Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Bocah Cina Bisa Melihat dalam Gelap  

image-gnews
Bocah yang dapat melihat dalam kegelapan total. Digitaltrends.com
Bocah yang dapat melihat dalam kegelapan total. Digitaltrends.com
Iklan

TEMPO.CO, Dahua – Generasi baru dengan perkembangan dan bakat yang luar biasa bermunculan di muka bumi, salah satunya, Nong Yousui. Bocah asal Cina ini memiliki kemampuan untuk melihat di dalam kegelapan. Tidak hanya itu, matanya pun memiliki warna yang unik, yakni berwarna biru cerah.

“Ini terjadi sejak ia lahir. Tim dokter mengatakan, matanya akan berhenti menyala saat ia tumbuh besar nanti dan akan berubah berwarna hitam seperti orang kebanyakan,” ujar ayah Nong dalam sebuah video, seperti dilansir laman Medical Daily, Rabu, 21 Agustus 2013.

Tidak hanya mampu melihat dalam gelap, mata Nong yang cerah akan semakin menyala jika disinari lampu senter. Meski memiliki kemampuan khusus, nyatanya Nong seringkali merasa tidak nyaman jika terpapar sinar matahari yang terlampau cerah.

Untuk menguji kemampuannya, seorang wartawan Cina menyiapkan satu set kuesioner yang harus diisi Nong dalam ruangan tanpa cahaya. Hasilnya mengejutkan, Nong mampu mengisi kuisinoer itu. Ia memiliki penglihatan di malam hari sebaik penglihatan siang hari pada kebanyakan orang.

Menurut laporan Real News 24, World Record Academy (organisasi internasional terkemuka yang mencatat rekor dunia) menetapkan Nong sebagai manusia pertama yang bisa melihat dalam gelap.

Penglihatan di malam hari (night vision) umumnya dimiliki oleh hewan, seperti kucing atau macan tutul. Kondisi ini disebabkan adana lapisan sel-sel yang tipis yang disebut tapetum lucidium. Belum diketahui secara pasti mengapa kondisi ini bisa terjadi pada manusia.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Kepada Live Science, James Reynolds, seorang dokter spesialis mata anak di Universitas New York, menuturkan bahwa Nong mungkin mengalami mutasi genetik tunggal yang membentuk tapetum lucidium pada manusia.

Kemampuan Nong ini memicu minat para ilmuwan di dunia, mulai dari ahli biologi evolusi hingga insinyur genetik. Jika ini benar-benar terjadi karena mutasi genetik, peneliti mungkin bisa menggunakan teknologi genetik untuk menciptakan kondisi ini secara sengaja pada manusia agar bisa melihat dalam gelap.

MEDICAL DAILY | REAL NEWS 24 | LIVE SCIENCE | ANINGTIAS JATMIKA

Terpopuler:
Lurah Susan: No Comment!
Jokowi Bagian Strategi Politik PDIP di Pemilu 2014
Roy Suryo Salah Nyanyikan Indonesia Raya
Megawati Diprediksi Restui Pencapresan Jokowi
Didemo Warga, Lurah Susan Tetap Bekerja

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Definisi Kesehatan Mental Menurut Psikolog, Perlu Dimiliki Setiap Orang

2 hari lalu

Ilustrasi wanita bahagia. Unsplash.com
Definisi Kesehatan Mental Menurut Psikolog, Perlu Dimiliki Setiap Orang

Kesehatan mental lebih dari sekadar gangguan atau kecacatan mental yang diderita seseorang. Psikolog beri penjelasan.


7 Tanda-tanda Kucing Mengalami Dehidrasi

3 hari lalu

Ilustrasi kucing (Pixabay)
7 Tanda-tanda Kucing Mengalami Dehidrasi

Dehidrasi terjadi ketika kucing kehilangan lebih banyak cairan dari yang mereka konsumsi.


Jadi Makanan Khas Lebaran, Ketahui Kandungan Nutrisi dan Manfaat Hati Ayam dalam Sambal Goreng Kentang Ati

10 hari lalu

Menu sambal goreng hati sapi. shutterstock.com
Jadi Makanan Khas Lebaran, Ketahui Kandungan Nutrisi dan Manfaat Hati Ayam dalam Sambal Goreng Kentang Ati

Hati ayam dalam sambal goreng kentang ati, makan khas ketika lebaran, ternyata memiliki manfaat kesehatan. Apa saja?


Hari Kesehatan Sedunia, Akses Pelayanan Bermutu Masih Jadi Harapan

10 hari lalu

Ilustrasi protokol kesehatan / menjaga jarak atau memakai masker. ANTARA FOTO/FB Anggoro
Hari Kesehatan Sedunia, Akses Pelayanan Bermutu Masih Jadi Harapan

Hari Kesehatan Sedunia 2024, diharapkan terwujudnya kesehatan bagi semua agar mendapat akses pelayanan kesehatan bermutu.


Bawa Balita saat Mudik? Perhatian Tips Ini Demi Kesehatannya

12 hari lalu

Ilustrasi balita mudik. shutterstock.com
Bawa Balita saat Mudik? Perhatian Tips Ini Demi Kesehatannya

Pakar kesehatan mengingatkan orang tua untuk memperhatikan daya tahan tubuh balita saat mudik mengingat kondisi cuaca yang sedang tak baik.


Hal-hal yang Perlu Diketahui Soal Bahaya Kandungan Senyawa Bromat pada Air Minum dalam Kemasan

12 hari lalu

Ilustrasi label lolos uji keamanan pangan pada kemasan air minum dalam kemasan.
Hal-hal yang Perlu Diketahui Soal Bahaya Kandungan Senyawa Bromat pada Air Minum dalam Kemasan

Pakar mengingatkan bahaya kandungan senyawa bromat yang banyak terbentuk saat Air Minum Dalam Kemasan (AMDK).


Operasi Hernia Benjamin Netanyahu Berjalan Sukses

18 hari lalu

Benjamin Netanyahu. [Middle East Monitor]
Operasi Hernia Benjamin Netanyahu Berjalan Sukses

Tim dokter dan kantor Perdana Menteri Israel mengumumkan operasi hernia yang dijalani Benjamin Netanyahu berjalan sukses.


Tips Makan Enak tanpa Khawatir Masalah Pencernaan Saat Lebaran

18 hari lalu

Hidangan lebaran. ANTARANEWS
Tips Makan Enak tanpa Khawatir Masalah Pencernaan Saat Lebaran

Dokter spesialis penyakit dalam memberikan tips agar tetap bisa makan enak saat lebaran tanpa menimbulkan masalah pencernaan.


7 Manfaat Makan Buah Semangka bagi Kesehatan Tubuh

24 hari lalu

Ilustrasi Semangka
7 Manfaat Makan Buah Semangka bagi Kesehatan Tubuh

Semangka menjadi buah yang pas sebagai pilihan di bulan Ramadhan. Pada kondisi tubuh yang mengalami dehidrasi, buah ini menjaga kesehatan dan keseimbangan nutrisi.


Benarkah Kolesterol Tinggi Bisa Menimbulkan Rasa lelah?

26 hari lalu

Ilustrasi kolesterol. Shutterstock
Benarkah Kolesterol Tinggi Bisa Menimbulkan Rasa lelah?

Tingginya tingkat kolesterol biasanya dibarengi dengan gejala yang meningkatkan risiko penyakit jantung, stroke, dan masalah kesehatan lainnya.