Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Fotografi: Merekam Tingkah Manusia

Editor

Susandijani

image-gnews
Human Interest - Penjual ikan di Sungai Digoel, Tanah Tinggi, Boven Digoel, Papua. Tempo/Rully Kesuma
Human Interest - Penjual ikan di Sungai Digoel, Tanah Tinggi, Boven Digoel, Papua. Tempo/Rully Kesuma
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Anak-anak merupakan subjek menarik dalam membuat foto tingkah manusia atau human interest. Ini juga terjadi ketika saya menyusuri sungai Digul, Boven Digoel, Papua.

Dua anak kecil melambaikan tangannya di pinggir sungai  sambil mengangkat ikan gurami dan catfish hasil tangkapannya.  Tidak mau kehilangan pemandangan menarik, saya segera mengeluarkan kamera dengan lensa 70-200 mm yang sudah terpasang sebelumnya. Terpancar kegembiraan  di wajah mereka berharap ikannya dibeli.

Kenapa anak-anak bisa menjadi subjek menarik dalam membuat foto human interest? Ini karena, biasanya anak-anak lebih terbuka,  spontan , bahkan seringkali meminta dipotret saat kita melakukan aktivitas fotografi.  Ekspresi kegembiraan, kepolosan  mereka menjadikannya  subjek yang tidak membosankan untuk difoto.  


Foto-foto Human Interest memperlihatkan  nukilan-nukilan kehidupan yang nyata. Kebanyakan penikmat foto tertarik dan menaruh minat akan sesuatu yang terjadi pada anak kecil, remaja serta orang lanjut usia.

Baca juga:
Selfdies, Gaya Seniman Memprotes Selfie
Selfie: dari Duck Face ke Fish Gape, Anda Suka yang Mana?

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Human Interest  merupakan salah satu genre dalam fotografi yang tidak pernah lekang oleh waktu, sejak ditemukannya alat fotografi sampai era digital.  Menjadikannya salah satu  kegiatan hunting foto yang sering dilakukan selain memotret lansekap . Subjek utamanya manusia.  Subjek sebaiknya dibuat berperan aktif dalam pemotretan, karena jika ia tidak berkenan , maka buyar lah mendapatkan foto yang keren.


Fotografer yang piawai dalam memotret human interest biasanya jeli dalam merekam suatu suasana yang  sering dilihat tetapi tidak begitu diperhatikan orang lain.   Dengan kepekaannya ia bisa merekam momen,  ekspresi, gesture tubuh , aktivitas  subjek yang terjadi dalam waktu relatif singkat.  Foto yang baik jika ia bisa menggugah perasaan yang melihatnya.  Menggambarkan penderitaan manusia, keputus-asaan, kesedihan, kegembiraan, juga harapan dalam subjeknya .

Fotografer harus dapat menangkap ekspresi subjek yang sesungguhnya tanpa diketahuinya , mengamati tetapi tidak mengatur. Dibutuhkan kesabaran untuk mendapatkan moment yang diinginkan.  Bukan sekedar membekukan momen yang hanya terjadi dalam waktu yang singkat , tapi juga penting untuk merencanakan atau membayangkan citra apa yang ingin dimunculkan saat menekan tombol kamera.

RULLY KESUMA

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Sejarah Kamera Leica yang Kini Digandeng Xiaomi, Pernah Digunakan Motret Proklamasi Kemerdekaan RI

26 hari lalu

Kamera Leica Luxus II gold yang diproduksi pada tahun 1932 ini ditemukan di BBC Antiques Roadshow pada 12 tahun yang lalu. dailymail.co.uk
Sejarah Kamera Leica yang Kini Digandeng Xiaomi, Pernah Digunakan Motret Proklamasi Kemerdekaan RI

Leica merupakan produsen kamera legendaris, kini digandeng Xiaomi.


Kamera Fujifilm X100VI, Popularitas Penjualan hingga Spesifikasi Produk

28 hari lalu

FUJIFILM X100VI. Fujifilm-x.com
Kamera Fujifilm X100VI, Popularitas Penjualan hingga Spesifikasi Produk

Fujifilm X100VI generasi keenam dari seri X100 yang pertama kali diperkenalkan pada 2011


Kongres Drone akan Diadakan di Cina pada Mei 2024

30 hari lalu

Ilustrasi drone. Efrem Lukatsky/Pool via REUTERS
Kongres Drone akan Diadakan di Cina pada Mei 2024

Kongres Drone Dunia ke-8 akan diadakan di Shenzhen, Cina Selatan, pada 24-26 Mei 2024


Honor Magic 6 Ultimate Berpeluang Jadi Ponsel Pertama Gunakan Sensor Kamera OmniVision OV50K

43 hari lalu

Honor Magic 6 Ultimate. huaweicentral.com
Honor Magic 6 Ultimate Berpeluang Jadi Ponsel Pertama Gunakan Sensor Kamera OmniVision OV50K

OmniVision OV50K adalah kamera 50 megapiksel yang akan menawarkan fotografi kelas flagship. Honor Magic 6 berpeluang jadi yang pertama gunakannya.


Tips Memotret supaya Dapat Foto Keren saat Traveling

13 Januari 2024

Ilustrasi wanita liburan. Freepik.com
Tips Memotret supaya Dapat Foto Keren saat Traveling

Mengambil foto terbaik selama traveling melibatkan kombinasi keterampilan teknis, kreativitas, dan pemahaman tentang kamera.


3 Hal Menarik dari iQOO 12 5G yang Baru Rilis di Indonesia

12 Desember 2023

Robiat Fahlevie, Social Media & Community Manager dan Praditya Andika, Senior Product Manager iQOO Indonesia memperlihatkan 2 varian warna dari iQOO 11 5G. Ini adalah ponsel iQOO pertama yang akan hadir di Indonesia. Foto: Maria Fransisca Lahur
3 Hal Menarik dari iQOO 12 5G yang Baru Rilis di Indonesia

iQOO 12 5G sudah rilis di Indonesia setelah sebulan sebelumnya rilis di China. Ponsel ini punya fitur kamera canggih dan proper untuk game berat


Spesifikasi Aquos R8s Pro, Bisa Sorot Foto di Tempat Gelap dan Tahan Air

8 Desember 2023

Sharp merilis smartphone terbaru mereka, Aquos R8s dan Aquos R8s Pro. Produk ini sudah bisa dibeli oleh masyarakat Indonesia mulai 6 Desember 2023.(Tempo/Alif Ilham Fajriadi)
Spesifikasi Aquos R8s Pro, Bisa Sorot Foto di Tempat Gelap dan Tahan Air

Aquos R8s Pro telah dirilis secara resmi di Indonesia.


Realme GT5 Pro akan Diluncurkan di Cina pada 7 Desember 2023, Simak Spesifikasinya

26 November 2023

Realme GT5. gsmarena.com
Realme GT5 Pro akan Diluncurkan di Cina pada 7 Desember 2023, Simak Spesifikasinya

Realme ingin memperkenalkan terobosan terbaru di bidang fotografi lewat ponsel pintar tersebut


Xiaomi 13T Rilis di Indonesia dengan Leica Authentic Experience, Ini Harganya

3 Oktober 2023

Product Marketing Manager Xiaomi Indonesia menerangkan kemampuan Xiaomi 13T di Ciputra Artpreneur, Jakarta, 3 Oktober 2023. TEMPO/Maria Fransisca Lahur
Xiaomi 13T Rilis di Indonesia dengan Leica Authentic Experience, Ini Harganya

Xiaomi 13T ditujukan bagi pengguna yang menggemari fotografi.


Saran buat yang Ingin Merintis Usaha Fotografi Pernikahan

11 September 2023

Ilustrasi Pernikahan/Alissha Bride
Saran buat yang Ingin Merintis Usaha Fotografi Pernikahan

Berikut tips bagi yang ingin merintis usaha fotografi dan videografi pernikahan, antara lain soal portofolio dan peralatan yang perlu dimiliki.