Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tim Samurai Biru Lumat Afganistan 6-0

image-gnews
AP/Anvar Ilyasov
AP/Anvar Ilyasov
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Shinji Kagawa dan Shinji Okazaki masing-masing mencetak dua gol ketika juara Asia empat kali Jepang menghancurkan Afghanistan dengan skor 6-0 di Teheran pada Selasa, untuk menjaga kampanye kualifikasi Piala Dunia 2018 mereka tetap berada di jalur yang benar.

Masato Morishige dan Keisuke Honda juga mencatatkan gol untuk "Samurai Biru", yang meraih kemenangan beruntun keduanya setelah ditahan imbang tanpa gol oleh tamunya Singapura pada pertandingan pembukaan kualifikasi Grup E pada Juni, lapor Reuters.

Pelatih Vahid Halilhodzic melakukan satu perubahan terhadap tim Jepang yang menang 3-0 atas Kamboja pada pekan lalu, memasukkan Genki Haraguchi untuk menggantikan penyerang Yoshinori Muto dan tim tidak perlu menanti terlalu lama untuk mendapatkan gol pembuka.

Pengatur permainan Borussia Dortmund Kagawa, yang juga mencetak gol pada pertandingan terakhir, mengemas gol pada menit kesepuluh dan Morishige menggandakan keunggulan Jepang, yang menghuni peringkat ke-58 dunia, sepuluh menit sebelum turun minum.

Jepang memastikan kemenangan mereka melawan Afghanistan yang menghuni peringkat ke-130 dunia pada awal babak kedua, ketika mereka mencetak tiga gol dalam rentang waktu sepuluh menit di babak kedua dimulai dari gol mantan gelandang Manchester United Kagawa pada menit ke-50.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Okazaki mengubah skor menjadi 4-0 pada menit ke-57 dan mengemas gol berikutnya tiga menit kemudian untuk membuat ia mengoleksi dua pertandingan.

Honda mencetak gol pada menit ke-74 untuk menjadi gol keduanya dari jumlah pertandingan yang sama untuk melengkapi kehancuran Afghanistan.

Kemenangan ini membawa Jepang mengoleksi tujuh angka untuk menghuni peringkat kedua klasemen grup, dua angka di bawah Suriah yang akan mereka temui pada pertandingan selanjutnya di Oman pada 8 Oktober.

ANTARA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jadwal Timnas U-23 Indonesia di Perempat Final Piala Asia U-23 2024, Tim Lawan Ditentukan Senin Ini

3 hari lalu

Timnas U-23 Indonesia. (foto: PSSI)
Jadwal Timnas U-23 Indonesia di Perempat Final Piala Asia U-23 2024, Tim Lawan Ditentukan Senin Ini

Timnas U-23 Indonesia yang lolos perempat final Piala Asia U-23 2024 sebagai runner-up grup A, akan menghadapi juara grup B.


Timnas Jepang dan Korea Selatan Lolos ke Perempat Final Piala Asia U-23 2024, Bisa Jadi Lawan Indonesia

4 hari lalu

Pemain Timnas Jepang U-23, Sota Kawasaki. (the-afc.com)
Timnas Jepang dan Korea Selatan Lolos ke Perempat Final Piala Asia U-23 2024, Bisa Jadi Lawan Indonesia

Timnas Jepang U-23 dan Timnas Korea Selatan U-23 lolos ke perempat final Piala Asia U-23 2024. Keduanya berpeluang menjadi lawan Indonesia.


Klasemen Grup B Piala Asia U-23 2024: Jepang dan Korea Selatan Lolos ke Perempat Final

5 hari lalu

Pemain Timnas Jepang U-23, Sota Kawasaki. (the-afc.com)
Klasemen Grup B Piala Asia U-23 2024: Jepang dan Korea Selatan Lolos ke Perempat Final

Timnas Jepang U-23 dan Timnas Korea Selatan U-23 memastikan diri lolos ke perempat final Piala Asia U-23 2024 .


Jadwal dan Prediksi Cina U-20 vs Timnas U-20 Indonesia di Laga Uji Coba Senin Malam Ini 25 Maret 2024

31 hari lalu

Pesepak bola Timnas U-20 Indonesia Figo Dennis Saputrananto (depan) melakukan tendangan pinalti ke gawang Timnas U-20 China dalam pertandingan persahabatan internasional di Stadion Madya, Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta, Jumat 22 Maret 2024. Pertandingan berakhir imbang dengan skor 1-1. ANTARA FOTO/M Risyal Hidayat
Jadwal dan Prediksi Cina U-20 vs Timnas U-20 Indonesia di Laga Uji Coba Senin Malam Ini 25 Maret 2024

Timnas U-20 Indonesia akan kembali menjajal kekuatannya dengan melawan Cina U-20 pada pertandingan uji coba internasional, Senin malam, 25 Maret 2024.


Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Italia Kalahkan Ekuador 2-0 berkat Gol Pellegrini dan Barella

31 hari lalu

Timnas Italia. REUTERS/Ognen Teofilovski
Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Italia Kalahkan Ekuador 2-0 berkat Gol Pellegrini dan Barella

Timnas Italia berhasil mengalahkan Ekuador dengan skor 2-0 dalam laga persahabatan.


Hasil Laga Persahabatan: Timnas Jerman Kalahakan Prancis 2-0, Florian Wirtz Cetak Gol Tercepat dalam Sejarah Tim Panser

32 hari lalu

Pemain Timnas Prancis Kylian Mbappe dan pemain Jerman Joshua Kimmich dalam laga persahabatan, 23 Maret 2024. REUTERS/Benoit Tessier
Hasil Laga Persahabatan: Timnas Jerman Kalahakan Prancis 2-0, Florian Wirtz Cetak Gol Tercepat dalam Sejarah Tim Panser

Timnas Jerman berhasil mengalahkan Prancis dengan skor 2-0 dalam laga persahabatan.


Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Brasil Kalahkan Inggris 1-0, Endrick Jadi Penentu Kemenangan

32 hari lalu

Pemain Timnas Brasil Endrick. Action Images via Reuters/Peter Cziborra
Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Brasil Kalahkan Inggris 1-0, Endrick Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Brasil berhasil mengalahkan Timnas Inggris dengan skor 1-0 dalam pertandingan persahabatan.


Jadwal Bola Laga Persahabatan Minggu Dinihari, 24 Maret 2024: Inggris vs Brasil dan Prancis vs Jerman

33 hari lalu

Pemain timnas Inggris, Harry Kane dalam sebuah pertandingan.  Action Images via Reuters/Paul Childs
Jadwal Bola Laga Persahabatan Minggu Dinihari, 24 Maret 2024: Inggris vs Brasil dan Prancis vs Jerman

Jadwal bola pada Minggu dinihari, 24 Maret 2024, akan menampilkan rangkaian laga persahabatan, termasuk Inggris vs Brasil dan Prancis vs Jerman.


Kualifikasi Piala Dunia 2026: Kenapa Laga Timnas Korea Utara vs Timnas Jepang Batal Digelar?

33 hari lalu

Timnas Jepang. Twitter @afcasiancup.
Kualifikasi Piala Dunia 2026: Kenapa Laga Timnas Korea Utara vs Timnas Jepang Batal Digelar?

Pertandingan kualifikasi Piala Dunia 2026 antara Timnas Korea Utara melawan Timnas Jepang dipastikan batal digelar pada Jumat, 22 Maret 2024.


Kualifikasi Piala Dunia 2026: Timnas Jepang Hadapi Korea Utara, Suporter Samurai Biru Diminta Tak Datang ke Pyongyang

36 hari lalu

Timnas Jepang. Twitter @afcasiancup.
Kualifikasi Piala Dunia 2026: Timnas Jepang Hadapi Korea Utara, Suporter Samurai Biru Diminta Tak Datang ke Pyongyang

Jepang memperingatkan para suporter sepak bola di negara itu agar tidak pergi ke Korea Utara guna menyaksikan laga kualifikasi Piala Dunia 2026.