Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Di Dunia Kerja, Wajah Cantik Lebih Penting?

image-gnews
Wajah cantik Katy Perry usai sesi make-up untuk majalah American Vogue. Youtube.com/Americanvogue
Wajah cantik Katy Perry usai sesi make-up untuk majalah American Vogue. Youtube.com/Americanvogue
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Dewasa ini, banyak perusahaan yang lebih memilih karyawan berparas cantik meski kurang pintar, ketimbang yang memiliki kecerdasan tinggi tapi tidak berpenampilan menarik.

Wanita cantik dinilai lebih mudah untuk bersosialisasi ketimbang wanita pintar. Dilansir Genius Beauty, majalah yang mengupas soal kecantikan, Jumat, 24 Januari 2014, sekelompok ilmuwan Amerika Serikat melakukan penelitian dengan menelusuri kehidupan para siswa sebuah sekolah di Wisconsin, Amerika Serikat. Juga kehidupan para siswa setelah lulus sekolah.

Parameter yang diamati adalah penampilan, kinerja individu, sosial, dan sebagainya. Hal ini mungkin tidak adil. Namun para ilmuan itu berkesimpulan, untuk membuat karier sukses dalam dunia modern, hanya cukup dengan memiliki wajah cantik dan berpenampilan menarik.

Lebih detail, hasil penelitian tersebut menyebutkan wanita berpenampilan cantik secara fisik lebih dominan dalam memperoleh kesuksesan. Seperti mendapatkan pekerjaan lebih baik dengan jabatan bergengsi serta gaji yang cukup tinggi. Kariernya juga lebih cepat menanjak tanpa dipengaruhi kemampuan IQ mereka.

Bahkan, meski kecantikan mulai luntur karena usia, mereka masih mampu mendapatkan kesuksesan. Sedangkan wanita yang berpenampilan biasa saja kalah bersaing dan tidak mendapatkan kesempatan yang sama.

Adanya ketimpangan sosial ini kemungkinan memang berhubungan dengan efek psikologis dari sisi cantik tidaknya wanita. Wanita cantik lebih percaya diri dengan memanfaatkan penampilannya untuk memancing orang lain ketika berinteraksi. Dengan demikian, wanita cantik lebih mudah bersosialisasi.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Namun, bagi Anda wanita pintar, jangan bersedih hati. Mengapa tidak mencoba untuk berpenampilan menarik. Jadilah cantik. Bukankah semua wanita berhak untuk tampil cantik.

RINA ATMASARI | GENIUSBEAUTY

Topik Terhangat
Banjir Jakarta | Banjir Manado | BBM Akil | Anas Ditahan | Buku SBY |

Elidawati, Sukses dengan Kerudung Model Scarf
Studi: Pria Lebih Cepat Lupa Dibanding Wanita 
Teh Hijau Pengaruhi Tekanan Darah
Busana Rajutan untuk Musim Hujan
Pelukis Hanafi Protes Sampul Buku 33 Tokoh Sastra

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Mengenal Kutu Loncat dalam Dunia Kerja dan Dampaknya pada Karier

16 Januari 2024

Kutu loncat adalah istilah yang diberikan pada seseorang yang suka berpindah pekerjaan dalam waktu singkat. Ini dampaknya untuk karier. Foto: Canva
Mengenal Kutu Loncat dalam Dunia Kerja dan Dampaknya pada Karier

Kutu loncat adalah istilah yang diberikan pada seseorang yang suka berpindah pekerjaan dalam waktu singkat. Ini dampaknya untuk karier.


Mengenal Quarter Life Crisis, Ciri-Ciri, dan Cara Menghadapinya

8 Januari 2024

Memasuki usia dewasa, seseorang seringkali mengalami quarter life crisis yang membuatnya jadi tak percaya diri. Apa itu quarter life crisis? Foto: Canva
Mengenal Quarter Life Crisis, Ciri-Ciri, dan Cara Menghadapinya

Memasuki usia dewasa, seseorang seringkali mengalami quarter life crisis yang membuatnya jadi tak percaya diri. Apa itu quarter life crisis?


Jauh dari Kontroversi, Lee Dong Wook Punya Mantra Khusus untuk Menjaga Kariernya

31 Desember 2023

Lee Dong Wook. Instagram.com/@leedonwook_official
Jauh dari Kontroversi, Lee Dong Wook Punya Mantra Khusus untuk Menjaga Kariernya

Baru-baru ini wawancara lama Lee Dong Wook viral. Dia mengungkapkan caranya mempertahankan karier 25 tahun di inudstri hiburan


Dekat dengan Dunia Digital, Sebaiknya Gen Z Miliki Keahlian Ini

8 Desember 2023

Marina Beauty Journey 2023 di Lombok, Bintang Marina/Marina
Dekat dengan Dunia Digital, Sebaiknya Gen Z Miliki Keahlian Ini

Pentingnya gen Z memiliki pola pikir yang peka serta kepedulian tinggi dalam kesehariannya.


Career Hallway 2.0 Membuka Pintu Rahasia Bagi Masa Depan Karier

11 November 2023

Career Hallway AIESEC di Universitas Sumatera Utara
Career Hallway 2.0 Membuka Pintu Rahasia Bagi Masa Depan Karier

Acara difokuskan pada berbagai tips dan trik merencanakan karier


Cara Bekerja di Jepang, Syarat, dan Perkiraan Biaya Hidupnya

30 Oktober 2023

Ilustrasi orang kerja di Jepang. Foto : LKPN
Cara Bekerja di Jepang, Syarat, dan Perkiraan Biaya Hidupnya

Jepang menjadi salah satu negara tujuan favorit para pekerja asal Indonesia. Apa saja syarat dan cara bekerja di sana serta berapa biaya hidupnya?


Rayakan 31 Tahun Pernikahan Michelle dan Barack Obama Saling Memuji

4 Oktober 2023

Barack Obama dan Michelle Obama. Instagram.com/@barackobama
Rayakan 31 Tahun Pernikahan Michelle dan Barack Obama Saling Memuji

Michelle Obama dan Barack Obama menikah pada 3 Oktober 1992


Pejabat Tinggi ASN Kini Bisa Mutasi Kurang dari 2 Tahun untuk Akselerasi Kinerja

27 September 2023

MenPAN RB Abdullah Azwar Anas (kanan) dan Menkumham Yasonna H. Laoly (kiri) saat mengikuti rapat kerja dengan Komisi II DPR RI di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa, 26 September 2023. Rapat tersebut beragendakan pengambilan keputusan tingkat I terkait Rancangan Undang-undang (RUU) nomor 5 tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara. TEMPO/M Taufan Rengganis
Pejabat Tinggi ASN Kini Bisa Mutasi Kurang dari 2 Tahun untuk Akselerasi Kinerja

Menteri Abdullah Azwar Anas menerbitkan surat edaran tentang mutasi Pejabat Pimpinan Tinggi ASN yang menduduki jabatan meski belum sampai dua tahun.


Margot Robbie Sempat Tak Lolos Casting American Horror Story Musim Kedua

26 Agustus 2023

Margot Robbie dalam film Barbie. Foto: Instagram/@barbiethemovie
Margot Robbie Sempat Tak Lolos Casting American Horror Story Musim Kedua

Direktur casting Eric Dawson tak memberikan alasan Margot Robbie tak lolos casting American Horror Story


Pernah Merasa Tidak Dihargai di Dunia Kerja? Coba Jawab 2 Pertanyaan Ini

20 Juni 2023

Hingdranata Nikolay/Istimewa
Pernah Merasa Tidak Dihargai di Dunia Kerja? Coba Jawab 2 Pertanyaan Ini

Salah satu rasa yang bisa saja Anda rasakan di dunia kerja adalah saat Anda merasa tidak dihargai. Coba jawab 2 pertanyaan penting ini.