Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
Kasus suap Harun Masiku kembali menghangat setelah KPK menetapkan Hasto Kristiyanto sebagai tersangka.
Kasus ini bermula dari pergantian calon anggota DPR yang meninggal lima tahun lalu.
Penyidik KPK sudah mengantongi bukti keterlibatan Sekjen PDIP itu sejak empat tahun lalu.
KASUS suap kader Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan, Harun Masiku, terhadap Komisioner Komisi Pemilihan Umum periode 2017-2022, Wahyu Setiawan, kembali menghangat. Setelah pernah mandek nyaris lima tahun, setelah konflik PDIP dengan mantan Presiden Jokowi mencuat, Komisi Pemberantasan Korupsi berani menetapkan Sekretaris Jenderal PDIP Hasto Kristiyanto sebagai tersangka baru.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo