Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Dante Siap Gantikan Thiago Silva  

Editor

Arie Firdaus

image-gnews
Pesepakbola Brasil Dante merayakan golnya setelah berhasil membobol gawang Italia dalam pertandingan Piala Konfederasi di Arena Fonte Nova, di Salvador, Brasil, Sabtu (22/6). REUTERS/Paulo Whitaker
Pesepakbola Brasil Dante merayakan golnya setelah berhasil membobol gawang Italia dalam pertandingan Piala Konfederasi di Arena Fonte Nova, di Salvador, Brasil, Sabtu (22/6). REUTERS/Paulo Whitaker
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pemain belakang asal klub Bayern Muenchen, Dante, siap mengisi tempat yang ditinggalkan kapten Thiago Silva pada laga semifinal Piala Dunia 2014 melawan Jerman, dinihari nanti. Silva absen karena akumulasi kartu kuning.

"Saya belum tahu apakah akan bermain atau tidak. Tapi, jika saya dimainkan, tentu saja saya siap. Saya sudah berlatih keras dalam beberapa pekan terakhir," kata Dante, seperti dilansir salah satu media Jerman, Kicker, Selasa, 8 Juli 2014. "Saya akan bermain seperti biasa, beradaptasi dengan peran yang diberikan pelatih, dan bermain efektif."

Bagi Dante, jika akhirnya dimainkan melawan Jerman, dirinya akan menghadapi rekan-rekan satu timnya di Muenchen, seperti Manuel Neuer atau Philipp Lahm. Kedua pemain itu adalah pilar timnas Jerman saat ini.

"Bakal menjadi pertandingan yang menarik karena saya mengenal mereka dengan sangat baik. Menjadi mimpi indah ketika menjalani debut pada Piala Dunia dan menghadapi Jerman," kata Dante lagi.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dante, 30 tahun, bergabung dengan Bayern Muenchen pada 2012 lalu dari Borussia Monchengladbach. Sampai saat ini ia sudah bermain dalam 58 pertandingan dan mengemas tiga gol. Meski menjadi andalan di Muenchen, Dante tak menjadi pilihan utama di tim nasional Brasil. Ia baru mengoleksi 12 penampilan dan mencetak dua gol.

KICKER | ARIE FIRDAUS

Baca juga:
David Luiz, Kapten Brasil Lawan Jerman
Jerman Tidak Takut Brasil 
Skema Baru Pengganti Neymar

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Chelsea vs Liverpool di Final Carabao Cup: Thiago Silva Pulih, Mohamed Salah Berpeluang Main

54 hari lalu

Pemain Chelsea Thiago Silva. Action Images via Reuters/Carl Recine
Chelsea vs Liverpool di Final Carabao Cup: Thiago Silva Pulih, Mohamed Salah Berpeluang Main

Chelsea dan Liverpool sama-sama dilanda badai cedera menjelang final Carabao Cup, namun beberapa pemain diperkirakan pulih dan bisa bermain.


Pemain Timnas U-20 Indonesia Iqbal Gwijangge Jadikan Thiago Silva dan Sergio Busquets sebagai Panutan

4 Januari 2024

Pemain timnas U-20 Indonesia Iqbal Gwijangge saat ditemui di Lapangan A Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Pusat, Kamis, 4 Januari 2023. TEMPO/Randy
Pemain Timnas U-20 Indonesia Iqbal Gwijangge Jadikan Thiago Silva dan Sergio Busquets sebagai Panutan

Pemain Timnas U-20 Indonesia, Iqbal Gwijangge, menjadikan bek Chelsea Thiago Silva dan gelandang bertahan Inter Miami Sergio Busquets sebagai panutan.


Thiago Silva Sebut Chelsea Harus Menghindari Kesalahan yang Sama pada Musim Depan

19 April 2023

Ekspresi pemain Chelsea Thiago Silva setelah dikalahkan Leeds United dalam pertandingan Liga Inggris di Elland Road, Leeds, 21 Agustus 2022. Action Images via Reuters/Carl Recine
Thiago Silva Sebut Chelsea Harus Menghindari Kesalahan yang Sama pada Musim Depan

Menurut Thiago Silva, kehadiran pelatih baru lainnya tidak ada jaminan bisa memicu kebangkitan Chelsea.


Mantan Gelandang Jerman Mesut Ozil Umumkan Pensiun dari Sepak Bola

22 Maret 2023

Mesut Ozil. REUTERS/Kenan Asyali
Mantan Gelandang Jerman Mesut Ozil Umumkan Pensiun dari Sepak Bola

Mesut Ozil pensiun dari timnas Jerman pada 2018 di tengah debat politik tentang imigran.


Bek Brasil Thiago Silva Memperpanjang Kontrak Satu Tahun dengan Chelsea

11 Februari 2023

Ekspresi pemain Chelsea Thiago Silva setelah dikalahkan Leeds United dalam pertandingan Liga Inggris di Elland Road, Leeds, 21 Agustus 2022. Action Images via Reuters/Carl Recine
Bek Brasil Thiago Silva Memperpanjang Kontrak Satu Tahun dengan Chelsea

Bos Chelsea Todd Boehly memuji Thiago Silva sebagai talenta kelas dunia yang sangat penting bagi Chelsea.


Timnas Brasil Tersingkir dari Piala Dunia 2022 Lewat Adu Penalti, Thiago Silva: Ini Sulit Diterima

10 Desember 2022

Neymar dan rekan setim terlihat sedih setelah tersingkir dari Piala Dunia 2022 di Stadion Education City, Doha, Qatar, 9 Desember 2022. REUTERS/Lee Smith
Timnas Brasil Tersingkir dari Piala Dunia 2022 Lewat Adu Penalti, Thiago Silva: Ini Sulit Diterima

Timnas Brasil disingkirkan Kroasia lewat adu penalti di babak perempat final Piala Dunia 2022.


Kapten Timnas Brasil Yakin Piala Dunia 2022 akan Menjadi Versi Terbaik Neymar

24 November 2022

Pemain Timnas Brasil, Neymar. REUTERS/Massimo Pinca
Kapten Timnas Brasil Yakin Piala Dunia 2022 akan Menjadi Versi Terbaik Neymar

Kapten Timnas Brasil Thiago Silva membandingkan persiapan Neymar menuju Piala Dunia 2022 ini berbeda dari sebelum-sebelumnya.


Piala Dunia 2022: Pelatih Timnas Brasil Jelaskan Alasan Panggil Dani Alves

8 November 2022

Pemain timnas Argentina, Lionel Messi (kiri) berhadapan dengan pemain Brasil Dani Alves dalam semifinal Copa America di Stadion Mineirao, Belo Horizonte, Brasil, Selasa, 2 Juli 2019.  Lionel Messi tampil penuh di laga ini tapi gagal memberi gol. REUTERS/Luisa Gonzalez
Piala Dunia 2022: Pelatih Timnas Brasil Jelaskan Alasan Panggil Dani Alves

Bek Timnas Brasil, Dani Alves, sudah memasuki usia 39 tahun. Pelatih menyatakan masih membutuhkan Alves di Piala Dunia 2022 Qatar.


Bursa Transfer: Thiago Silva Beri Saran ke Neymar untuk Pertimbangkan Gabung Chelsea

29 Juni 2022

Pemain PSG, Neymar membawa bola saat bertanding melawan Lille dalam Liga Prancis di Parc des Princes, Paris, Perancis, 29 Oktober 2021. REUTERS/Sarah Meyssonnier
Bursa Transfer: Thiago Silva Beri Saran ke Neymar untuk Pertimbangkan Gabung Chelsea

Thiago Silva menyarankan kepada Neymar untuk mempertimbangkan pindah ke Chelsea jika akhirnya hengkang dari PSG.


Thomas Tuchel Semprot Jorginho Pada Laga Chelsea Vs Tottenham, Ini Masalahnya

25 Januari 2022

Pemain Chelsea Thiago Silva dan rekan-rekannya merayakan gol ke gawang Tottenham Hotspur, Ahad, 23 Januari 2022. Sumber Twitter @ChelseaFC.
Thomas Tuchel Semprot Jorginho Pada Laga Chelsea Vs Tottenham, Ini Masalahnya

Thomas Tuchel sempat berteriak kepada Jorginho pada babak kedua laga Chelsea vs Tottenham.