Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Ringkasan Berita
Penyidik KPK menyegel ruang kerja Gubernur dan Sekretaris Daerah Bengkulu.
Rohidin Mersyah meminta dukungan pendanaan dari bawahannya untuk pencalonannya dalam pilkada.
Operasi tangkap tangan sangat relevan untuk mengungkap praktik suap.
SEGEL bertulisan "Dalam Pengawasan KPK" terlihat menempel pada pintu kaca di ruang kerja Gubernur dan Sekretaris Daerah Provinsi Bengkulu pada Senin, 25 November 2024. Segel itu dipasang dua hari setelah penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi menggelar operasi tangkap tangan (OTT) di kantor Pemerintah Provinsi Bengkulu.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
MUTIA YUANTISYA dan kantor berita ANTARA berkontribusi dalam penulisan artikel ini