Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Pemimpin ISIS yang Obesitas Dibawa Polisi Pakai Truk

image-gnews
Pemimpin ISIS Abu Abdul Bari dengan berat 136 kilogram tak muat diangkut di mobil polisi Irak.  Sumber: Middle East Monitor
Pemimpin ISIS Abu Abdul Bari dengan berat 136 kilogram tak muat diangkut di mobil polisi Irak. Sumber: Middle East Monitor
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pasukan militer SWAT Irak menahan salah satu pemimpin ISIS Abu Abdul Bari belum lama ini. Namun yang menjadi sorotan, Abu Abdul Bari yang berbobot 250 kilogram membuat kepolisian kerepotan mengangkutnya ke mobil tahanan. 

Dikutip dari ndtv.com, Abu Abdul Bari dijuluki di media sosial dengan nama Jabba the Jihadi. Tubuhnya yang obesitas telah membuatnya dimasukkan ke sebuah mobil bak terbuka oleh tim SWAT Irak karena tidak muat dimasukkan ke dalam mobil polisi.

Foto ulama ISIS Shifa al-Nima yang beredar di media sosial. Dia digerebek oleh pasukan SWAT Irak di Provinsi Nineveh pada Kamis, 16 Januari 2020.[Twitter Ali Y. Al-Baroodi @AliBaroodi]

Abu Abdul Bari dikenal dengan ceramah-ceramahnya yang provokatif melawan pasukan militer Irak. Dia bahkan salah satu pemimpin penting dalam lingkaran ISIS. Abu Abdul Bari diyakini telah menerbitkan beberapa fatwa agar dilakukan pembunuhan terhadap beberapa ulama yang menolak bersumpah setia pada ISIS.    

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Aktivis ekstrim anti-Islam di London, Maajid Nawaaz mengunggah ke Facebook foto-foto Abu Abdul Bari diangkut ke dalam truk bak terbuka karena berat badannya yang sangat berat. Unggahan Nawaaz itu langsung dibanjiri komentar. 

“Bagus bagi warga Suriah, Irak dan masyarakat belahan dunia lainnya menyaksikan kejadian ini. Karena obesitas, dia jadi tidak bisa bergerak. Ini menjadi pukulan bagi para pengikut ISIS yang berfikir Tuhan bersama mereka,” tulis salah satu komentar yang masuk. 

Derasnya komentar yang masuk dan menyoroti obesitas yang dialami pimpinan ISIS ini membuat Nawaaz angkat bicara. Dia menekankan, obesitas yang dialami Abu Abdul Bari tidak boleh menjadi olok-olok, namun sifat kemunafikannya yang harus disoroti.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


5 Jenis Olahraga Sederhana yang Bisa Dilakukan Tiap Hari

1 hari lalu

Ilustrasi push up. Freepik.com
5 Jenis Olahraga Sederhana yang Bisa Dilakukan Tiap Hari

Olahraga atau aktivitas fisik secara teratur bermanfaat untuk tubuh dan kesehatan mental


10 Negara Paling Tidak Aman di Dunia, Indonesia Termasuk?

2 hari lalu

Warga Afghanistan berkumpul untuk naik bus saat mereka bersiap untuk kembali ke rumah, setelah Pakistan memberikan peringatan terakhir kepada migran tidak berdokumen untuk pergi, di halte bus di Karachi, Pakistan 29 Oktober 2023. REUTERS/Akhtar Soomro
10 Negara Paling Tidak Aman di Dunia, Indonesia Termasuk?

Ada 10 negara yang paling tidak aman di dunia dan tidak disarankan untuk berkunjung ke sana. Siapa saja?


10 Efek Mengonsumsi Makanan Manis Berlebihan, Bisa Picu Sel Kanker

3 hari lalu

Ilustrasi makanan manis seperti cupcakes. Unsplash.com/Viktor Forgacs
10 Efek Mengonsumsi Makanan Manis Berlebihan, Bisa Picu Sel Kanker

Ada banyak efek makanan manis yang tidak bagus untuk kesehatan, di antaranya bisa meningkatkan risiko diabetes hingga bertumbuhnya sel kanker.


Pangkalan Militer Irak Diguncang Ledakan, Satu Tewas Puluhan Luka-luka

4 hari lalu

Anggota Pasukan Khusus Irak melakukan operasi militer 'Solid Will', saat melawan militan ISIS di gurun Anbar, Irak 23 April 2022. REUTERS/Thaier Al-Sudani
Pangkalan Militer Irak Diguncang Ledakan, Satu Tewas Puluhan Luka-luka

Ledakan mengguncang pangkalan militer Irak, sehari setelah klaim bahwa Iran diserang Israel.


Temu Biden dan Delegasi AS, Irak Mengaku Khawatir Terseret Perang di Timur Tengah

9 hari lalu

Presiden AS Joe Biden bertemu dengan Perdana Menteri Irak Mohammed Shia al-Sudani di Gedung Putih di Washington, AS, 15 April 2024. Iraqi Prime Minister Media Office/Handout via REUTERS
Temu Biden dan Delegasi AS, Irak Mengaku Khawatir Terseret Perang di Timur Tengah

Perdana Menteri Irak Mohammed Shia al-Sudani memimpin delegasi untuk bertemu Presiden AS Joe Biden dan pejabat lainnya di tengah ketegangan antara Iran dan Israel.


Saran Ahli Gizi agar Berat Badan Kembali Ideal setelah Lebaran

10 hari lalu

Ilustrasi menimbang berat badan. Shutterstock
Saran Ahli Gizi agar Berat Badan Kembali Ideal setelah Lebaran

Diet sehat setelah banyak makan makanan bersantan saat Lebaran bisa diterapkan dengan pola makan bergizi seimbang agar berat badan ideal lagi.


7 Tips Ajak Anak Pola Makan Sehat

11 hari lalu

Ilustrasi makanan sehat. (Canva)
7 Tips Ajak Anak Pola Makan Sehat

Kebiasaan makan yang buruk dapat berdampak negatif pada kesehatan anak. Simak 5 tips anak ajak pola makan sehat


Mengenal Kanker Prostat yang Diderita OJ Simpson, Siapa yang Berpotensi Diserang Jenis Kanker Ini?

11 hari lalu

O.J. Simpson. wrdw.com
Mengenal Kanker Prostat yang Diderita OJ Simpson, Siapa yang Berpotensi Diserang Jenis Kanker Ini?

OJ Simpson meninggal setelah melawan kanker prostat. Lantas, apa jenis kanker tersebut dan siapa yang berpotensi mengalaminya?


Anak Obesitas dan Kurang Gizi Berisiko Tinggi Kekurangan Zat Besi

11 hari lalu

Ilustrasi anak obesitas/obesitas dan kesehatan. Shutterstock.com
Anak Obesitas dan Kurang Gizi Berisiko Tinggi Kekurangan Zat Besi

Kekurangan zat besi dapat menyebabkan anemia, suatu kondisi yang mengakibatkan kurangnya sel darah merah yang sehat.


Irak Kirim 10 Juta Liter Bahan Bakar ke Gaza dan Tawarkan Bantuan Medis

17 hari lalu

Warga Palestina mengantri untuk membeli roti di tengah kekurangan pasokan makanan dan bahan bakar, saat konflik antara Israel dan Hamas di Khan Younis di selatan Jalur Gaza 22 Oktober 2023. REUTERS/Mohammed Salem
Irak Kirim 10 Juta Liter Bahan Bakar ke Gaza dan Tawarkan Bantuan Medis

Irak pada Minggu setuju untuk mengirim 10 juta liter bahan bakar ke Jalur Gaza demi mendukung rakyat Palestina