Bacaan Doa Niat Puasa

Warga menunaikan salat Tarawih pertama secara berjamaah di Jembatan Penyeberangan Orang (JPO) kawasan Pasar Gembrong, Jakarta, 26 Mei 2017. Malam ini Umat Muslim di Indonesia mulai melakukan tarawih dan dilanjutkan dengan puasa pada Sabtu paginya. TEMPO/Dhemas Reviyanto
Warga menunaikan salat Tarawih pertama secara berjamaah di Jembatan Penyeberangan Orang (JPO) kawasan Pasar Gembrong, Jakarta, 26 Mei 2017. Malam ini Umat Muslim di Indonesia mulai melakukan tarawih dan dilanjutkan dengan puasa pada Sabtu paginya. TEMPO/Dhemas Reviyanto

TEMPO.CO, Jakarta -Dalam situs rukun-islam.com disebutkan bahwa waktu untuk membaca niat puasa Ramadan adalah di sepanjang malam hari sampai sebelum terbit fajar (masuk waktu imsak).

Berikut bacaan doa niat puasa.hiudpsehat.web.id