Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Persib Jalani Laga AFC di Myanmar, Ini Daftar Pemainnya  

image-gnews
Pemain Persib Bandung menjalani pemusatan latihan di Lapangan Stadion Galuh,   Ciamis, Jawa Barat, 20 Januari 2015. ANTARA/Adeng Bustomi
Pemain Persib Bandung menjalani pemusatan latihan di Lapangan Stadion Galuh, Ciamis, Jawa Barat, 20 Januari 2015. ANTARA/Adeng Bustomi
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -- Persib Bandung akan menjalani laga lanjutan babak penyisihan Grup H Piala AFC 2015 menghadapi Ayeyawady United di Stadion Yought Training Centre Yangoon, Myanmar, pada Rabu, 11 Maret 2015. Dalam lawatan itu, klub Maung Bandung membawa 18 punggawanya.

Dalam daftar skuad yang diumumkan di situs resmi Persib itu, nama Firman Utina dan Makan Konate masuk. Kedua pemain itu sudah pulih dari cedera.

Menjelang laga tandang ke Myanmar, Firman memang berusaha meningkatkan staminanya. "Kalau saya siap-siap saja, tetapi mereka (pelatih) yang lebih tahu kondisi saya. Masalah fisik dan kekuatan otot dalam pantuan mereka terus, jadi ya apa kata mereka saja," kata kapten tim nasional senior itu seperti dikutip akun resmi Persib, Sabtu, 7 Maret 2015.

Pelatih Persib, Djadjang Nurdjaman, mengatakan Rudiyana dan M. Agung Pribadi tidak dibawa. Mereka akan tetap menjalani program latihan di Bandung agar kondisi fisiknya terjaga. "Meskipun ditinggal, bukan berarti mereka istirahat. Justru latihan tetap berjalan," ujar Djadjang.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pemain Persib, M. Natsir, juga dipastikan tidak ikut ke Myanmar. Sebab, ia harus mengikuti program latihan bersama tim nasional Indonesia U-23 untuk persiapan laga kualifikasi Piala AFC di Jakarta, 27-31 Maret 2015. 

Sedangkan untuk pemain asing, Apollon Lemondzhava, yang masih menjalani tahap seleksi, tetap akan berlatih di Stadion Sidolig, Bandung, mulai Senin, 9 Maret 2015. "Latihannya seperti biasa dengan durasi sekitar 60 menit. Tidak ada program khusus, yang jelas hanya ingin mempertahankan fisik. Karena selama ini Apollon masih belum bisa beradaptasi dengan waktu," ujar asisten pelatih Persib, Herrie Setiawan. PERSIB | RINA W.

Berikut ini daftar nama pemain yang diboyong ke Myanmar:
1. I Made Wirawan
2. Shahar Ginanjar
3. Vladimir Vujovic
4. Ahmad Jufriyanto
5. Abdulrahman
6. Supardi
7. Jajang Sukmara
8. Tony Sucipto
9. Dias Angga Putra
10. Hariono
11. Dedi Kusnandar
12. Taufiq
13. Firman Utina
14. Makan Konate
15. Atep
16. M. Ridwan
17. Tantan
18. Yandi Sofyan Munawar

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Erick Thohir: Transformasi Sepak Bola Indonesia Masih Butuh Waktu

10 jam lalu

Ketua Umum PSSI Erick Thohir dan Wakil Ketua Umum PSSI Zainudin Amali saat ditemui di Menara Danareksa, Jakarta Pusat, Kamis, 14 Maret 2024. TEMPO/Randy
Erick Thohir: Transformasi Sepak Bola Indonesia Masih Butuh Waktu

Erick Thohir mengatakan PSSI melakukan sinkronisasi program kompetisi berjenjang sehingga mampu menciptakan komposisi Timnas Indonesia yang merata.


Klasemen Liga 1: Persib Bandung Lolos ke Championship Series

2 hari lalu

Logo BRI Liga 1 2023-2024.
Klasemen Liga 1: Persib Bandung Lolos ke Championship Series

Persib Bandung memastikan satu tempat di Championship Series setelah pertandingan pekan ke-31 Liga 1 rampung.


Hasil Liga 1: Diwarnai Dua Kartu Merah, Persija Jakarta vs Persis Solo Berakhir dengan Skor 1-0

2 hari lalu

Persija Jakarta saat bertanding melawan Persis Solo dalam BRI Liga 1. Foto/Tim Media Persija
Hasil Liga 1: Diwarnai Dua Kartu Merah, Persija Jakarta vs Persis Solo Berakhir dengan Skor 1-0

Marko Simic mencetak gol kemenangan saat Persija Jakarta menjamu Persis Solo pada pekan ke-31 Liga 1 pada Rabu, 17 April 2024.


Rekap Hasil Liga 1, Klasemen Terkini, Top Skor: PSS Sleman dan Persikabo 1973 Menang, Persib Bandung Imbang

4 hari lalu

Logo Liga 1 2023-2024. Istimewa
Rekap Hasil Liga 1, Klasemen Terkini, Top Skor: PSS Sleman dan Persikabo 1973 Menang, Persib Bandung Imbang

Tiga pertandingan pekan ke-31 Liga 1 2023-2024 rampung digelar pada Senin, 15 April 2024. Persikabo 1973 dan PSS Sleman menang.


Daftar Top Skor Liga 1: David da Silva Teratas dengan 22 Gol Usai Cetak Gol saat Persib Ditahan Imbang Persita 3-3

4 hari lalu

Pemain Persib Bandung Ciro Alvez mencium kaki David Da Silva yang memberinya assist saat mencetak gol ke gawang Persis Solo di laga BRI Liga 1 di Stadion GBLA, Bandung, Jawa Barat, 4 Februari 2024. Pertandingan berakhir dengan skor 2-2. TEMPO/Prima Mulia
Daftar Top Skor Liga 1: David da Silva Teratas dengan 22 Gol Usai Cetak Gol saat Persib Ditahan Imbang Persita 3-3

Penyerang Persib Bandung David da Silva mencetak gol ke-22 di Liga 1 musim ini saat timnya bermain imbang melawan Persita Tangerang pekan ke-24.


Hasil Liga 1: Duel Sengit Persita Tangerang vs Persib Bandung Berakhir Imbang 3-3

4 hari lalu

Persita Tangerang melawan Persib Bandung dalam Laga BRI Liga 1. FOTO/vidio.com
Hasil Liga 1: Duel Sengit Persita Tangerang vs Persib Bandung Berakhir Imbang 3-3

Dua kali tertinggal, Persita Tangerang mampu menyamakan kedudukan saat menghadapi Persib Bandung pada pekan ke-31 Liga 1, Senin, 15 April 2024.


Prediksi Persita Tangerang vs Persib Bandung di Liga 1 Senin 15 April 2024: Jadwal Live, H2H, Perkiraan Pemain

5 hari lalu

Pemain Persib Bandung David Da Silva (kiri) merayakan gol yang dicetkanya ke gawang Persija Jakarta melalui titik penalti di laga BRI Liga 1 di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Jawa Barat, 9 Maret 2024. Dalam big match tanpa penonton ini Persib mengalahkan Persija dengan skor 2-1. TEMPO/Prima Mulia
Prediksi Persita Tangerang vs Persib Bandung di Liga 1 Senin 15 April 2024: Jadwal Live, H2H, Perkiraan Pemain

Jadwal Liga 1 pekan ke-31, Senin, 15 April 2024, menampilkan laga Persita Tangerang vs Persib Bandung. Simak H2H, perkiraan pemain, dan prediksinya.


Laga Lawan Persib Bandung di Liga 1 Pekan Ke-33 Jadi Debutnya Bersama Persita Tangerang, Apa Kata Luis Edmundo Duran?

5 hari lalu

Pelatih Persita, Luis Edmundo Duran Riquelme. (Instagram/@coach_luisduranr)
Laga Lawan Persib Bandung di Liga 1 Pekan Ke-33 Jadi Debutnya Bersama Persita Tangerang, Apa Kata Luis Edmundo Duran?

Luis Edmundo Duran asal Cile akan menjalani debutnya sebagai pelatih Persita Tangerang saat laga melawan Persib Bandung di Liga 1 pekan ke-33, Senin.


Jadwal Persita Tangerang vs Persib Bandung di Liga 1 Senin 15 April 2024, Stefano Beltrame dan Beckham Putra Diragukan Main

5 hari lalu

Pemain Persib Bandung David Da Silva (kiri) merayakan gol yang dicetkanya ke gawang Persija Jakarta melalui titik penalti di laga BRI Liga 1 di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Jawa Barat, 9 Maret 2024. Dalam big match tanpa penonton ini Persib mengalahkan Persija dengan skor 2-1. TEMPO/Prima Mulia
Jadwal Persita Tangerang vs Persib Bandung di Liga 1 Senin 15 April 2024, Stefano Beltrame dan Beckham Putra Diragukan Main

Kabar gembira, gelandang Marc Klok sudah berlatih bersama rekan-rekannya menjelang laga Persita Tangerang vs Persib Bandung pada pekan ke-31 Liga 1.


Jadwal Liga 1 Pekan 31 pada Senin 15 April 2024: Persib Bandung, Bali United dan Arema FC Main Tandang

5 hari lalu

Logo BRI Liga 1 2023-2024.
Jadwal Liga 1 Pekan 31 pada Senin 15 April 2024: Persib Bandung, Bali United dan Arema FC Main Tandang

Jadwal Liga 1 pekan ke-31 sempat ditunda karena alasan dukungan untuk timnas U-23 Indonesia yang bersiap tampil di Piala Asia U-23 2024 Qatar.