Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Xi Jinping di Amerika, IMF: Semua Terdampak Ekonomi Cina  

Editor

Saroh mutaya

image-gnews
Direktur Pelaksana Dana Moneter Internasional (IMF) Christine Lagarde dalam jumpa pers seusai melakukan pertemuan tertutup dengan pimpinan DPR RI di Gedung Nusantara III, Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta Pusat, 2 September 2015. TEMPO/Dhemas Reviyanto
Direktur Pelaksana Dana Moneter Internasional (IMF) Christine Lagarde dalam jumpa pers seusai melakukan pertemuan tertutup dengan pimpinan DPR RI di Gedung Nusantara III, Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta Pusat, 2 September 2015. TEMPO/Dhemas Reviyanto
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Dampak dari pelambatan ekonomi Cina terhadap ekonomi global lebih besar dari yang diperkirakan sebelumnya, kata Christine Lagarde, Direktur Dana Moneter Internasional (IMF), Selasa, 22 September 2015.

"Pelambatan pertumbuhan Tiongkok mungkin memiliki efek lebih besar di kawasan tertentu daripada yang diantisipasi," kata Christine Lagarde dalam sebuah pidato di Brookings Institution, sebuah lembaga riset di Washington.

Menurut Lagarde, pendinginan ekonomi Tiongkok memiliki "risiko-risiko negatif yang lebih besar ... daripada yang diperkirakan." Karena itu, "Pertumbuhan (ekonomi global) lebih rendah," katanya lagi.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pelambatan Tiongkok serta pertanyaan-pertanyaan tentang kemampuan pemerintah untuk mengelola itu, telah memacu kekhawatiran tentang kesehatan ekonomi terbesar kedua dunia itu. Kekhawatiran ini telah mengguncang pasar keuangan dalam beberapa bulan terakhir.

Presiden China Xi Jinping saat ini memulai kunjungan kenegaraan pertamanya ke Amerika Serikat. Xi mengunjungi pusat teknologi dan penerbangan Seattle pada Selasa, 22 September 2015.
 

ANTARA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Presiden Xi Jinping Ucapkan Selamat kepada Prabowo, Berikut Isi Suratnya

6 hari lalu

Presiden Cina Xi Jinping menghadiri sesi pleno KTT BRICS 2023 di Sandton Convention Center di Johannesburg, Afrika Selatan pada 23 Agustus 2023. GIANLUIGI GUERCIA/Pool via REUTERS
Presiden Xi Jinping Ucapkan Selamat kepada Prabowo, Berikut Isi Suratnya

Prabowo Subianto mengunggah isi surat ucapan selamat dari Presiden Cina Xi Jinping.


Ucapkan Selamat, Ini Pesan Pemimpin Dunia kepada Prabowo Subianto

6 hari lalu

Calon Presiden terpilih Prabowo Subianto memberikan sambutan dalam acara buka puasa bersama DPP PAN di Jakarta, Kamis 21 Maret 2024. Kegiatan tersebut merupakan kegiatan buka puasa bersama pertama usai Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka diputuskan oleh KPU dalam Keputusan KPU Nomor 360 Tahun 2024 menjadi pasangan Calon Presiden dan Wakil Presiden terpilih. ANTARA FOTO/ Rivan Awal Lingga
Ucapkan Selamat, Ini Pesan Pemimpin Dunia kepada Prabowo Subianto

Menyusul diumumkannya pemenang Pemilu 2024 oleh KPU, para pemimpin dunia mengirimkan ucapan selamat kepada Presiden Terpilih Prabowo.


Prabowo Gibran Resmi Menang, Presiden Cina Xi Jinping Ucapkan Selamat

7 hari lalu

Presiden Tiongkok Xi Jinping menghadiri upacara peletakan karangan bunga di mausoleum Ho Chi Minh selama kunjungan kenegaraan dua hari ke Hanoi, Vietnam 13 Desember 2023. REUTERS/Thinh Nguyen
Prabowo Gibran Resmi Menang, Presiden Cina Xi Jinping Ucapkan Selamat

Ucapan selamat Presiden Cina Xi Jinping dikirimkan setelah KPU menetapkan Prabowo Gibran sebagai pasangan presiden dan wakil presiden Indonesia ke-8.


Pasca-Kemenangan Pilpres, Putin Dikabarkan Kunjungi Cina pada Mei

9 hari lalu

Presiden Rusia Vladimir Putin disambut oleh Presiden Tiongkok Xi Jinping dalam upacara di Belt and Road Forum di Beijing, Tiongkok, 17 Oktober 2023. Sputnik/Sergei Savostyanov/Pool via REUTERS
Pasca-Kemenangan Pilpres, Putin Dikabarkan Kunjungi Cina pada Mei

Negara pertama yang akan dikunjungi Putin setelah terpilih kembali sebagai Presiden Rusia adalah Cina.


Dampak Serangan Houthi, Volume Perdagangan Lewat Terusan Suez Anjlok hingga 50 Persen

20 hari lalu

Sebuah kapal kargo melintasi Terusan Suez baru setelah upacara peresmian di Ismailia, Mesir, 6 Agustus 2015. REUTERS/Amr Abdallah Dalsh
Dampak Serangan Houthi, Volume Perdagangan Lewat Terusan Suez Anjlok hingga 50 Persen

Volume perdagangan lewat Terusan Suez turun hingga 50 persen dalam dua bulan pertama 2024 akibat serangan Houthi.


Pejabat Cina Sebut Islam Perlu Lalui Proses Sinifikasi di Xinjiang

20 hari lalu

Presiden Xi Jinping mengunjungi sebuah masjid di kota Urumqi, Xinjiang, pada tahun 2014. [Xinhua / Reuters]
Pejabat Cina Sebut Islam Perlu Lalui Proses Sinifikasi di Xinjiang

Pejabat Partai Komunis Cina mengatakan Islam di wilayah Xinjiang perlu melalui proses "Sinifikasi".


Cina Batalkan Konferensi Pers Perdana Menteri, Pertama Sejak 1993

24 hari lalu

Perdana Menteri Cina Li Qiang. REUTERS
Cina Batalkan Konferensi Pers Perdana Menteri, Pertama Sejak 1993

Li Qiang akan menjadi perdana menteri pertama Cina dalam tiga dekade yang tidak mengadakan konferensi pers setelah pertemuan parlemen tahunan.


Profil Shehbaz Sharif, Dua Kali Pemenang Posisi Perdana Menteri Pakistan

25 hari lalu

Shehbaz Sharif, REUTERS/Akhtar Soomro
Profil Shehbaz Sharif, Dua Kali Pemenang Posisi Perdana Menteri Pakistan

Shehbaz Sharif, yang kembali menjabat perdana menteri Pakistan untuk kedua kali, telah memainkan peran penting dalam menyatukan koalisi yang berbeda.


Setelah Bertemu Para Menkeu, Sri Mulyani Berkunjung ke Pasar dan Museum di Brasil

25 hari lalu

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menceritakan pengalamannya saat berkunjung ke Mercado Municipal de So Paulo dan Museu de Arte de So Paulo, Brasil, lewat unggahannya di Instagram @smindrawati, Ahad, 3 Maret 2024. (Sumber: Instagram)
Setelah Bertemu Para Menkeu, Sri Mulyani Berkunjung ke Pasar dan Museum di Brasil

Menteri Keuangan Sri Mulyani menghabiskan sisa waktunya di So Paulo Brasil dengan mengunjungi museum dan pasar. Begini cerita perjalanannya.


Shehbaz Sharif Terpilih sebagai Perdana Menteri Pakistan untuk Kedua Kali

25 hari lalu

Perdana Menteri Pakistan Shehbaz Sharif. REUTERS/Denis Balibouse
Shehbaz Sharif Terpilih sebagai Perdana Menteri Pakistan untuk Kedua Kali

Shehbaz Sharif mengalahkan Omar Ayub dan kembali menduduki posisi Perdana Menteri Pakistan yang ditinggalkannya pada Agustus tahun lalu.