Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Liverpool Beri Rodgers Dana Besar untuk Belanja  

image-gnews
Brendan Rodgers. REUTERS/Dylan Martinez
Brendan Rodgers. REUTERS/Dylan Martinez
Iklan

TEMPO.CO, Liverpool - Pelatih Liverpool, Brendan Rodgers, akan diberi dana segar untuk menyambut musim transfer menjelang musim baru. Dana sejumlah 40 juta pound sterling--sekitar Rp 782 miliar--akan dikucurkan demi membangun tim yang sesuai dengan standar Liga Champions. Jumlah ini merupakan alokasi dana transfer terbesar yang pernah diberikan untuk pelatih Liverpool sepanjang sejarah.

Liverpool memang sudah dipastikan akan tampil di Liga Champions musim depan. Agar Liverpool bisa bersaing di level Eropa, petinggi klub itu pun sepakat untuk memperbaiki kualitas tim.

Karena itu, Rodgers akan kembali menghadapi musim transfer yang sibuk. Setelah sebelumnya sibuk mempertahankan Luis Suarez, musim depan Rodgers diharapkan dapat memperkuat tim Anfield dengan memanfaatkan hasil penjualan pemain sebesar 60 juta pound sterling atau sekitar Rp 1,2 triliun.

Selama ini Liverpool belum berhasil melakukan transfer pemain yang dianggap pas untuk mendongkrak tim. Pada masa Rafael Benitez, musim 2006/2007, total pengeluaran bersih klub adalah 34 juta pound sterling, termasuk untuk pembelian Fernando Torres (20 juta pound) dan Ryan Babel (11,5 juta pound). Namun saat itu klub hanya berlabuh di urutan keempat Liga Primer Inggris.

Berikutnya, Kenny Dalglish memboyong masing-masing: Jordan Henderson (16 juta pound), Stewart Downing (20 juta pound), Sebastian Coates (8 juta pound), Charlie Adam (7,5 juta pound) dan Jose Enrique (6 juta pound) pada 2011. Namun, dengan total pengeluaran 40,8 juta pound, Liverpool tetap gagal bersaing.

Musim ini, dengan transfer yang tak terlalu mencolok, Liverpool justru tampil apik. Tim itu masih memuncaki klasemen Liga Primer hingga kini. Ian Ayre, salah satu direktur Liverpool, menilai wajar bila Liverpool hendak jorjoran berbelanja. "Tentu wajar bila kami memberikan standar tinggi karena kami ingin berlaga di Liga Champion musim depan. Biaya berapa pun yang dibutuhkan untuk mencapai standar itu kami akan sediakan untuk pelatih," katanya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Namunn Ayre menegaskan, pihaknya akan tetap berhati-hati dalam berbelanja. Ia yakin nama besar bukan segalanya. "Anda tak bisa hanya mengandalkan nama besar dalam bursa transfer," katanya.

Liverpool akan menjamu Chelsea di Anfield pada Ahad, 27 April 2014. Dengan tiga pertandingan tersisa, Steven Gerrard dan kawan-kawan dapat memastikan gelar juara Liga Primer Inggris bila mengalahkan The Blues. Saat ini Liverpool berada di puncak klasemen dengan 80 poin, unggul lima poin atas Chelsea.

INDEPENDENT | MICHANA LOTUSINA

Berita Lain
Seperti Apa MU di Tangan Giggs? Ini Bocorannya 
Spanduk Chosen One Masih Ada di Old Trafford 
Prediksi Susunan Pemain Madrid Vs Muenchen

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Liverpool Mengincar Arne Slot Menggantikan Jurgen Klopp, Siapa Dia?

13 jam lalu

May 24, 2022 Feyenoord coach Arne Slot during the press conference UEFA/Handout via REUTERS
Liverpool Mengincar Arne Slot Menggantikan Jurgen Klopp, Siapa Dia?

Liverpool melirik pelatih Feyenoord Arne Slot untuk menggantikan Jurgen Klopp


Liverpool Kalah di Kandang Everton, Virgil Van Dijk Minta Timnya Akhiri Musim dengan Benar

17 jam lalu

Pemain Liverpool Virgil Van Dijk berduel saat The Reds menghadapi Fulham di Anfield, Ahad, 3 Desember 2023. Twitter @LFC.
Liverpool Kalah di Kandang Everton, Virgil Van Dijk Minta Timnya Akhiri Musim dengan Benar

Kapten Liverpool Virgil van Dijk mendesak para pemain untuk segera bangkit setelah kekalahan Derby Merseyside melawan Everton.


Liverpool Keok di Kandang Everton, Jurgen Klopp: Kami Terburu-buru dan Tidak Cukup Baik

18 jam lalu

Ekspresi pemain Liverpool Mohamed Salah setelah pemain Everton Dominic Calvert-Lewin mencetak gol dalam pertandingan Liga Inggris di Goodison Park, Liverpool, 25 April 2024. Everton berhasil kalahkan Liverpool dengan skor 2-0 pada derby Merseyside. Action Images via Reuters/Lee Smith
Liverpool Keok di Kandang Everton, Jurgen Klopp: Kami Terburu-buru dan Tidak Cukup Baik

Manajer Liverpool Jurgen Klopp meminta maaf kepada para penggemar setelah kekalahan 2-0 dari Everton dalam Derby Merseyside.


Liga Inggris: Liverpool Kalah di Markas Everton, Jurgen Klopp Minta Maaf pada Suporter

18 jam lalu

Pelatihn Liverpool Jurgen Klopp. REUTERS
Liga Inggris: Liverpool Kalah di Markas Everton, Jurgen Klopp Minta Maaf pada Suporter

Manajer Liverpool, Jurgen Klopp, meminta maaf kepada para penggemar setelah timnya kalah 2-0 dari Everton dalam derby Merseyside Liga Inggris.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Liverpool Ditekuk Everton, Manchester United Kalahkan Sheffield

20 jam lalu

Logo Liga Inggris. (Reuters/Tempo)
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Liverpool Ditekuk Everton, Manchester United Kalahkan Sheffield

Hasil Liga Inggris pada Kamis dinihari, 25 April 2024: Liverpool kalah dari Everton, sedangkan Manchester United mengalahkan Sheffield United.


Everton vs Liverpool, Jurgen Klopp Ingin Jaga Peluang Juara Liga Inggris

1 hari lalu

Pelatihn Liverpool Jurgen Klopp. REUTERS
Everton vs Liverpool, Jurgen Klopp Ingin Jaga Peluang Juara Liga Inggris

Pelatih Liverpool Jurgen Klopp mengatakan pertandingan bertajuk Derby Merseyside melawan Everton pada pekan ke-34 Liga Inggris penting.


Prediksi Everton vs Liverpool di Liga Inggris Pekan Ke-34: Jadwal Live, H2H, Kondisi TIm, Perkiraan Formasi

1 hari lalu

Prediksi Everton vs Liverpool di Liga Inggris Pekan Ke-34: Jadwal Live, H2H, Kondisi TIm, Perkiraan Formasi

Laga bertajuk Derbi Merseyside antara Everton vs Liverpool akan tersaji pada pekan ke-34 Liga Inggris 2023-2024.


Arsenal Kalahkan Chelsea 5-0, Peran Kai Havertz Jadi Sorotan

1 hari lalu

Pemain Arsenal, Kai Havertz merayakan gol ketiga mereka saat bertanding melawan Chelsea dalam Liga Premier Inggris, di Emirates Stadium, London, Inggrs, 23 April 2024. Reuters/Matthew Childs
Arsenal Kalahkan Chelsea 5-0, Peran Kai Havertz Jadi Sorotan

Dua gol Kai Havertz dalam kemenangan 5-0 Arsenal atas Chelsea menghidupkan harapan meraih gelar juara Liga Inggris musim ini.


Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Chelsea 5-0, Ben White dan Kai Havertz Bikin Brace

1 hari lalu

Arsenal. REUTERS/Dylan Martinez
Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Chelsea 5-0, Ben White dan Kai Havertz Bikin Brace

Arsenal kokoh di puncak klasemen Liga Inggris seusai mengalahkan Chelsea dengan skor 5-0.


Prediksi Arsenal vs Chelsea di Laga Tunda Liga Inggris Malam Ini

2 hari lalu

Pemain Arsenal Gabriel melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Crystal Palace dalam pertandingan Liga Inggris di Stadion Emirates, London, 20 Januari 2024. Arsenal berhasil gilas tamunya Crystal Palace dengan skor 5-0. Action Images via Reuters/Andrew Boyers
Prediksi Arsenal vs Chelsea di Laga Tunda Liga Inggris Malam Ini

Simak kabar kedua tim menjelang derby London Arsenal vs Chelsea di Liga Inggris, serta perkiraan susunan pemain dan prediksi pertandingan.