Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
JAKARTA - Pemerintah Provinsi DKI Jakarta membentuk Satuan Tugas (Satgas) Air Bersih untuk mengatasi kebutuhan layanan air bersih akibat kekeringan yang melanda Ibu Kota. Satgas ini diperkuat 1.162 petugas yang berasal dari Badan Penanggulangan Bencana Daerah, PAM Jaya, dan Dinas Pemadam Kebakaran. "Satgas ini memastikan kebutuhan air bersih masyarakat Jakarta terpenuhi," ujar Gubernur DKI Anies Baswedan, kemarin.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo