Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Pendapat

Berita Tempo Plus

Mitigasi Bencana Gempa dan Standar Bangunan

Gempa Turki menjadi peringatan bagi Indonesia untuk menyempurnakan sistem mitigasi bencana dengan standar bangunan tahan gempa.

14 Februari 2023 | 00.00 WIB

Mitigasi Bencana Gempa dan Standar Bangunan
Perbesar
Mitigasi Bencana Gempa dan Standar Bangunan

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Ringkasan Berita

  • Gempa Turki jadi peringatan agar Indonesia menyempurnakan sistem mitigasi bencana.

  • Mitigasi dapat dilakukan dengan perencanaan tata ruang sesuai dengan kerentanan wilayah.

  • Mitigasi juga dilakukan dengan menerapkan standar bangunan tahan gempa.

Bencana gempa bumi di Turki dengan magnitudo 7,8 pada 6 Februari lalu telah menimbulkan ribuan korban jiwa dan menyebabkan sebagian besar gedung serta bangunan publik mengalami keruntuhan total. Dampak gempa besar ini semestinya menjadi peringatan penting bagi masyarakat Indonesia untuk segera menyempurnakan sistem mitigasi bencana, terutama terkait dengan upaya mencegah banyak bangunan runtuh total atau kolaps akibat gempa.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
Totok Siswantara

Pengkaji Transformasi Teknologi dan Infrastruktur dan Anggota Dewan Pakar Ikatan Alumni Program Habibie (IABIE)

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus