Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Politik

Berita Tempo Plus

Adu Kuat Perkara di Trunojoyo

Bareskrim menangani secara bersamaan dugaan pembunuhan berencana terhadap Brigadir Yosua dan dugaan pelecehan seksual terhadap istri Ferdy Sambo dengan terlapor Yosua. Pengacara kedua pihak sama-sama mendesak kepolisian menuntaskannya. 

3 Agustus 2022 | 00.00 WIB

Ibu almarhum Brigadir Polisi Nofriansyah Yoshua Hutabarat atau Brigadir J, Rosti Simanjuntak (kedua kanan) didampingi kerabat mendatangi makam anaknya sebelum pembongkaran di Sungai Bahar, Muarojambi, Jambi, 27 Juli 2022. ANTARA/Wahdi Septiawan
Perbesar
Ibu almarhum Brigadir Polisi Nofriansyah Yoshua Hutabarat atau Brigadir J, Rosti Simanjuntak (kedua kanan) didampingi kerabat mendatangi makam anaknya sebelum pembongkaran di Sungai Bahar, Muarojambi, Jambi, 27 Juli 2022. ANTARA/Wahdi Septiawan

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Ringkasan Berita

  • Kuasa hukum keluarga Yosua membawa bukti baru terkait dengan dugaan pembunuhan berencana Brigadir Yosua ke Bareskrim.

  • Ada dugaan ancaman yang dialami Yosua sebelum kematian, yang disampaikan kepada kekasihnya lewat telepon.

  • Kuasa hukum istri Ferdy Sambo menanyakan perkembangan pengusutan kasus dugaan pelecehan seksual dengan terlapor Yosua.

JAKARTA – Kuasa hukum keluarga Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat atau Brigadir Yosua, Kamaruddin Simanjuntak, dan pengacara Putri Candrawathi—istri Inspektur Jenderal Ferdy Sambo—Patra M. Zen, sama-sama mendatangi kantor Badan Reserse Kriminal Kepolisian RI di Jalan Trunojoyo, Jakarta Selatan, kemarin. Kedua pihak mempertanyakan perkembangan laporan mereka ke kepolisian.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
Egi Adyatama

Bergabung dengan Tempo sejak 2015. Alumni Universitas Jenderal Soedirman ini sejak awal meliput isu politik, hukum, dan keamanan termasuk bertugas di Istana Kepresidenan selama tiga tahun. Kini menulis untuk desk politik dan salah satu host siniar Bocor Alus Politik di YouTube Tempodotco

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus