Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

SBY Ingin Nonton Turnamen Thomas dan Uber Cup  

image-gnews
Dalam keterangan pers terkait penyadapan pejabat negara oleh Australia. Presiden SBY juga meminta adanya code of conduct dan guide of principal atas kerja sama-kerja sama yang untuk sementara dihentikan. TEMPO/Subekti
Dalam keterangan pers terkait penyadapan pejabat negara oleh Australia. Presiden SBY juga meminta adanya code of conduct dan guide of principal atas kerja sama-kerja sama yang untuk sementara dihentikan. TEMPO/Subekti
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -- Presiden Susilo Bambang Yudhoyono menyatakan keinginannya menonton turnamen bulu tangkis Thomas dan Uber Cup 2014 yang diselenggarakan di New Delhi, India, pada 18-25 Mei 2014 mendatang, melalui siaran langsung televisi.

"Manakala tidak ada kegiatan yang tidak bisa saya tinggalkan, saya selalu menyempatkan diri untuk menonton langsung," kata SBY, saat melepas kontingen bulu tangkis Indonesia untuk Thomas dan Uber Cup 2014 di Istana Negara, Jakarta, Selasa, 13 Mei 2014. (Baca: Ini Daftar 20 Pemain Piala Thomas dan Uber)

Pada kesempatan itu, SBY berpesan kepada kontingen Indonesia agar berbuat yang terbaik dan tetap tenang. "Simon Santoso itu saya lihat tenang menghadapi lawan yang tangguh," katanya. "Ketenangan itu sering membuahkan kemenangan, tentu dengan modal latihan dan pengalaman."

Ketua Umum Pengurus Bulu Tangkis Seluruh Indonesia Gita Wirjawan mengatakan kontingen bulu tangkis untuk Thomas-Uber Cup ini sudah melakukan persiapan selama beberapa bulan terakhir. "Khususnya dalam 1,5 bulan terakhir, termasuk dilaksanakannya karantina," ujar Gita.

Dia optimistis kontingen ini bisa berbuat yang terbaik di India. Menurut Gita, kontingen terdiri atas sepuluh pemain putra, sepuluh pemain putri, dua manajer, dan dua wakil manajer. Dia mengatakan kontingen akan berangkat Selasa siang. "Kami akan lakukan persiapan akhir sebelum pertandingan dimulai pada 18-25 Mei 2014," ucapnya. (Baca juga: Tip dari Rudy Hartono untuk Tim Thomas-Uber)

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

PRIHANDOKO


Terpopuler
Nabrak di Bundaran HI, Pengemudi BMW Tantang Polisi
Tepis Fitnah Sara, Kiai NU Kampanye untuk Jokowi
Jadwal Pemadaman Listrik Jakarta Hari Ini

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Jadi Kapten Tim Piala Thomas dan Piala Uber 2024, Ini Fokus Fajar Alfian dan Apriyani Rahayu

19 jam lalu

Ganda putra Indonesia Fajar Alfian / Muhammad Rian Ardianto dalam sesi jumpa pers di Hotel Mulia, Senayan, Jakarta Pusat, Selasa, 2 April 2024. TEMPO/Randy
Jadi Kapten Tim Piala Thomas dan Piala Uber 2024, Ini Fokus Fajar Alfian dan Apriyani Rahayu

Tim Piala Thomas dan Piala Uber Indonesia resmi menunjuk Fajar Alfian dan Apriyani Rahayu sebagai kapten.


Ricky Soebagdja Optimistis Tim Bulu Tangkis Putra Indonesia Bisa Juara Piala Thomas, Ini Alasannya

23 jam lalu

Kepala Bidang Pembinaan dan Prestasi (Kabid Binpres) Persatuan Bulutangkis Seluruh Indonesia (PP PBSI) Ricky Soebagdja. (ANTARA/Arnidhya Nur Zhafira)
Ricky Soebagdja Optimistis Tim Bulu Tangkis Putra Indonesia Bisa Juara Piala Thomas, Ini Alasannya

Ricky Soebagdja mengatakan optimistis skuad putra bulu tangkis Indonesia bisa kembali membawa pulang Piala Thomas tahun ini.


Fajar Alfian dan Apriyani Rahayu Jadi Kapten Tim Piala Thomas dan Piala Uber 2024

2 hari lalu

Pebulu tangkis ganda putra Indonesia Fajar Alfian (kiri) dan Muhammad Rian Ardianto (kanan) memberikan keterangan pers setibanya dari Inggris di Terminal 3, Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Senin, 18 Maret 2024. Fajar/Rian berhasil mempertahankan gelar All England kategori ganda putra yang pertama kali diperoleh tahun lalu. ANTARA/Muhammad Iqbal
Fajar Alfian dan Apriyani Rahayu Jadi Kapten Tim Piala Thomas dan Piala Uber 2024

Fajar Alfian dan Apriyani Rahayu ditunjuk berdasarkan hasil voting seluruh atlet yang tergabung di dalam tim Piala Thomas dan Piala Uber 2024.


Kento Momota Putuskan Pensiun dari Bulu Tangkis Dunia Usai Piala Thomas 2024

6 hari lalu

Kento Momota. Doc. BWF.
Kento Momota Putuskan Pensiun dari Bulu Tangkis Dunia Usai Piala Thomas 2024

Juara bulu tangkis dunia dua kali Kento Momota mengumumkan segera pensiun pada usia 29 tahun.


Ricky Soebagdja Beri Penjelasan Mengapa Ada Pemain Muda di Skuad Tim Piala Thomas dan Piala Uber 2024

7 hari lalu

Kepala Bidang Pembinaan dan Prestasi (Kabid Binpres) Persatuan Bulutangkis Seluruh Indonesia (PP PBSI) Ricky Soebagdja. (ANTARA/Arnidhya Nur Zhafira)
Ricky Soebagdja Beri Penjelasan Mengapa Ada Pemain Muda di Skuad Tim Piala Thomas dan Piala Uber 2024

Kabidbinpres PP PBSI Ricky Soebagdja menjelaskan ada diskusi yang dilakukan dengan tim pelatih dalam pemilihan skuad Piala Thomas dan Piala Uber 2024.


Daftar Atlet Indonesia di Piala Thomas dan Piala Uber 2024, Alwi Farhan dan Ruzana Jadi Rising Star

8 hari lalu

Tropi dari Piala Thomas dan Uber 2022 ditampilkan saat berlangsungnya babak semifinal Piala Thomas Uber 2022 di Impact Arena, Bangkok, Thailand, Jumat, 13 Mei 2022.  Indonesia akan menghadapi India di final Piala Thomas. ANTARA/M Risyal Hidayat
Daftar Atlet Indonesia di Piala Thomas dan Piala Uber 2024, Alwi Farhan dan Ruzana Jadi Rising Star

Tim bulu tangkis Indonesia diperkuat mayoritas pemain senior. Alwi Farhan dan Ruzana siap jadi rising star di Piala Thomas dan Piala Uber 2024.


Soal Undian Piala Uber dan Piala Thomas 2024, Ricky Soebagdja Ingatkan Kekuatan Tim Peserta Mulai Merata

32 hari lalu

Kepala Bidang Pembinaan dan Prestasi (Kabid Binpres) Persatuan Bulutangkis Seluruh Indonesia (PP PBSI) Ricky Soebagdja. (ANTARA/Arnidhya Nur Zhafira)
Soal Undian Piala Uber dan Piala Thomas 2024, Ricky Soebagdja Ingatkan Kekuatan Tim Peserta Mulai Merata

Pengundian fase grup turnamen bulu tangkis beregu Piala Thomas 2024 dan Piala Uber 2024 sudah digelar di Chengdu, Cina, pada Jumat, 22 Maret 2024.


Undian Piala Thomas dan Piala Uber 2024: Putra Segrup dengan Thailand, Putri dengan Jepang

33 hari lalu

Trofi Piala Thomas dan Uber. ANTARA/M Risyal Hidayat
Undian Piala Thomas dan Piala Uber 2024: Putra Segrup dengan Thailand, Putri dengan Jepang

Undian Piala Thomas dan Piala Uber 2024 sudah dilakukan. Indonesia berada di Grup C.


Berita Bulu Tangkis: Prancis Mundur dari Turnamen Thomas Cup dan Uber Cup 2024

34 hari lalu

Atlet bulu tangkis Prancis Christo Popov. Doc. BWF.
Berita Bulu Tangkis: Prancis Mundur dari Turnamen Thomas Cup dan Uber Cup 2024

Turnamen bulu tangkis beregu Thomas Cup dan Uber Cup akan berlangsung di Chengdu, Cina, pada 28 April - 5 Mei 2024. Perubahan peserta terjadi.


Jadwal Lengkap Turnamen Bulu Tangkis BWF World Tour untuk 2024

6 Februari 2024

Ilustrasi Bulu tangkis. ANTARA/Maha Eka Swasta
Jadwal Lengkap Turnamen Bulu Tangkis BWF World Tour untuk 2024

Jadwal turnamen bulu tangkis BWF World Tour 2024 merentang dari Januari hingga Desember. Ada Piala Thobas-Uber dan Olimpiade.