Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
JAKARTA - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memperkirakan hujan dengan intensitas tinggi disertai angin kencang akan terus terjadi di Jakarta hingga lima hari ke depan. Menurut Deputi Bidang Meteorologi BMKG, Mulyono R. Prabowo, kondisi itu pun akan terjadi hampir merata di seluruh Indonesia.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo