “Namun kami tak memiliki kuasa atas ini, tentunya atas kebijakan manajer Chelsea.”

De Bruyne menjadi pemain pinjaman di Werder Bremen sejak 2 Agustus 2012 dengan kontrak pinjaman jangka panjang.  Di Chelsea, pemain berusia 21 tahun ini belum pernah sekalipun tampil di Liga Primer. Debutnya bersama The Blues, julukan Chelsea, hanya saat pertandingan persahabatan melawan klub Major League Soccer, Seattle Sounders, pada 18 Juli 2012.

Pemain kelahiran Drongen, Belgia ini juga dirumorkan akan pindah ke Bayer Leverkusen beberapa saat sebelum Chelsea berniat memboyong Andre Schurrle ke Stamford Bridge. Zorc sangat berharap De Bruyne bermain di Dortmund, padahal sisa kontrak mantan pemain gelandang ini masih 4 tahun lamanya.

“Meski aku mengkonfirmasi akan memboyong dia (De Bruyne) ke Dortmund, bukan berarti ini semua akan berjalan mulus,” ujar Zorc. Dortmund juga dirumorkan akan memboyong pemain gelandang serang Ajax Christian Eriksen. Mendengar kabar ini, Zorc mengatakan, “Itu tidak benar, aku justru terkejut mendengarnya.”

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

SKY SPORTS | REZA ADITYA RAMADHAN

Topik Terhangat
HUT Jakarta| Taufiq Kiemas |Rusuh KJRI Jeddah| Koalisi dan PKS |Pemilu Malaysia Berita Lainnya
Radja Nainggolan: Saya Bukan Tentara Bayaran!
Radja Nainggolan: Indonesia Bagian Hidup Saya
Bob Hippy: Ketua Umum PSSI Salah Sejak Awal  
Cafu Minta Balotelli Kontrol Emosinya
Timnas U-23 Diuji Radja Nainggolan

 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jadwal dan Prediksi Cina U-20 vs Timnas U-20 Indonesia di Laga Uji Coba Senin Malam Ini 25 Maret 2024

3 hari lalu

Pesepak bola Timnas U-20 Indonesia Figo Dennis Saputrananto (depan) melakukan tendangan pinalti ke gawang Timnas U-20 China dalam pertandingan persahabatan internasional di Stadion Madya, Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta, Jumat 22 Maret 2024. Pertandingan berakhir imbang dengan skor 1-1. ANTARA FOTO/M Risyal Hidayat
Jadwal dan Prediksi Cina U-20 vs Timnas U-20 Indonesia di Laga Uji Coba Senin Malam Ini 25 Maret 2024

Timnas U-20 Indonesia akan kembali menjajal kekuatannya dengan melawan Cina U-20 pada pertandingan uji coba internasional, Senin malam, 25 Maret 2024.


Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Italia Kalahkan Ekuador 2-0 berkat Gol Pellegrini dan Barella

4 hari lalu

Timnas Italia. REUTERS/Ognen Teofilovski
Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Italia Kalahkan Ekuador 2-0 berkat Gol Pellegrini dan Barella

Timnas Italia berhasil mengalahkan Ekuador dengan skor 2-0 dalam laga persahabatan.


Hasil Laga Persahabatan: Timnas Jerman Kalahakan Prancis 2-0, Florian Wirtz Cetak Gol Tercepat dalam Sejarah Tim Panser

5 hari lalu

Pemain Timnas Prancis Kylian Mbappe dan pemain Jerman Joshua Kimmich dalam laga persahabatan, 23 Maret 2024. REUTERS/Benoit Tessier
Hasil Laga Persahabatan: Timnas Jerman Kalahakan Prancis 2-0, Florian Wirtz Cetak Gol Tercepat dalam Sejarah Tim Panser

Timnas Jerman berhasil mengalahkan Prancis dengan skor 2-0 dalam laga persahabatan.


Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Brasil Kalahkan Inggris 1-0, Endrick Jadi Penentu Kemenangan

5 hari lalu

Pemain Timnas Brasil Endrick. Action Images via Reuters/Peter Cziborra
Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Brasil Kalahkan Inggris 1-0, Endrick Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Brasil berhasil mengalahkan Timnas Inggris dengan skor 1-0 dalam pertandingan persahabatan.


Jadwal Bola Laga Persahabatan Minggu Dinihari, 24 Maret 2024: Inggris vs Brasil dan Prancis vs Jerman

5 hari lalu

Pemain timnas Inggris, Harry Kane dalam sebuah pertandingan.  Action Images via Reuters/Paul Childs
Jadwal Bola Laga Persahabatan Minggu Dinihari, 24 Maret 2024: Inggris vs Brasil dan Prancis vs Jerman

Jadwal bola pada Minggu dinihari, 24 Maret 2024, akan menampilkan rangkaian laga persahabatan, termasuk Inggris vs Brasil dan Prancis vs Jerman.


Bayern Munchen Mengincar Pemain Sayap VFB Stuttgart Chris Fuhrich

9 hari lalu

Chris Fuhrich pemain VfB Stuttgart. FOTO/instagram/cjfuehrich
Bayern Munchen Mengincar Pemain Sayap VFB Stuttgart Chris Fuhrich

Bayern Munchen mengincar pemain sayap VfB Stuttgart, Chris Fuhrich, untuk direkrut pada jendela transfer musim panas. Siapa dia?


Klasemen Liga Jerman Pekan Ke-26 setelah Borussia Dortmund Kalahkan Frankfurt 3-1

11 hari lalu

Borussia Dortmund. REUTERS/Piroschka Van De Wouw
Klasemen Liga Jerman Pekan Ke-26 setelah Borussia Dortmund Kalahkan Frankfurt 3-1

Borussia Dortmund bangkit dari ketertinggalan satu gol dan menang 3-1 atas tamunya Eintracht Frankfurt pada pertandingan Liga Jerman pekan ke-26.


Profil Jawara Perempat Finalis Liga Champions 2024 dari Arsenal sampai PSG

11 hari lalu

Pemandangan umum trofi Liga Champions beserta hasil pengundian perempat final di layar lebar di UEFA Headquarters, Nyon, Swiss, 15 Maret 2024. EUTERS/Denis Balibouse
Profil Jawara Perempat Finalis Liga Champions 2024 dari Arsenal sampai PSG

Liga Champions 2024 telah sampai pada babak perempat final. Berikut 8 profil sekilas tim yang siap berlaga, dari Arsenal, Barcelona sampai PSG..


Daftar 8 Tim yang Lolos ke Babak Perempat Final Liga Champions 2023-2024 dan Jadwal Undiannya

15 hari lalu

Logo Liga Champions. (uefa)
Daftar 8 Tim yang Lolos ke Babak Perempat Final Liga Champions 2023-2024 dan Jadwal Undiannya

Babak 16 besar Liga Champions sudah tuntas digelar, dengan dengan laga terakhir berlangsung Kamis dinihari, 14 Maret 2024. Delapan tim sudah lolos.


Hasil Liga Champions: Borussia Dortmund Lolos ke Perempat Final setelah Kalahkan PSV Eindhoven 2-0

15 hari lalu

Pemain Borussia Dortmund melakukan selebrasi. REUTERS/Piroschka Van De Wouw
Hasil Liga Champions: Borussia Dortmund Lolos ke Perempat Final setelah Kalahkan PSV Eindhoven 2-0

Borussia Dortmund lolos ke babak perempat final Liga Champions berkat kemenangan 2-0 saat menjamu PSV Eindhoven