Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Pemda DKI Kerahkan 3000 Tramtib, Amankan Rumah-rumah Kosong

image-gnews
Iklan
TEMPO Interaktif, Jakarta:Pemerintah Daerah Khusus Ibukota Jakarta hari ini, Senin (4/2) pagi, mengerahkan sekitar tiga ribu petugas ketentraman dan ketertiban (Tramtib) untuk mengamankan rumah-rumah yang tinggalkan warganya yang mengungsi akibat banjir. Upaya pengamanan dilakukan untuk mencegah orang-orang yang ingin melakukan pencurian di pemukiman warga yang kosong. ”Tiga ribu tramtib bersama aparat keamanan akan berpatroli menjaga rumah warga yang ditinggal mengungsi. Keamanan tetap melalui koordinasi Polda Metro Jaya,” kata Raya Siahaan, Sekretaris Pusat Pengendalian dan Ketegangan Sosial (Pusdalgangsos) Pemda DKI Jakarta, kepada Tempo News Room, Senin pagi (4/1) di Jakarta. Dikatakan, pihaknya menjamin keselamatan jiwa dan harta benda warga ketika bencana banjir selama warga mematuhi petunjuk-petunjuk di lapangan. Pusdalgangsos Jakarta baru menerima laporan jumlah total korban jiwa akibat banjir sebanyak 21 orang. Dia mengatakan, hingga hari ke-6 banjir di ibukota, Pemda tetap melakukan upaya penyelamatan warga yang terjebak banjir di kawasan Siaga 1, yaitu sepanjang Sungai Ciliwung dan Sungai Pesanggrahan. Aparat Pemda di lima wilayah Jakarta telah diperintahkan untuk waspada terhadap segala kemungkinan selama 24 jam non-stop. ”Kita meminta warga di tempat rawan banjir untuk mengungsi ke tempat aman,” katanya. Namun dia menepis adanya kabar bahwa terjadi aksi penjarahan di perumahan-perumahan elite Jakarta. Menurut dia, posisi aparatnya ditempatkan di posisi strategis untuk menimalisir munculnya aksi kejahatan. ”Belum ada laporan adanya tindakan kriminal,” tegasnya. Lebih lanjut dia mengatakan, pagi ini genangan air kawasan Kelapa Gading, Pluit Rawamangun dan Tebet belum menunjukkan akan surut. Disamping itu, seluruh wilayah Tanjungpriok, Cengkareng, Petamburan, Pengadegan, Bukit Duri, Kemayoran dan Tanah Abang. ”Warga mesti waspada karena curah hujan di Bogor masih tinggi,” tandasnya. Dia mengatakan, sekitar 20 kendaraan berat TNI dalam keadaan siaga ditempatkan di halaman parkir Balai Kota, Jalan Medan Merdeka. Selain itu, 20 pemadam kebakaran diprioritaskan untuk menyedot debit air di kawasan rawan. ”Di antaranya di Duku Atas dan Hotel Regent secara bergantian,” ujar dia. Dia membantah anggapan bahwa keberadaan aparat TNI di Jalan Medan Merdeka diprioritaskan untuk mengamankan kawasan Istana Negara sewaktu-waktu dilanda banjir. Menurutnya, Pemda tidak akan pilih kasih memperhatikan warga yang dilanda musibah banjir. ”Kita tidak diprioritaskan Istana, tapi kita harus perhatikan,” kilahnya. (Jhonny Sitorus)
Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Mantan Dirut RSUP Haji Adam Malik Jadi Tersangka Korupsi, Pakai Uang Pajak untuk Kepentingan Pribadi

1 menit lalu

Kejari Medan menahan mantan Dirut RSUP Haji Adam Malik Medan, Bambang Prabowo sebagai tersangka korupsi pengelolaan pengelolaan keuangan negara sebesar Rp8 miliar lebih pada 2018. Foto: TEMPO/Mei Leandha
Mantan Dirut RSUP Haji Adam Malik Jadi Tersangka Korupsi, Pakai Uang Pajak untuk Kepentingan Pribadi

Kejaksaan menetapkan mantan Direktur Utama RSUP Haji Adam Malik Medan, Bambang Prabowo, sebagai tersangka korupsi.


Kata Gerindra Soal KIM Jika Ada Parpol Lain Gabung setelah Putusan MK

4 menit lalu

Sekjen Partai Gerindra Ahmad Muzani memberikan keterangan di kediaman Calon Presiden Prabowo Subianto, Rumah Kertanegara 4, Kebayoran Baru, Rabu, 20 Maret 2024. TEMPO/Daniel A. Fajri
Kata Gerindra Soal KIM Jika Ada Parpol Lain Gabung setelah Putusan MK

Gerindra menganggap partai yang baru bergabung setelah putusan MK sama pentingnya dengan anggota lama KIM.


Konflik Iran-Israel dan Putusan MK Pengaruhi Nilai Tukar Rupiah

8 menit lalu

Karyawan menunjukkan uang pecahan 100 dolar Amerika di penukaran mata uang asing di Jakarta, Selasa 16 April 2024, Nilai tukar rupiah tercatat melemah hingga menembus level Rp16.200 per dolar Amerika Serikat (AS) setelah libur Lebaran 2024. Kepala Departemen Pengelolaan Moneter dan Aset Sekuritas Bank Indonesia (BI) Edi Susianto menyampaikan bahwa pelemahan nilai tukar rupiah terjadi seiring dengan adanya sejumlah perkembangan global saat libur Lebaran. TEMPO/Tony Hartawan
Konflik Iran-Israel dan Putusan MK Pengaruhi Nilai Tukar Rupiah

Konflik Iran-Israel dan putusan Mahkamah Konstitusi berpengaruh pada nilai tukar rupiah.


Fakta Tentara AS Hilang di Hutan Karawang dan Ditemukan Meninggal

9 menit lalu

Peti mati. Ilustrasi
Fakta Tentara AS Hilang di Hutan Karawang dan Ditemukan Meninggal

Kapuspen TNI Mayjen Nugraha Gumilar mengatakan tentara Amerika tersebut ditemukan sudah dalam keadaan meninggal di hutan Karawang.


Presiden PKS Apresiasi Keberanian 3 Hakim MK Dissenting Opinion

11 menit lalu

(Dari kiri) Mantan calon presiden nomor urut 01 Anies Baswedan bersama Presiden PKS Ahmad Syaikhu, mantan calon wakil presiden Muhaimin Iskandar, dan Sekjen PKS Aboe Bakar Al Habsyi ketika memberikan keterangan pers di kantor Dewan Pimpinan Pusat Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Pasar Minggu, Jakarta Selatan, Selasa, 23 April 2024. TEMPO/Defara
Presiden PKS Apresiasi Keberanian 3 Hakim MK Dissenting Opinion

Presiden PKS, Ahmad Syaikhu, mengapresiasi 3 dari 8 hakim Mahkamah Konstitusi yang telah memberikan pendapat berbeda atau dissenting opinion dalam putusan sengketa hasil pilpres 2024.


Tiga Konten Kreator Prank yang Berakhir di Balik Jeruji Besi, Terakhir Galih Loss

13 menit lalu

Tiktoker Galihloss3 memegang HP yang digunakan untuk mengunggah konten yang diduga bermuatan SARA. Dokumentasi Polda Metro Jaya
Tiga Konten Kreator Prank yang Berakhir di Balik Jeruji Besi, Terakhir Galih Loss

Sebelum penangkapan kreator konten Galih Loss , ada dua Youtuber lainnya yang dicokok karena konten prank yang dibuatnya.


Cina Garap Kereta Cepat Jakarta-Surabaya, Pengamat: Hati-hati, Jangan Pakai APBN Lagi

16 menit lalu

Cina akan garap Kereta Cepat Jakarta-Surabaya.
Cina Garap Kereta Cepat Jakarta-Surabaya, Pengamat: Hati-hati, Jangan Pakai APBN Lagi

Indonesia kembali menggandeng Cina di proyek kereta cepat Jakarta-Surabaya. Jangan sampai menggunakan APBN lagi seperti kereta cepat Jakarta-Bandung.


Hari Kartini, OJK Prioritaskan Peningkatan Literasi Keuangan Perempuan

25 menit lalu

Kepala Eksekutif Pengawas Perilaku Pelaku Usaha Jasa Keuangan, Edukasi, dan Pelindungan Konsumen OJK Friderica Widyasari Dewi. TEMPO/Tony Hartawan
Hari Kartini, OJK Prioritaskan Peningkatan Literasi Keuangan Perempuan

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) berkomitmen meningkatkan edukasi literasi keuangan untuk perempuan.


Mengintip The Black Dog, Pub yang Disebut Taylor Swift dalam Album Barunya

28 menit lalu

The Black Dog, Vauxhall, London. Instagram.com/@theblackdogvauxhall
Mengintip The Black Dog, Pub yang Disebut Taylor Swift dalam Album Barunya

The Black Dog, pub di London mendadak ramai dikunjungi Swifties, setelah Taylor Swift merilis album barunya


Dua Remaja Dipergoki Curi Baut Bantalan Rel Kereta Api

29 menit lalu

Ilustrasi pencuri. Dok.TEMPO/Fully Syafi;
Dua Remaja Dipergoki Curi Baut Bantalan Rel Kereta Api

Mereka berencana menjual baut bantalan rel kereta api itu kepada penadah barang bekas.