Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Sadiq Khan Menang, London Bakal Dipimpin Lagi Oleh Muslim

image-gnews
Wali Kota London, Sadiq Khan, bergabung dengan pengunjuk rasa dalam demonstrasi anti-Brexit, di pusat Kota London, Inggris, Sabtu, 20 Oktober 2018. REUTERS/Simon Dawson
Wali Kota London, Sadiq Khan, bergabung dengan pengunjuk rasa dalam demonstrasi anti-Brexit, di pusat Kota London, Inggris, Sabtu, 20 Oktober 2018. REUTERS/Simon Dawson
Iklan

TEMPO.CO, - Politikus Partai Buruh, Sadiq Khan, terpilih kembali sebagai wali kota London. Ia berhasil mengalahkan pesaingnya dari partai Konservatif, Shaun Bailey, dalam pemilihan kepala daerah London

Khan merupakan wali kota beragama Islam pertama di London ketika pertama kali terpilih pada 2016. Dalam pemilihan tahun ini, Khan berhasil mengantongi lebih dari 1,2 juta suara.

Dalam pidato kemenangannya Khan mengatakan bahwa selama masa jabatan keduanya dia akan fokus pada membangun jembatan antara komunitas yang berbeda, seperti dikutip dari Channel News Asia, Ahad, 9 Mei 2021.

Dia ingin memastikan London dapat memainkan perannya dalam pemulihan nasional dan membangun masa depan yang lebih hijau dan lebih cerah. Ia juga menjanjikan membuka lapangan pekerjaan dalam rangka mengatasi krisis dan dampak dari Brexit, yang dapat mengancam sektor keuangan penting ibu kota.

Sebagai seorang muslim dan wali kota, Khan pernah terlibat perang kata-kata yang luar biasa dengan Presiden Amerika Serikat Donald Trump. Khan mengkritik larangan perjalanan kontroversial Trump terhadap orang-orang dari negara-negara Muslim tertentu.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sebagai balasan, Trump menuduh Khan melakukan pekerjaan yang sangat buruk dalam melawan terorisme dan menyebutnya sebagai pecundang batu dingin dan aib nasional.

Sadiq Khan adalah wali kota ketiga London setelah Labour's Ken Livingstone (2000-2008) dan Johnson (2008-2016). Beredar spekulasi jika dia bisa mencoba mengikuti jejak pendahulunya menjadi Perdana Menteri Inggris.

Baca juga: Sadiq Khan Janji Akan Legalisasi Ganja Jika Terpilih Lagi Jadi Wali Kota London

Sumber: CHANNEL NEWS ASIA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


112 Tahun Kapal Titanic Karam, Berikut Spesifikasinya dan Penyebab Tenggelam

1 hari lalu

RMS Titanic merupakan kapal penumpang uap terbesar di dunia pada saat itu yang dimiliki perusahaan pelayaran White Star Line. Pada tanggal 14-4, 1912, Titanic bertabrakan dengan gunung es di Samudra Atlantik Utara dan menewaskan 1.523 penumpang. gizmodo.de
112 Tahun Kapal Titanic Karam, Berikut Spesifikasinya dan Penyebab Tenggelam

Pada 15 April 1912, RMS Titanic karam di Atlantik Utara menabrak gunung es saat pelayaran dari Southampton di Inggris ke New York City


Menlu Inggris: Israel Putuskan Balas Serangan Iran

2 hari lalu

Menteri Luar Negeri Inggris David Cameron bertemu dengan Perdana Menteri sementara Lebanon Najib Mikati (tidak terlihat) di Beirut, Lebanon 1 Februari 2024. REUTERS/Mohamed Azakir
Menlu Inggris: Israel Putuskan Balas Serangan Iran

Menteri Luar Negeri Inggris mengatakan Israel "jelas" telah memutuskan untuk membalas serangan rudal dan drone Iran.


Cerita Nahas Armand Maulana Tertipu Tiket Nonton Konser Hans Zimmer di London

2 hari lalu

Armand Maulana. Foto: Instagram.
Cerita Nahas Armand Maulana Tertipu Tiket Nonton Konser Hans Zimmer di London

Armand Maulana sempat mengalami pengalaman apes ketika membeli tiket menonton konser Hans Zimmer di London.


Sebut Serangan ke Israel sebagai Pertahanan Diri yang Sah, Ini Profil Presiden Iran Ebrahim Raisi

4 hari lalu

Presiden Iran Ebrahim Raisi berbicara dalam pertemuan dengan kabinet di Teheran, Iran, 8 Oktober 2023. Iran's Presidency/WANA (West Asia News Agency)/Handout via REUTERS
Sebut Serangan ke Israel sebagai Pertahanan Diri yang Sah, Ini Profil Presiden Iran Ebrahim Raisi

Y.M. Seyyed Ebrahim Raisi atau lebih dikenal sebagai Ebrahim Raisi merupakan seorang politikus konservatif dan prinsipil Iran serta ahli hukum Islam.


Simpang Siur Identitas Penyerang Australia, Sempat Dikira Ekstremis Yahudi dan Islam

4 hari lalu

Pelaku penusukan Joel Cauchi. Istimewa
Simpang Siur Identitas Penyerang Australia, Sempat Dikira Ekstremis Yahudi dan Islam

Berbagai akun X dengan banyak pengikut menuduh pelaku penusukan di Australia sebagai ekstremis Islam atau Yahudi


Mengingat Pembantaian Amritsar di India pada 1919, Tewaskan Ratusan Orang dan Ribuan Lainnya Terluka

5 hari lalu

Kelompok Sikh mengangkat pedang sambil memprotes saat bentrokan di kuil Sikh, Kuil Emas, di Amritsar, India (6/6). REUTERS/Munish Sharma
Mengingat Pembantaian Amritsar di India pada 1919, Tewaskan Ratusan Orang dan Ribuan Lainnya Terluka

Pada 13 April 1919 terjadi pembantaian di Amritsar di Punjab, India. Berikut kilas balik peristiwa berdarah itu.


Kurangi Usia Minimum Pengguna di Inggris dan Eropa, WhatsApp Dikecam

5 hari lalu

Ilustrasi WhatsApp. shutterstock.com
Kurangi Usia Minimum Pengguna di Inggris dan Eropa, WhatsApp Dikecam

Dengan langkah ini, WhatsApp telah membuat marah banyak orang.


2 Ribu WNI di Inggris Rayakan Idulfitri di KBRI London

8 hari lalu

Sekitar 2 Ribu WNI di Inggris menghadiri acara perayaan Idulfitri di KBRI London pada 10 April 2024. Sumber: dokumen KBRI
2 Ribu WNI di Inggris Rayakan Idulfitri di KBRI London

Meski cuaca terasa dingin dengan kisaran 7C, WNI di Inggris dan Irlandia tetap antusias merayakan Idulfitri.


Top 3 Dunia: Inggris Ogah Setop Ekspor Senjata ke Israel hingga Ucapan Lebaran Menlu AS

8 hari lalu

Umat Muslim menghadiri salat Idul Fitri yang menandai akhir Ramadan, di kompleks Al-Aqsa, yang juga dikenal oleh orang Yahudi sebagai Temple Mount, di tengah konflik yang sedang berlangsung di Gaza antara Israel dan kelompok Islam Palestina Hamas, di Kota Tua Yerusalem, 10 April 2024. REUTERS/Ammar Awad
Top 3 Dunia: Inggris Ogah Setop Ekspor Senjata ke Israel hingga Ucapan Lebaran Menlu AS

Berita Top 3 Dunia pada Rabu 10 April 2024 diawali oleh penolakan Inggris untuk menghentikan penjualan senjata ke Israel.


Sekjen PBB Ucapkan Selamat Idulfitri kepada Umat Muslim Dunia

9 hari lalu

Sekjen PBB, Antonio Guterres. REUTERS
Sekjen PBB Ucapkan Selamat Idulfitri kepada Umat Muslim Dunia

Sekjen PBB Antonio Guterres lewat unggahan di Instagram mengucapkan Selamat hari Raya Idulfitri kepada seluruh umat Muslim di dunia.