Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
JAKARTA – Koalisi partai pendukung Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan diperkirakan menguasai 54 dari 106 kursi di Dewan Perwakilan Rakyat Daerah DKI Jakarta. Mereka unggul tipis dari koalisi partai oposisi yang diperkirakan hanya memperoleh 52 kursi. Meski demikian, koalisi pendukung kebijakan Anies terancam goyah.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo