Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Melanie Subono Laporkan Pemilik Tempat Penitipan Anjing ke Polisi

image-gnews
Artis Melanie Subono bersama tim pengacaranya melaporkan Doni, pemilik yayasan Animal Defender atas dugaan penganiayaan dan penelantaran hewan, 2 Mei 2017. TEMPO/Bayu Putra (magang)
Artis Melanie Subono bersama tim pengacaranya melaporkan Doni, pemilik yayasan Animal Defender atas dugaan penganiayaan dan penelantaran hewan, 2 Mei 2017. TEMPO/Bayu Putra (magang)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Artis dan penyanyi Melanie Subono bersama dengan tim pengacaranya  mendatangi Kepolisian Daerah Metro Jaya, Selasa, 2 Mei 2017. Kedatangan Melanie untuk melaporkan dugaan penyiksaan dan penelantaran hewan oleh pemilik yayasan Animal Defenders, Doni Herdaru Tona.

Melanie menduga  Doni menyalahgunakan dana yayasan Animal Defenders yang seharusnya digunakan untuk merawat anjing-anjing titipan.  "Klien kami, Melanie Subono, melaporkan saudara Doni atas UU RI no 16 tentang Yayasan," kata Henry Adiguna, pengacara Melanie.

Baca: Tolak Penjelasan Doni Herdaru, Melanie Subono: Lo Bangunin Macan

Melanie dan tim pengacara menduga dana donasi itu digunakan untuk kepentingan diri sendiri, bukan yayasan. "Sebab yang ada hanya laporan masuk donasi, laporan keluarnya tidak ada," ujar Henry. 

Menurut Melanie, pengiriman donasi itu sudah berlangsung sejak  2013 dan semuanya masuk ke rekening pribadi. Terakhir, belum ada sebulan lalu, Doni mengekspos sumbangan sejumlah Rp 112 juta dalam 5 hari. "Kalau memang yayasan harusnya punya peraturan untuk update laporan pemasukan dan pengeluaran melalui email atau apa," kata Melanie.

Agar orang orang teryakinkan untuk ikut menyumbang, Doni mempostingkan siapa siapa saja yang sudah menyumbang. "Anjing-anjing yang dititipkan di situ terlihat sekali perbedaannya dari sebelum dan sesudah masuk, setelah masuk lebih buruk," kata Melanie.

Simak: Alasan Melanie Subono atas Perannya dalam Film Wiji Thukul

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Selain itu ada juga laporan dari tiga mantan karyawan yayasan itu yang dianiaya oleh Donie.  Terkait anjing peliharaan Melanie yang dititipkan Animal Defenders, sampai saat ini tidak jelas kabarnya apakah mati, dijual dan lain-lain. "Dari pihak Donie pun tidak ada upaya solusi, non litigasi, ataupun secara kekeluargaan. Tidak ada kontak ke HP saya," ujar Henry.

Melanie sudah mengenal Donie sebelumnya karena sama sama musisi dan pernah menjadi spokesperson untuk band metal Doni.

Sebelumnya Doni Herdaru telah buka suara. Di akun Instagramnya, pria gondrong bertato itu mengunggah menjelaskan kronologi kematian Nina, anjing Melanie Subono.

Lihat: Kejahatan Lingkungan, Melanie Subono: Buka Dong!

Doni juga menjelaskan kondisi Racid, anjing Melanie lainnya. Doni pun mengakui kesalahannya, dan meminta maaf kepada Melanie Subono mengenai Nina. Dirinya tak bermaksud untuk menunda pemberitahuan atas kematian Nina.

BAYU PUTRA | KSW

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Mengenal Dingiso, Kanguru Mirip Beruang yang Dianggap Sakral di Papua

17 Januari 2024

Dingiso. Situs KLHK
Mengenal Dingiso, Kanguru Mirip Beruang yang Dianggap Sakral di Papua

Di Papua ada kanguru yang bentuknya mirip beruang. Alih-alih suka melompat seperti kanguru darat, dingiso lebih banyak habiskan waktu di pohon.


10 Fakta Kanguru Pohon, Satwa Langka dari Papua yang Tidak Suka Melompat

17 Januari 2024

Seekor Kanguru pohon meraih bunga yang telah dirangkai menjadi menarik untuk dijadikan makanannya dalam sesi makan bertemakan Natal di kebun binatang Sydney Taronga di Australia, 9 Desember 2014. REUTERS
10 Fakta Kanguru Pohon, Satwa Langka dari Papua yang Tidak Suka Melompat

Tidak semua kanguru suka melompat. Di Papua ada kanguru pandai memanjat yang hidup di pohon.


Raline Shah Dituding Koleksi Satwa Langka, Disamakan dengan Karakter Petualangan Sherina 2

1 November 2023

Raline Shah (Instagram/@ralineshah)
Raline Shah Dituding Koleksi Satwa Langka, Disamakan dengan Karakter Petualangan Sherina 2

Raline Shah dan keluarganya diduga memburu serta memelihara satwa langka. Netizen ramai tunjukkan bukti jejak digital.


Menkominfo Budi Arie Mau Wulan Guritno Jadi Duta Anti-Judi Online, Berikut Sederet Artis Jadi Duta

6 September 2023

Artis Wulan Guritno saat menghadiri acara peluncuran film Open BO The Series di Jakarta, Jumat 10 Februari 2023. Film tersebut mengisahkan tentang seorang penulis yang ingin membuat kisah tentang bisnis Open BO yang terjadi di masyarakat dan akan mulai tayang pada 12 Februari 2023 di Vidio.com. ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja
Menkominfo Budi Arie Mau Wulan Guritno Jadi Duta Anti-Judi Online, Berikut Sederet Artis Jadi Duta

Menkominfo Budi Arie menyampaikan pihaknya ingin Wulan Guritno untuk menjadi Duta Anti-Judi Online. Ini sederet artis jadi duta, termasuk Zaskia Gotik


Jefri Nichol Ikut Demonstrasi Tolak UU Cipta Kerja, Berikut Selebritas yang Pernah Turut Unjuk Rasa

10 April 2023

 Jefri Nichol ketika demo di depan DPR. Instagram
Jefri Nichol Ikut Demonstrasi Tolak UU Cipta Kerja, Berikut Selebritas yang Pernah Turut Unjuk Rasa

Aktor Jefri Nichol ikut demonstrasi di depan Gedung DPR menolakj UU Cipta Kerja. Selain dia, berikut beberapa selebritas yang pernah turut unjuk rasa.


Akibat Dua Singa Berkelahi, Taman Safari Indonesia Prigen Jadi Kondang

16 Februari 2023

Petugas menyemprotkan cairan disinfektan di lokasi pembelian tiket kawasan wisata Taman Safari Prigen, Jawa Timur, Kamis, 4 Juni 2020. Penyemprotan cairan disinfektan di lakukan sebagai upaya pencegahan penyebaran virus corona jelang dibuka kembali saat memasuki fase new normal. TEMPO/Aris Novia Hidayat
Akibat Dua Singa Berkelahi, Taman Safari Indonesia Prigen Jadi Kondang

Dua ekor singa berkelahi hingga menabrak sebuah mobil Yaris merah di Taman Safari Indonesia Prigen, Jawa Timur menjadi sorotan belum lama ini.


Anoa Telah Ditemukan Kembali di Hutan Sulawesi, Warga Diminta Menjaga

20 Januari 2023

Anoa gunung tertangkap kamera intai di kawasan hutan lindung yang berbatasan langsung dengan Taman Hutan Raya Abdul Latief, Kabupaten Sinjai, Sulawesi Selatan, pada Oktober 2022. Foto/Istimewa
Anoa Telah Ditemukan Kembali di Hutan Sulawesi, Warga Diminta Menjaga

Taman Hutan Raya Sinjai pastikan keberadaan anoa setelah menghilang 20 tahun lewat kamera intai. Perlu studi lanjutan untuk hitung populasi.


Jurong Bird Park di Singapura Ditutup Setelah 52 Tahun Beroperasi, 3.500 Burung Langka Direlokasi

9 Januari 2023

Jurong Bird Park. Wikipedia/Flickr/ahmed_xp/14314458105
Jurong Bird Park di Singapura Ditutup Setelah 52 Tahun Beroperasi, 3.500 Burung Langka Direlokasi

Jurong Bird Park yang dikelola Mandai Wildlife Reserve merupakan taman burung terbesar di Asia dan melindungi banyak satwa langka.


Cerita Melanie Subono dan Petugas Damkar yang Menolak Diberi Uang

3 April 2022

Melanie Subono bersama petugas dari Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Jakarta Selatan. Petugas Damkar menolak uang tanda terima kasih dari Melanie setelah membantunya mengevakuasi sarang lebah di kediamannya, Jakarta, 2 April 2022. Foto: Instagram/Humasjakfire
Cerita Melanie Subono dan Petugas Damkar yang Menolak Diberi Uang

Penyanyi Melanie Subono memuji petugas pemadam kebakaran (Damkar) Jakarta Selatan yang merespons laporannya dengan tanggap.


BBKSDA Sita Sejumlah Satwa Langka dari Rumah Bupati Langkat

25 Januari 2022

Bupati Langkat Terbit Rencana Perangin Angin yang terjaring operasi tangkap tangan tiba di KPK, Jakarta, Rabu tengah malam, 19 Januari 2022. Selain bupati, KPK juga membawa tujuh orang terduga pelaku di antaranya pejabat Aparatur Sipil Negara dan pihak swasta. TEMPO/Imam Sukamto
BBKSDA Sita Sejumlah Satwa Langka dari Rumah Bupati Langkat

BBKSDA mendapatkan informasi kepemilikan satwa langka oleh Bupati Langkat nonaktif Terbit Rencana dari KPK usai mengeledah rumah yang bersangkutan