Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Rusuh Kasus George Floyd, 50 Mobil Mewah Dijarah dari Dealer Ini

Reporter

image-gnews
Aksi penjarahan mobil mewah di Amerika Serikat. Sumber: carscoops.com
Aksi penjarahan mobil mewah di Amerika Serikat. Sumber: carscoops.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kasus penjarahan merebak di Amerika Serikat yang dipicu kerusuhan sipil setelah kematian George Floyd saat berada di bawah pengawasan polisi di Minneapolis pada 25 Mei 2020. Pemilik dealer San Leandro Chrysler Dodge Jeep RAM SRT mengungkapkan bahwa lebih dari 50 kendaraan dicuri dari dealernya yang memegang hak juak FCA di tengah penjarahan yang tersebar luas di seluruh wilayah Alameda County dan bagian lain dari A.S.

Pada Senin 1 Juni 2020, menunjukkan beberapa Dodge Challengers dan Chargers dibawa kabur dari tempat penjualan San Leandro. Berbicara dengan CBS Local, pemilik dealer San Leandro Chrysler Dodge Jeep Ram, Carlos Hidalgo, mengatakan bahwa sekitar 50 kendaraan dicuri dari ruang pamer dan tempat parkir. Diantaranya model paling laris Dodge Challenger Hellcat dan Dodge Charger Hellcat yang dijual dengan harga mulai dari hanya di bawah US$ 60.000 sekitar Rp 873 juta hingga US$ 90.000 atau Rp 1,3 miliar. Di antara kendaraan yang dicuri adalah Dodge Charger SRT Hellcat Widebody Daytona 50th Anniversary Edition dicat putih dengan corak biru dengan harga US$ 90.995 atau Rp 1,32 juta.

Kondisi dealer di AS sebelum dijarah para perusuh. Sumber: carscoops.com

"Saat ini kami sedang memikirkan 50 [kendaraan]. Hilang," kata Hidalgo. "Kami memiliki pelacak pada kendaraan itu sehingga kami mengetahui dimana saja mereka. Mereka berlarian ke mana-mana. Kami mencoba memanggil polisi dan mereka terlalu sibuk. Mereka tidak bisa menjawab. Jadi, Anda tahu.

Hidalgo mengatakan para perusuh memperoleh akses ke brankas kunci, sehingga mereka bisa kabur membawa kendaraan. Dia telah menginstruksikan karyawan untuk menggunakan mobil dealer untuk memblokir jalan masuk setelah melihat penjarahan di toko Nike di seberang jalan. Namun, hal itu tidak cukup untuk menghentikan aksi penjarah masuk ke dealer.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Selama melakukan aksinya, para penjarah menunjukkan pengabaian total terhadap kendaraan, mengendarai Hellcat yang di parkir di sudut kedua gedung. Terlebih lagi, Hellcat yang ditampilkan di lantai ruang pamer dikendarai melalui jendela kaca depan. Banyak model Hellcat yang dicuri terlihat baru dan masih dilengkapi dengan splitter depan.

"Itu bukan alasan bagi siapa pun. Ini mengerikan," kata Hidalgo. “Ini adalah terorisme domestik yang dibawa ke orang-orang yang bekerja. Itu tidak benar."

CARSCOOPS

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Usai Sita Mobil-Mobil Mewah Harvey Moeis, Kejaksaan Agung Bidik Jet Pribadi

4 hari lalu

Harvey Moeis (tengah), berfoto di depan pesawat jet pribadi yang dihadiahkan untuk putranya, Raphael Moeis. Dikutip dari Instagram Benyamin Ratu, pesawat ini mendarat di Bandara Halim Perdana Kusuma pada Senin pagi, 25 Maret 2019. Instagram/@Benyaminratu
Usai Sita Mobil-Mobil Mewah Harvey Moeis, Kejaksaan Agung Bidik Jet Pribadi

Kejaksaan Agung telah menyita Rolls Royce, Mini Cooper, Toyota Velfire, dan Lexus milik Harvey Moeis. Kini membidik jet pribadinya


Kado Rolls-Royce Harvey Moeis untuk Sandra Dewi Disita Kejagung, Harganya Capai Rp25 Miliar

22 hari lalu

Mobil Rolls Royce dan Mini Cooper S Countryman F 60 milik Harvey Moeis terparkir di halaman Kejaksaan Agung RI, Selasa, 2 April 2024. Kejaksaan Agung menyita dua mobil mewah dari kediaman Harvey Moeis, suami dari Sandra Dewi, yang jadi tersangka tindak pidana korupsi tata niaga timah wilayah Izin Usaha Pertambangan (IUP) PT Timah Tbk tahun 2015 hingga 2022. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Kado Rolls-Royce Harvey Moeis untuk Sandra Dewi Disita Kejagung, Harganya Capai Rp25 Miliar

Perkiraan harga Rolls-Royce Ghost Extended Wheelbase milik Harvey Moeis yang disita Kejagung


Pengendara Xpander Mabuk saat Tabrak Porsche di PIK 2

40 hari lalu

Tangkapan layar video Mitsubishi Xpander menabrak Porsche GT3 di sebuah showroom mobil mewah Tangerang, Banten. Foto: X
Pengendara Xpander Mabuk saat Tabrak Porsche di PIK 2

Polsek Teluknaga, Tangerang, menahan pengemudi Mitsubishi Xpander yang menabrak Porsche di dalam showroom di PIK 2


Ini Koleksi Mobil Mewah Milik Kim Jong Un, yang Terbaru dari Putin

20 Februari 2024

Pemimpin Korea Utara Kim Jong Un tiba di stasiun kereta api sebelum keberangkatannya di Vladivostok, Rusia 26 April 2019. REUTERS/Shamil Zhumatov
Ini Koleksi Mobil Mewah Milik Kim Jong Un, yang Terbaru dari Putin

Presiden Rusia Vladimir Putin dilaporkan menghadiahkan sebuah mobil buatan Rusia untuk penggunaan pribadi kepada pemimpin Korea Utara Kim Jong Un.


Ramai Kabar Disebut Tak Laporkan Sejumlah Mobil di LHKPN, Ini Profil Ketua PPATK Ivan Yustiavandana

15 Januari 2024

Kepala Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK), Ivan Yustiavandana memberikan penjelasan dan pemaparan saat menghadiri rapat kerja Komisi III DPR RI di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa, 21 Maret 2023. Rapat tersebut membahas transaksi mencurigakan di Kementerian Keuangan senilai Rp 349 triliun. TEMPO/M Taufan Rengganis
Ramai Kabar Disebut Tak Laporkan Sejumlah Mobil di LHKPN, Ini Profil Ketua PPATK Ivan Yustiavandana

Ketua PPATK, Ivan Yustiavandana, dikabarkan tidak melaporkan koleksi mobil mewahnya di LHKPN. Seperti apa profil Ivan sebenarnya?


Papua Nugini Berangsur Tenang setelah Pemogokan PNS Berujung Kerusuhan Massal

12 Januari 2024

Penjarahan dan pembakaran selama protes atas pemotongan gaji polisi dan PNS  di Port Moresby, Papua Nugini 10 Januari 2024 dalam tangkapan layar yang diperoleh dari video media sosial. Leo Manuai/via REUTERS
Papua Nugini Berangsur Tenang setelah Pemogokan PNS Berujung Kerusuhan Massal

Tentara dan polisi berpatroli di jalan-jalan Port Moresby yang sepi sepanjang Jumat setelah Papua Nugini mengumumkan keadaan darurat


Tentara Israel Dituding Jarah Harta Warga Gaza Rp380 Miliar

7 Januari 2024

Tentara Israel memegang kerangka plastik yang ditemukan di Gaza dan dibawa ke Israel, di tengah konflik Israel dan Hamas, 27 Desember 2023. Sejumlah media menilai kerangka itu sebagai simbol pembantaian terhadap warga Palestina di Gaza.REUTERS/Amir Cohen
Tentara Israel Dituding Jarah Harta Warga Gaza Rp380 Miliar

Kantor Media Gaza pada Sabtu mengatakan bahwa militer Israel menjarah uang dan artefak emas dari Jalur Gaza, sejumlah Rp380 miliar sejak 7 Oktober


Lamborghini Diablo VT Roadster Bekas Donald Trump Dilelang, Odometer 39 Ribu

6 Januari 2024

Lamborghini Diablo VT Roadster tahun 1997 bekas Donald Trump. (Dok Barrett-Jackson)
Lamborghini Diablo VT Roadster Bekas Donald Trump Dilelang, Odometer 39 Ribu

Lamborghini Diablo VT Roadster tahun 1997 bekas Donald Trump akan dilelang di acara Barrett-Jackson di Scottsdale, Pennsylvania, Amerika Serikat.


Kasus Tewasnya Pemuda Kulit Hitam Elijah McClain, Polisi Pelaku Divonis 14 Bulan Penjara

6 Januari 2024

Noah dan kakak perempuannya mengunjungi lukisan dinding Elijah McClain, pria kulit hitam berusia 23 tahun yang meninggal setelah bertemu dengan petugas polisi, menjelang peringatan satu tahun kematiannya di Denver, Colorado, AS, 8 Agustus 2020. Gambar diambil 8 Agustus 2020. REUTERS/Kevin Mohatt//File Foto
Kasus Tewasnya Pemuda Kulit Hitam Elijah McClain, Polisi Pelaku Divonis 14 Bulan Penjara

Bekas petugas kepolisian Colorado dijatuhi hukuman 14 bulan penjara karena perannya dalam tewasnya seorang pemuda kulit hitam Elijah McClain pada 2019


Sambut 2024, Cristiano Ronaldo Beri Ibunya Hadiah Mobil Mewah Seharga Miliaran Rupiah

3 Januari 2024

Reaksi Cristiano Ronaldo saat timnya Al Nassr bertanding melawan Al Okhdood di Riyadh, Arab Saudi, 24 November 2023. REUTERS/Ahmed Yosri
Sambut 2024, Cristiano Ronaldo Beri Ibunya Hadiah Mobil Mewah Seharga Miliaran Rupiah

Cristiano Ronaldo memberikan hadiah mobil mewah untuk sang ibu yang baru berulang tahun di penghujung 2023.