Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kaos Ozil Lebih Laku Ketimbang Kaos Bale

image-gnews
Mesut Ozil mengenakan kaos seragam Arsenal nomor 11. Pelatih Arsene Wenger, sebelum kedatangannya, pernah menyebutkan bahwa Arsenal membutuhkan pemain dengan kualitas super. arsenal.com
Mesut Ozil mengenakan kaos seragam Arsenal nomor 11. Pelatih Arsene Wenger, sebelum kedatangannya, pernah menyebutkan bahwa Arsenal membutuhkan pemain dengan kualitas super. arsenal.com
Iklan

TEMPO.CO, London - Harga mahal ternyata bukan jaminan untuk menggenjot popularitas. Buktinya, Gareth Bale, pemain termahal di dunia saat ini, kalah populer dibanding Mesut Ozil, pemain Real Madrid yang terdepak hingga akhirnya berlabuh di Arsenal, London.

Hal ini bisa terlihat dari penjualan kaus dua pemain itu. UKSoccershop.com, situs yang menilik barang merchandise klub sepak bola ternama dunia, mencatat kaus Ozil lebih laku dibanding kaus Bale, yang didatangkan Madrid dari Tottenham Hotspur.

Perbandingannya cukup jauh. Jika kaus Ozil laku lima helai, kaus pemain Wales itu hanya dibeli satu helai. Penjualan ini tentu saja di luar dugaan. Pasalnya, nilai transfer Ozil ke Arsenal hampir setengah nilai transfer Bale dari Spurs ke Madrid.

Menurut Simon Prestwell, Direktur UKSoccershop.com, peminat replika kaus Bale memang rendah.

“Minat mereka membeli replika jersey tidak terlalu bagus. Bahkan, angka penjualannya tidak mampu menyamai angka penjualan Neymar ketika ditransfer ke Barcelona," katanya.

Prestwell melanjutkan, hal itu sebenarnya tidak mengherankan. “Saat di Liga Primer, jersey Tottenham Hotspur dengan tulisan Bale bukan yang banyak dicari. Namanya kalah dibanding Wayne Rooney, Robin van Persie, Steven Gerrard, dan Fernando Torres," ujarnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Hasil penjualan replika jersey ini jauh dibandingkan dengan penjualan kaus bintang Madrid sebelumnya, seperti David Beckham. Saat Beckham diperkenalkan di Bernabeu pada 2003, replika kausnya langsung diburu pendukung Madrid. "Penjualan jersey bintang-bintang seperti (Cristiano) Ronaldo, (Lionel) Messi, dan Beckham menghasilkan uang banyak untuk klub," kata Prestwell.

Hasil ini jelas mengecewakan bagi Real Madrid. Bagaimana pun penjualan replika jersey merupakan pemasukan yang lumayan bagi klub mana pun. “Ini menjadi antiklimaks,” ucap Pretswell.

Padahal, sebelumnya ramai dibicarakan Bale akan membawa keuntungan finansial untuk Madrid.

DAILYMAIL | IRFAN

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Leonardo DiCaprio Tidak Tahu Arsenal, Mesut Ozil Mengoloknya di Media Sosial

18 Desember 2023

Leonardo DiCaprio dan Mesut Ozil. REUTERS
Leonardo DiCaprio Tidak Tahu Arsenal, Mesut Ozil Mengoloknya di Media Sosial

Mesut Ozil tersinggung dengan twit Leonardo DiCaprio yang menunjukkan dia tidak mengenal Arsenal.


Karim Benzema, Mesut Ozil, hingga Hakim Ziyech Beri Dukungan untuk Warga Palestina di Jalur Gaza

16 Oktober 2023

Karim Benzema menyapa suporter saat diperkenalkan sebagai pemain baru Al-Ittihad di Jeddah, Arab Saudi, 8 Juni 2023. Benzema  rekrutan pertama Al-Ittihad sejak memenangi gelar liga untuk pertama kalinya sejak 2009 dengan rekan senegaranya N'Golo Kante diharapkan segera bergabung dengannya dari Chelsea. REUTERS/Stringer
Karim Benzema, Mesut Ozil, hingga Hakim Ziyech Beri Dukungan untuk Warga Palestina di Jalur Gaza

Perang antara Hamas dan Israel di jalur Gaza memicu perhatian sejumlah pesepak bola dunia, seperti Karim Benzema, Mesut Ozil, dan Hakim Ziyech.


Real Madrid Dapatkan Arda Guler, Pemain yang Dijuluki 'Messi dari Turki' dan Disebut 'Penerus Ozil'

7 Juli 2023

Arda Guler. FOTO/Instagram
Real Madrid Dapatkan Arda Guler, Pemain yang Dijuluki 'Messi dari Turki' dan Disebut 'Penerus Ozil'

Real Madrid berhasil mendatangkan pemain muda berbakat yang dijuluki "Messi dari Turki", Arda Guler, dari klub asal Turki Fenerbache.


Tak hanya Ilkay Gundongan, Ini Deretan Bintang Sepak Bola Keturunan Turki yang Perkuat Timnas Jerman

16 Mei 2023

Gelandang Manchester City Fernandinho, melakukan selebrasi bersama rekan setimnya Ilkay Gundongan usai mencetak gol ke gawang Manchester United dalam pertandingan semifinal Carabao Cup di Old Trafford, Manchester, 7 Januari 2021. Pool via REUTERS/Peter Powell
Tak hanya Ilkay Gundongan, Ini Deretan Bintang Sepak Bola Keturunan Turki yang Perkuat Timnas Jerman

Timnas Jerman banyak diperkuat pemain dengan latar belakang imigran. Pemain keturunan Turki diantaranya


Ucapan Idul Fitri 2023 dari Shah Rukh Khan dan Pesohor Dunia Lain

23 April 2023

Shah Rukh Khan. REUTERS/Hannah McKay
Ucapan Idul Fitri 2023 dari Shah Rukh Khan dan Pesohor Dunia Lain

Sejumlah pesohor dunia, termasuk Shah Rukh Khan merayakan Hari Raya Idul Fitri dan mengucapkannya melalui media sosial masing-masing.


Bek Manchester United Brandon Williams Dilaporkan Tepergok Menghirup Gas Tertawa di Mobil

28 Maret 2023

Pemain Manchester United, Brandon Williams saat bertanding melawan West Ham United dalam Piala FA di Old Trafford, Manchester, Inggris, 9 Februari 2021. REUTERS/Phil Noble
Bek Manchester United Brandon Williams Dilaporkan Tepergok Menghirup Gas Tertawa di Mobil

Brandon Williams, bek Manchester United berusia 22 tahun, disebut menghirup gas tertawa dari balon.


Gantung Sepatu, Berikut Profil Raja Assist Mesut Ozil

24 Maret 2023

Mesut Ozil. REUTERS/Kenan Asyali
Gantung Sepatu, Berikut Profil Raja Assist Mesut Ozil

Pesepak bola Mesut Ozil memutuskan gantung sepatu pada usia 34 tahun. Berikut profil si raja assist tersebut.


Gantung Sepatu, Ini Sederet Klub yang Pernah Dibela Si Raja Assist Mesut Ozil

24 Maret 2023

Pemain Basaksehir, Mesut Ozil. (Instagram/@m10_official)
Gantung Sepatu, Ini Sederet Klub yang Pernah Dibela Si Raja Assist Mesut Ozil

Mesut Ozil tercatat pernah membela Real Madrid, Arsenal, hingga Basaksehir. Berikut adalah catatannya selama membela klub-klub tersebut.


5 Fakta Menarik Perjalanan Mesut Ozil di Dunia Sepak Bola

23 Maret 2023

Aksi Mesut Ozil saat mendatangi Gelora Bung Karno, Jakarta, Kamis, 26 Mei 2022. Kedatangannya Ozil ke Indonesia untuk melakukan coaching clinic dengan 47 orang baik anak-anak maupun remaja.  TEMPO/ Febri Angga Palguna
5 Fakta Menarik Perjalanan Mesut Ozil di Dunia Sepak Bola

Mesut Ozil pernah berselisih dengan Mourinho. Kenapa?


Mesut Ozil Pensiun, Begini Perjalanan Karier Pesepak Bola Jerman Itu

23 Maret 2023

Mesut Ozil. REUTERS/Kenan Asyali
Mesut Ozil Pensiun, Begini Perjalanan Karier Pesepak Bola Jerman Itu

Mesut Ozil mengakhiri kariernya sebagai pemain sepak bola pada usia 34 tahun