Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Tahniah itu indah, asalkan cocok duduk perkaranya. Di tengah hidup yang makin susah dan bencana alam simbah-bersimbah, belakangan ini muncul fenomena ganjil: pesta baliho dan spanduk raksasa. Isinya bukan promosi produk atau ”sosialisasi” program pemerintah, melainkan itu tadi: ucapan selamat dari atau bagi pejabat tinggi, terutama Presiden.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo