Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Ringkasan Berita
Kementerian Keuangan merampungkan audit investigasi terhadap harta kekayaan Rafael Alun Trisambodo, pegawai pajak.
Inspektorat Jenderal menerbitkan rekomendasi pemecatan Rafael dari jabatan dan status sebagai aparatur sipil negara (ASN).
Kementerian Keuangan tak luput menyoroti investasi yang dilakukan Rafael di sejumlah perusahaan.
JAKARTA – Kementerian Keuangan merampungkan audit investigasi terhadap harta kekayaan Rafael Alun Trisambodo, pegawai pajak. Berdasarkan hasil pemeriksaan Inspektorat Jenderal Kementerian Keuangan, Rafael dinilai melakukan pelanggaran disiplin berat.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo