Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Seni

Berita Tempo Plus

Tafsir-tafsir untuk Romo Mangun

Sebanyak 23 seniman menggelar pameran bersama untuk merayakan kerinduan terhadap sosok Yusuf Bilyarta Mangunwijaya alias Romo Mangun. Menyuguhkan patung hingga sketsa digital.

26 Juni 2021 | 00.00 WIB

Karya perupa Yundhi Prayitno yang menggambarkan sosok Romo Mangun seperti Robin Hood dalam pameran Menapak Jejak Kebangsaan Tribute to YB Mangunwijaya, di Yogyakarta, 24 Juni 2021. TEMPO/Pito Agustin
Perbesar
Karya perupa Yundhi Prayitno yang menggambarkan sosok Romo Mangun seperti Robin Hood dalam pameran Menapak Jejak Kebangsaan Tribute to YB Mangunwijaya, di Yogyakarta, 24 Juni 2021. TEMPO/Pito Agustin

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

PASTOR Yusuf Bilyarta Mangunwijaya alias Romo Mangun menyamar sebagai Robin Hood. Ia memakai topi kuncup hijau khas pahlawan kaum papa yang melegenda di Inggris itu. Senyumnya merekah. Namun gambaran itu hanya ada di atas kanvas perupa Yundhi Prayitno. Lukisan wajah Romo Mangun berlatar hijau zaitun itu dipajang di Rumah Budaya Royal House Cultural Activities, Yogyakarta, dalam pameran bertajuk “Menapak Jejak Kebangsaan Tribute to YB Mangunwijaya”, 20-27 Juni 2021.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus