Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

3 Metode Pengobatan Kanker Serviks yang Direkomendasikan

image-gnews
Ilustrasi Kanker Serviks. Cancerbox.org
Ilustrasi Kanker Serviks. Cancerbox.org
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Jika hasil diagnosa dokter menyatakan Anda positif mengidap kanker leher rahim atau kanker serviks, sebaiknya segera konsultasikan metode pengobatan yang tepat. 

Staf Program Pendidikan Dokter Spesialis, Universitas Sebelas Maret Surakarta, dr. Ardian Ganda Sefri Ardiato, mengatakan keputusan pengobatan dibuat oleh ahli onkologi berdasarkan ukuran tumor, stadium (tingkat keparahan perubahan prekanker), dan faktor individu. “Faktor individu yang dimaksud misalnya usia, apakah wanita masih menginginkan keturunan, kesehatan pasien secara keseluruhan, dan riwayat pengobatan sebelumnya. Kemudian, onkologis akan membahas pilihan pengobatan yang paling cocok,” kata Ganda.

Ada tiga metode pengobatan kanker seviks yang direkomendasikan, meliputi tindakan operasi, terapi radiasi, dan kemoterapi. Berikut ini penjelasannya:

1. Operasi
Tindakan bedah ini meliputi
a) Cryosurgery, yakni menghancurkan sel-sel abnormal dengan membekukannya menggunakan nitrogen cair. Biasanya dilakukan untuk mengobati perubahan prakanker pada serviks.

b) Bedah laser memakai sinar energi tinggi untuk menghancurkan sel-sel abnormal. Tindakan medis ini dilakukan untuk menghilangkan sel-sel prakanker atau kanker. Operasi laser biasanya digunakan ketika daerah yang terjangkit tidak dapat dicapai dengan cryosurgery.

c) Loop electrosurgical excision, yakni memakai elektroda lingkaran kawat halus untuk menghilangkan lesi.

d) Histerektomi atau operasi pengangkatan rahim untuk mengobati kanker serviks invasif.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

2. Terapi radiasi
Terapi ini mengacu pada penggunaan sinar energi tinggi, partikel, atau bahan radioaktif untuk menghancurkan sel-sel kanker di area yang terjangkit, serta meminimalkan risiko sel-sel normal, yang mungkin terkena radiasi.

3. Kemoterapi
Mengacu pada penggunaan satu atau lebih obat antikanker untuk mencegah pertumbuhan dan perkembangbiakan sel-sel kanker. Kemoterapi juga dapat digunakan untuk mengobati metastasis (menyebarnya sel-sel kanker ke organ lain).

Supaya terhindari dari kanker serviks, Ganda mengajak para wanita untuk melakukan vaksinasi HPV. “Vaksinasi HPV bisa mengurangi risiko terkena kanker serviks sebesar 70-80 persen. Karenanya, tes pap smear secara rutin pasca vaksinasi dianjurkan," katanya. "Karena masih ada peluang 20-30 persen risiko yang tak dapat di-cover oleh vaksinasi dapat terus dipantau lewat tes pap smear."

TABLOIDBINTANG

Berita lainnya:
Terapkan 4 Kebiasaan Hidup Sehat di Kantor
Ivanka Trump Buka 3 Rahasia Kecantikannya
Wanita Rela Lakukan 5 Hal Ekstrem Demi Tampil Cantik

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


UNS Terima 2.042 Calon Mahasiswa Baru dari SNBP 2024, Peringkat ke-10 Pendaftar Terbanyak

24 hari lalu

Chatarina Muliana Girsang. ANTARA/Indriani
UNS Terima 2.042 Calon Mahasiswa Baru dari SNBP 2024, Peringkat ke-10 Pendaftar Terbanyak

Universitas Sebelas Maret (UNS) Solo mengumumkan jumlah pendaftar SNBP 2024 yang dinyatakan lolos masuk ke UNS sebanyak 2.042 orang.


3 Prodi FMIPA UNS Terakreditasi Internasional ASIIN

29 Oktober 2023

Sebanyak 10.291 mahasiswa baru Universitas Sebelas Maret (UNS) mengikut kegiatan PPKMB 2023 di kampus UNS Solo, Senin, 21 Agustus 2023. Rangkaian kegiatan itu akan berlangsung hingga Rabu, 23 Agustus 2023. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
3 Prodi FMIPA UNS Terakreditasi Internasional ASIIN

Sebanyak tiga program studi di FMIPA Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta berhasil memperoleh akreditasi dari Jerman.


Di Hadapan Maba UNS, Bahlil Lahadalia Ungkap Rumus Jadi Kaya Raya

22 Agustus 2023

Menteri Investasi Bahlil Lahadalia (dua dari kiri) menjadi narasumber dalam kuliah umum bertajuk Membangun Potensi Diri Gernerasi Milenial itu dilangsungkan di Auditorium GPH Haryo Mataram UNS Solo, Selasa, 22 Agustus 2023. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE.
Di Hadapan Maba UNS, Bahlil Lahadalia Ungkap Rumus Jadi Kaya Raya

Menteri Investasi RI Bahlil Lahadalia hadir di Universitas Sebelas Maret (UNS) Solo sebagai narasumber dalam rangkaian kegiatan Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) 2023


Nadiem Batalkan Hasil Pemilihan Rektor, MWA UNS Berkukuh Pelantikan Digelar

5 April 2023

Wakil Rektor IV UNS, Sajidan, berhasil meraih suara terbanyak dalam pemungutan suara yang dilaksanakan di Sidang Pleno MWA UNS di kampus setempat, Jumat, 11 November 2022. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Nadiem Batalkan Hasil Pemilihan Rektor, MWA UNS Berkukuh Pelantikan Digelar

Meski sudah dibatalkan oleh Kementerian Pendidikan, MWA UNS berkukuh akan tetap menggelar pelantikan rektor.


Inilah Alasan Wanita Muda Berisiko Alami Serangan Jantung

18 Januari 2023

Ilustrasi wanita terkena serangan jantung. shutterstock.com
Inilah Alasan Wanita Muda Berisiko Alami Serangan Jantung

Wanita muda berisiko alami serangan jantung sebab gaya hidup tak sehat.


UNS Ciptakan Panel Surya Berbasis Zat Warna, Mampu Serap Cahaya dalam Intensitas Rendah

30 Desember 2022

Pusat Unggulan Iptek (PUI) Perguruan Tinggi (PT) Teknologi Penyimpanan Energi Listrik Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta berhasil membuat panel surya berbasis zat warna. Foto : UNS
UNS Ciptakan Panel Surya Berbasis Zat Warna, Mampu Serap Cahaya dalam Intensitas Rendah

UNS Surakarta berhasil membuat panel surya berbasis zat warna. Simak prosesnya pembuatannya di sini.


Teliti Tanaman Nyamplung untuk Obat Kanker, Triana Raih Gelar Guru Besar UNS

6 Desember 2022

Empat guru besar baru UNS yang akan dikukuhkan di Kampus UNS Solo, Selasa 6 Desember 2022. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Teliti Tanaman Nyamplung untuk Obat Kanker, Triana Raih Gelar Guru Besar UNS

Tanaman nyamplung dipilih dalam penelitian Triana karena mempunyai senyawa aktif yang berpotensi sebagai antikanker.


Pemilihan Rektor UNS Diterpa Isu Kecurangan, MWA Pertimbangkan Langkah Hukum

23 November 2022

Wakil Ketua MWA UNS, Hasan Fauzi, menjelaskan pelaksanaan Sidang Pleno dalam Pemilihan Rektor UNS Periode 2023-2028 di Kampus UNS, Jumat, 11 November 2022. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Pemilihan Rektor UNS Diterpa Isu Kecurangan, MWA Pertimbangkan Langkah Hukum

Rektor Terpilih UNS, Sajidan, dituding melakukan kecurangan demi bisa memenangkan kontestasi itu.


Sajidan Jadi Rektor Terpilih UNS Periode 2023-2028

11 November 2022

Wakil Rektor IV UNS, Sajidan, berhasil meraih suara terbanyak dalam pemungutan suara yang dilaksanakan di Sidang Pleno MWA UNS di kampus setempat, Jumat, 11 November 2022. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Sajidan Jadi Rektor Terpilih UNS Periode 2023-2028

Majelis Wali Amanat (MWA) Universitas Sebelas Maret (UNS) memutuskan Sajidan sebagai rektor terpilih dalam Pemilihan Rektor UNS Periode 2023-2028.


Pemilihan Rektor UNS, 3 Kandidat Bersaing Ketat Jabarkan Strategi World Class University

27 Oktober 2022

Ketua MWA UNS, Hadi Tjahjanto memimpin rapat pleno penetapan calon Rektor UNS Periode 2023-2028 di Kampus UNS Solo, Kamis, 20 Oktober 2022. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Pemilihan Rektor UNS, 3 Kandidat Bersaing Ketat Jabarkan Strategi World Class University

Ketiga calon rektor UNS memaparkan rencana dan strategi menjadikan UNS sebagai World Class University.