Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Listrik Padam, PLN Tak Beri Diskon ke Pengusaha  

image-gnews
Seorang penjaga toko bekerja dengan penerangan dari lilin saat pemadaman listrik melanda kawasan ini di  Buenos Aires, Argentina (26/12). (AP Photo/Victor R. Caivano)
Seorang penjaga toko bekerja dengan penerangan dari lilin saat pemadaman listrik melanda kawasan ini di Buenos Aires, Argentina (26/12). (AP Photo/Victor R. Caivano)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pemadaman listrik yang terjadi kemarin di wilayah Jakarta dan sekitarnya berimbas pada lonjakan biaya operasional sejumlah usaha akibat penggunaan genset. Namun, PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) tidak bisa mengganti kerugian pengusaha yang timbul akibat peralihan penggunaan listrik menjadi bahan bakar minyak (BBM) tersebut.

Juru bicara PLN Bambang Dwiyanto mengatakan perusahaan tidak bisa mengganti kerugian tersebut karena tidak terkait dengan standar mutu pelayanan yang ditetapkan PLN. “Untuk penggantian kerugian, PLN hanya menyediakan diskon sesuai tingkat mutu pelayanan yang telah diatur beberapa indikator tolok ukurnya,” tuturnya ketika dihubungi, Rabu, 14 Mei 2014. (Baca: Pemadaman PLN Belum Berimbas Ekonomi pada Retail)

Ia menjelaskan PLN telah menetapkan tingkat mutu pelayanan. Indikatornya adalah frekuensi dan durasi pemadaman listrik yang terjadi dalam sebulan.

Bila pemadaman listrik sudah melampaui indikator-indikator di atas, barulah PLN memberikan ganti rugi. “Misalnya, standar maksimal mati lampu lima kali sebulan. Tapi bila yang terjadi enam kali (listrik mati), baru kita beri kompensasi,” ucap Bambang. (Baca: Listrik Byarpet, Warga Jakarta Mengungsi ke Mal)

Kompensasi yang dimaksud berupa diskon biaya beban bagi pelanggan di daerah tersebut pada bulan berikutnya. Besarnya kompensasi tergantung pada besaran kontrak tiap pelanggan. ”Tapi kompensasinya memang tidak besar.”

Bambang berjanji PLN akan terus meningkatkan kinerja agar hal serupa tak terjadi lagi. Dia juga mengucapkan terima kasih pada pelanggan yang telah bekerja sama sehingga pemadaman listrik kemarin dapat diatasi secara cepat.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Seperti diketahui, ihwal pemadaman ini terjadi pada Senin lalu yang dimulai oleh kerusakan pada Gardu Induk Kembangan, disusul kerusakan pada Pembangkit Listrik Tenaga Uap dan Gas Muara Karang, yang berdampak pada Gardu Induk Gandul.

Kerusakan pada subsistem Muara Karang dipicu gangguan pada Pembangkit Listrik Tenaga Uap Pacitan, Jawa Timur. Pompa air PLTU Pacitan, yang berkapasitas 2 x 300 megawatt, terganggu sehingga pembangkit tidak bisa mengalirkan listrik.

MOYANG KASIH DEWIMERDEKA

Berita terpopuler:
Nabrak di Bundaran HI, Pengemudi BMW Tantang Polisi
Tepis Fitnah Sara, Kiai NU Kampanye untuk Jokowi
Bank Mandiri Bantah Ada Pembobolan ATM

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


PLN Sambung Listrik Serentak untuk 230 Pelanggan Usaha di Jakarta

9 hari lalu

PLN Sambung Listrik Serentak untuk 230 Pelanggan Usaha di Jakarta

Pemasangan listrik untuk kalanan industri, bisnis, dan UMKM membantu pergerakan ekonomi di Jakarta.


PLN Sukses Sambung Listrik dari Sumbawa ke Bajo Pulau

9 hari lalu

PLN Sukses Sambung Listrik dari Sumbawa ke Bajo Pulau

Kelistrikan di Bajo Pulau menyetop operasi PLTD. Listrik ada 24 jam dan lebih ramah lingkungan.


Road to PLN Investment Days 2024, Upaya Menggiatkan Kolaborasi

10 hari lalu

Road to PLN Investment Days 2024, Upaya Menggiatkan Kolaborasi

Transisi energi hanya mungkin dicapai melalui kolaborasi berbagai pihak. PLN telah menyusun program ARED untuk menghadapi tiga tantangan besar.


PLN Dukung Pelestarian Gajah Sumatra

15 hari lalu

PLN Dukung Pelestarian Gajah Sumatra

Komitmen PT PLN (Persero) terhadap pelestarian Gajah Sumatra semakin nyata dengan penyediaan motor dan speed boat patroli bagi Pusat Latihan Gajah (PLG) Sumatra Padang Sugihan Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Kabupaten Banyuasin, Sumatera Selatan.


Gunakan REC PLN, Katoda Tembaga Freeport Kini jadi Produk Hijau

15 hari lalu

Gunakan REC PLN, Katoda Tembaga Freeport Kini jadi Produk Hijau

Gunakan REC PLN, kini produk Katoda Tembaga Freeport jadi produk hijau berdaya saing tinggi.


Listrik PLN Bantu Pabrik Jagung Milik Pemprov Sumbar Tingkatkan Produksi

24 hari lalu

Listrik PLN Bantu Pabrik Jagung Milik Pemprov Sumbar Tingkatkan Produksi

Suplai daya listrik 555 kVA mampu meningkatkan produktivitas pabrik hingga 50 ton per hari.


PLN Raih Penghargaan Most Interactive Booth di IIMS 2024

30 hari lalu

PLN Raih Penghargaan Most Interactive Booth di IIMS 2024

PT PLN (Persero) meraih penghargaan Most Interactive Booth dalam gelaran Indonesia International Motor Show (IIMS) 2024.


PLN Siapkan Hidrogen Jadi Energi Alternatif

33 hari lalu

Kendaraan berbahan bakar hidrogen tengah terparkir di Hydrogen Refueling Station (HRS) atau Stasiun Pengisian Hidrogen milik milik PT PLN Indonesia Power di kawasan Senayan, Jakarta, Rabu 21 Februari 2024. SPBU Hidrogen ini memiliki 3 jasa layanan, di antaranya jasa pengisian bahan bakar untuk mobil hydrogen, jasa pengisian mobil listrik, dan hydrogen center yang merupakan pusat pelatihan hydrogen pertama dan terlengkap di Indonesia. TEMPO/Tony Hartawan
PLN Siapkan Hidrogen Jadi Energi Alternatif

Harga hidrogen menjadi terjangkau karena PLN berhasil mengintegrasikan rantai pasok


Butuh Biomassa untuk PLTU, PLN Tanam 50 Ribu Bibit Pohon di Gunungkidul

34 hari lalu

Tanaman indigofera yang ditanam PLN, Pengprov Yogyakarta bersama warga guna menciptakan Ekosistem Green Energy, di Desa Gombang, Gunung Kidul, Yogyakarta, 24 Desember 2023. Setelah 1,5 tahun indigofera dapat digunakan untuk cofiring PLTU PLN Indonesia, dan hasil pangkasannya dapat dimanfaatkan warga untuk bahan pakan ternak saat musim kemarau. Tempo/Jati Mahatmaji
Butuh Biomassa untuk PLTU, PLN Tanam 50 Ribu Bibit Pohon di Gunungkidul

Penanaman pohon indigofera oleh PLN menjadi bagian dari program ekonomi hijau di level desa, juga untuk memasok biomassa PLTU.


PLN Gandeng Perusahaan Jepang Kembangkan Bisnis Energi Primer

46 hari lalu

Direktur Gas dan BBM PLN EPI Rakhmad Dewanto bersama Executive Officer, Head of the Platform Business Group JERA Shinsuke Nakayama di Bandung, Senin (5/2/2024).
PLN Gandeng Perusahaan Jepang Kembangkan Bisnis Energi Primer

JERA Co. Inc siap mendukung PLN mengoptimasi rantai pasok dan infrastruktur LNG. Mempercepat langkah menuju energi hijau.