Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Keseringan Selfie, Citra tentang Tubuh Bisa Negatif

image-gnews
Penyanyi Carrie Underwood selfie bersama penggemarnya di karpet merah acara Academy Of Country Music Awards ke 49 di MGM Grand Garden Arena, Las Vegas, Nevada, (7/4). Christopher Polk/ACMA2014/Getty Images
Penyanyi Carrie Underwood selfie bersama penggemarnya di karpet merah acara Academy Of Country Music Awards ke 49 di MGM Grand Garden Arena, Las Vegas, Nevada, (7/4). Christopher Polk/ACMA2014/Getty Images
Iklan

TEMPO.CO, London - Jangan terlalu sering memajang foto-foto selfie di media sosial. Bisa-bisa waktu Anda habis untuk membandingkan bentuk tubuh Anda dengan teman-teman di situs jejaring sosial. "Ini membuat Anda semakin merasa negatif dengan penampilan Anda," demikian kesimpulan penelitian yang diadakan University of Strathclyde (Inggris) serta Ohio University dan University of Iowa (Amerika Serikat).

Dari  pengamatan selama ini, para wanita muda lebih aktif mem-posting foto selfie di Internet ketimbang  pria. Tim peneliti melakukan survei kepada 881 mahasiswi di Amerika. Responden diminta menjawab pertanyaan mengenai Facebook, kebiasaan makan, kebiasaan berolahraga, dan gambaran tubuh.

Hasil riset yang dipresentasikan di sebuah konferensi di Seattle ini tidak menemukan hubungan antara kebiasaan ber-selfie dan gangguan makan. Tetapi ditemukan hubungan antara kebiasaan menghabiskan waktu di jejaring sosial dan gambaran tubuh yang negatif.(Baca : Fakta Tentang Selfie)

"Menghabiskan waktu lama di Facebook tidak ada hubungannya dengan kebiasaan buruk pola makan, tetapi ada hubungannya dengan gambaran tubuh yang negatif," ujar Petya Eckler dari University of Strathclyde, di Glasgow, seperti dikuti BBC, 10 April 2014.

Menurut Eckler, perhatian pada masalah fisik lebih berbahaya dalam penggunaan media sosial dibanding media tradisional. Karena pengguna media sosial, ujar dia, adalah orang yang kita kenal, perbandingan-perbandingan ini lebih relevan dan menukik ke dalam. "Tetapi mereka mungkin tidak serealistis seperti kita melihat di media tradisional," ujarnya.

Juru bicara untuk lembaga sosial yang menangani gangguan makan mengatakan gambaran tubuh adalah kunci utama sensitivitas seseorang atas identitas, bukannya egoisme personal. Orang muda membandingkan diri sendiri, kata juru bicara itu, dengan gambaran yang membombardir mereka dan merasa bahwa mereka salah jika tubuh mereka terlihat tidak menarik.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

BBC | ARBAIYAH SATRIANI

Terpopuler Gaya:

Kacang Polong Turunkan Kadar Kolesterol Jahat
Remaja Asia Jago Pecahkan Masalah
Regenerasi Mode Asia dalam Panggung Runway Hits  

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Sejarah Kamera Leica yang Kini Digandeng Xiaomi, Pernah Digunakan Motret Proklamasi Kemerdekaan RI

26 hari lalu

Kamera Leica Luxus II gold yang diproduksi pada tahun 1932 ini ditemukan di BBC Antiques Roadshow pada 12 tahun yang lalu. dailymail.co.uk
Sejarah Kamera Leica yang Kini Digandeng Xiaomi, Pernah Digunakan Motret Proklamasi Kemerdekaan RI

Leica merupakan produsen kamera legendaris, kini digandeng Xiaomi.


Kamera Fujifilm X100VI, Popularitas Penjualan hingga Spesifikasi Produk

28 hari lalu

FUJIFILM X100VI. Fujifilm-x.com
Kamera Fujifilm X100VI, Popularitas Penjualan hingga Spesifikasi Produk

Fujifilm X100VI generasi keenam dari seri X100 yang pertama kali diperkenalkan pada 2011


Kongres Drone akan Diadakan di Cina pada Mei 2024

29 hari lalu

Ilustrasi drone. Efrem Lukatsky/Pool via REUTERS
Kongres Drone akan Diadakan di Cina pada Mei 2024

Kongres Drone Dunia ke-8 akan diadakan di Shenzhen, Cina Selatan, pada 24-26 Mei 2024


Honor Magic 6 Ultimate Berpeluang Jadi Ponsel Pertama Gunakan Sensor Kamera OmniVision OV50K

43 hari lalu

Honor Magic 6 Ultimate. huaweicentral.com
Honor Magic 6 Ultimate Berpeluang Jadi Ponsel Pertama Gunakan Sensor Kamera OmniVision OV50K

OmniVision OV50K adalah kamera 50 megapiksel yang akan menawarkan fotografi kelas flagship. Honor Magic 6 berpeluang jadi yang pertama gunakannya.


Tips Memotret supaya Dapat Foto Keren saat Traveling

13 Januari 2024

Ilustrasi wanita liburan. Freepik.com
Tips Memotret supaya Dapat Foto Keren saat Traveling

Mengambil foto terbaik selama traveling melibatkan kombinasi keterampilan teknis, kreativitas, dan pemahaman tentang kamera.


3 Hal Menarik dari iQOO 12 5G yang Baru Rilis di Indonesia

12 Desember 2023

Robiat Fahlevie, Social Media & Community Manager dan Praditya Andika, Senior Product Manager iQOO Indonesia memperlihatkan 2 varian warna dari iQOO 11 5G. Ini adalah ponsel iQOO pertama yang akan hadir di Indonesia. Foto: Maria Fransisca Lahur
3 Hal Menarik dari iQOO 12 5G yang Baru Rilis di Indonesia

iQOO 12 5G sudah rilis di Indonesia setelah sebulan sebelumnya rilis di China. Ponsel ini punya fitur kamera canggih dan proper untuk game berat


Spesifikasi Aquos R8s Pro, Bisa Sorot Foto di Tempat Gelap dan Tahan Air

8 Desember 2023

Sharp merilis smartphone terbaru mereka, Aquos R8s dan Aquos R8s Pro. Produk ini sudah bisa dibeli oleh masyarakat Indonesia mulai 6 Desember 2023.(Tempo/Alif Ilham Fajriadi)
Spesifikasi Aquos R8s Pro, Bisa Sorot Foto di Tempat Gelap dan Tahan Air

Aquos R8s Pro telah dirilis secara resmi di Indonesia.


Realme GT5 Pro akan Diluncurkan di Cina pada 7 Desember 2023, Simak Spesifikasinya

26 November 2023

Realme GT5. gsmarena.com
Realme GT5 Pro akan Diluncurkan di Cina pada 7 Desember 2023, Simak Spesifikasinya

Realme ingin memperkenalkan terobosan terbaru di bidang fotografi lewat ponsel pintar tersebut


Xiaomi 13T Rilis di Indonesia dengan Leica Authentic Experience, Ini Harganya

3 Oktober 2023

Product Marketing Manager Xiaomi Indonesia menerangkan kemampuan Xiaomi 13T di Ciputra Artpreneur, Jakarta, 3 Oktober 2023. TEMPO/Maria Fransisca Lahur
Xiaomi 13T Rilis di Indonesia dengan Leica Authentic Experience, Ini Harganya

Xiaomi 13T ditujukan bagi pengguna yang menggemari fotografi.


Saran buat yang Ingin Merintis Usaha Fotografi Pernikahan

11 September 2023

Ilustrasi Pernikahan/Alissha Bride
Saran buat yang Ingin Merintis Usaha Fotografi Pernikahan

Berikut tips bagi yang ingin merintis usaha fotografi dan videografi pernikahan, antara lain soal portofolio dan peralatan yang perlu dimiliki.