Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Arsip

Berita Tempo Plus

Solusi Tak Pasti Konsesi Tambang

Suharso Monoarfa baru mengetahui keberadaan konsesi tambang batu bara di wilayah IKN. Status konsesi tambang dalam kawasan ibu kota negara akan bertahan hingga 2033.

 

26 Januari 2022 | 00.00 WIB

Kawasan bekas tambang batu bara di Kecamatan Samboja yang merupakan lokasi ibu kota negara di Kutai Kartanegara, Kailamntan timur, September 2019. ANTARA/Akbar Nugroho Gumay
Perbesar
Kawasan bekas tambang batu bara di Kecamatan Samboja yang merupakan lokasi ibu kota negara di Kutai Kartanegara, Kailamntan timur, September 2019. ANTARA/Akbar Nugroho Gumay

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Ringkasan Berita

  • Pemerintah akan menyiapkan skema penyelesaian izin konsesi di lokasi IKN.

  • Perusahaan diminta tetap berkewajiban mereklamasi bekas lubang-lubang tambang.

  • Pegiat ragu akan skema penyelesaian konsesi di lokasi ibu kota negara.

JAKARTA – Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) Suharso Monoarfa awalnya mengaku tak mengetahui ada konsesi tambang di lokasi ibu kota negara (IKN) Nusantara, di Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur. Ia justru baru mengetahui saat Tempo meminta konfirmasi kepadanya, kemarin.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
Avit Hidayat

Alumnus Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas PGRI Ronggolawe, Tuban, Jawa Timur. Bergabung dengan Tempo sejak 2015 dan sehari-hari bekerja di Desk Nasional Koran Tempo. Ia banyak terlibat dalam penelitian dan peliputan yang berkaitan dengan ekonomi-politik di bidang sumber daya alam serta isu-isu kemanusiaan.

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus