Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
INCHEON - Pasangan ganda campuran Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti berhasil mengatasi rintangan pertama mereka di Korea Terbuka 2019. Mereka mengalahkan Marcus Ellis/Lauren Smith dari Inggris dalam pertandingan dua game cukup ketat yang berlangsung di Incheon Airport Skydome, Korea Selatan.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo