Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Semen Padang Ikut Bidik Punggawa Timnas U-19  

Editor

Febriyan

image-gnews
Luis Suarez (tengah) menghadapi dua pemain timnas U19, Hansamu Yama (kiri) dan Fathu Rochman dalam pertandingan persahabatan di San Joan Despi, 24 September 2014. Suarez cetak dua gol dalam pertandingan perdananya untuk Barcelona. AP/Manu Fernandez
Luis Suarez (tengah) menghadapi dua pemain timnas U19, Hansamu Yama (kiri) dan Fathu Rochman dalam pertandingan persahabatan di San Joan Despi, 24 September 2014. Suarez cetak dua gol dalam pertandingan perdananya untuk Barcelona. AP/Manu Fernandez
Iklan

TEMPO.COPadang - Direktur Utama klub Semen Padang FC Erizal Anwar mengatakan pihaknya saat ini sedang membidik beberapa pemain tim nasional U-19. Performa punggawa Garuda Jaya yang dinilai memiliki kemampuan di atas rata-rata, membuat tim Kerbau Sirah kepincut.

"Memang kita lagi jajaki beberapa pemain timnas U-19 untuk bergabung bersama Semen Padang," ujar Erizal, Rabu, 22 Oktober 2014.

Menurut Erizal, dua nama yang sedang dibidik oleh timnya adalah bek Hansamu Yama Pranata dan gelandang serang Ilham Udin Armaiyn. Namun, kata Erizal, pihaknya akan berdiskusi dengan tim pelatih untuk mengetahui kebutuhan tim. 

Pihaknya sudah berbicara dengan Ilham Udin soal kemungkinan pemain asal Ternate, Maluku Utara, itu bergabung dengan timnya. Menurut dia, Ilham Udin tertarik dengan tawaran Semen Padang. "Dia mau. Tapi belum kita putuskan. Kita ingin diskusi dulu dengan tim pelatih," ujarnya.

Sementara untuk Hansamu Yama, Erizal mengatakan pihaknya saat ini baru dalam batas pemantauan saja. Sejauh pemantauan tim, dia menambahkan, Hansamu Yama dinilai sebagai pemain yang memiliki kelincahan dan kecepatan di lini belakang."Kita telah pantau Hansamu Yama. Dia bek yang bagus dan memiliki ability yang baik. Posisi di mana aja dia bisa," katanya. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pelatih Semen Padang, Jafri Sastra, mengaku belum memikirkan untuk mencari pemain, termasuk pemain timnas U-19. Sebab, timnya masih fokus untuk menghadapi kompetisi babak delapan besar ini. "Kami konsentrasi delapan besar. Agar target lolos empat besar tercapai," ujar dia.

Meskipun tak berhasil lolos ke Piala Dunia U-20 di Selandia Baru tahun depan, para punggawa tim nasional U-19 laris manis. Tercatat Persebaya Surabaya, PSM Makassar, dan PSMS Medan langsung membidik sejumlah pemain seperti Hargianto, Muchlis Hadi, Evan Dimas, Ravi Murdianto, dan Paulo Sitanggang.

ANDRI EL FARUQI

Berita Terpopuler:
Riedl Kembali Panggil 4 Pemain Timnas U-19
Hasil dan Klasemen Liga Indonesia Hari Ini
Piala AFF, Laos Gabung Grup Indonesia
Van Gaal: MU Masih Bisa Kejar Chelsea

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Promosi ke Liga 1, Semen Padang FC Terancam Menjadi Tim Musafir

1 hari lalu

Semen Padang. Istimewa
Promosi ke Liga 1, Semen Padang FC Terancam Menjadi Tim Musafir

Semen Padang FC sudah memastikan diri promosi ke Liga 1 musim depan. Namun, mereka terancam menjadi tim musafir saat mengarungi kompetisi nanti.


PSBS Biak Juara Liga 2, Pertandingan Final Leg Kedua Dihentikan karena Ricuh Suporter

9 hari lalu

Panitia pelaksana berusaha menghalau suporter Semen Padang FC yang memasuki lapangan saat pertandingan final leg kedua Liga 2 melawan PSBS Biak di Stadion GOR H Agus Salim Padang, Sumatera Barat, Sabtu, 9 Maret 2024. . ANTARA FOTO/Iggoy el Fitra
PSBS Biak Juara Liga 2, Pertandingan Final Leg Kedua Dihentikan karena Ricuh Suporter

PSBS Biak menjadi juara Liga 2 2023-2024 setelah menang telak atas Semen Padang FC. Laga final kedua dihentikan karena ricuh suporter.


Hasil Final Liga 2: PSBS Biak Kalahkan Semen Padang FC 3-0 dalam Pertandingan Leg Pertama

13 hari lalu

Logo Liga 2 2023-2024.
Hasil Final Liga 2: PSBS Biak Kalahkan Semen Padang FC 3-0 dalam Pertandingan Leg Pertama

PSBS Biak, menang 3-0 atas Semen Padang FC pada leg pertama babak final Liga 2 Indonesia.


Jadwal Live dan Prediksi PSBS Biak vs Semen Padang FC di Leg Pertama Final Liga 2

14 hari lalu

PSBS Biak. (instagram/psbsofficial)
Jadwal Live dan Prediksi PSBS Biak vs Semen Padang FC di Leg Pertama Final Liga 2

PSBS Biak akan menghadapi Semen Padang FC pada leg pertama babak final Liga 2 di Stadion Cendrawasih, Biak, Selasa, 5 Maret 2024. Inilah prediksinya.


Jadwal Live Final Liga 2 Leg Pertama: PSBS Biak vs Semen Padang FC, Main Selasa Siang 5 Maret 2024

14 hari lalu

Logo Liga 2 2023-2024.
Jadwal Live Final Liga 2 Leg Pertama: PSBS Biak vs Semen Padang FC, Main Selasa Siang 5 Maret 2024

PSBS Biak akan menjamu Semen Padang FC dalam leg pertama babak final Liga 2, Selasa, 5 Maret 2024.


Berita Liga 2: Semen Padang FC Siap Perkuat Skuad setelah Berhasil Promosi ke Liga 1 Musim Depan

18 hari lalu

Semen Padang FC vs Malut United di semifinal Liga 2. ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra
Berita Liga 2: Semen Padang FC Siap Perkuat Skuad setelah Berhasil Promosi ke Liga 1 Musim Depan

Semen Padang FC siap memperkuat skuadnya untuk mengarungi Liga 1 musim 2024/2025.


Semen Padang FC Dampingi PSBS Biak Promosi ke Liga 1 setelah Lolos ke Final Liga 2

18 hari lalu

Logo Liga 2 2023-2024.
Semen Padang FC Dampingi PSBS Biak Promosi ke Liga 1 setelah Lolos ke Final Liga 2

Semen Padang FC mendampingi PSBS Biak promosi ke Liga 1 setelah mengalahkan Malut United 1-0.


Mantan Pemain Manchester United Jesse Lingard Bergabung ke Klub Korea Selatan FC Seoul

39 hari lalu

Jesse Lingard. ANTARA/Fikri Yusuf
Mantan Pemain Manchester United Jesse Lingard Bergabung ke Klub Korea Selatan FC Seoul

Mantan pemain Manchester United Jesse Lingard resmi bergabung dengan klub Liga Korea Selatan, FC Seoul.


Liga 2: Malut United Hadapi Semen Padang FC di Semifinal, Ilham Udin Armaiyn Optimistis

41 hari lalu

Ilham Udin Armaiyn. (ANTARA/RAUF ADIPATI)
Liga 2: Malut United Hadapi Semen Padang FC di Semifinal, Ilham Udin Armaiyn Optimistis

Malut United akan menghadapi Semen Padang di babak semifinal Liga 2. Ilham Udin Armaiyn optimistis.


10 Pembelian Termahal di Bursa Transfer Januari 2024

44 hari lalu

Pemain baru Barcelona, Vitor Roque di Ciutat Esportiva Joan Gamper, Barcelona, Spanyol, 5 Januari 2024. REUTERS/Bruna Casas
10 Pembelian Termahal di Bursa Transfer Januari 2024

Bursa transfer musim dingin atau bursa transfer Januari 2024 telah berakhir pada 1 Februari lalu. Ini daftar 10 pemain termahal.