Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Ratusan lelaki tanpa busana saling tarik, memukul, meninju, mendekap rekannya, menindih, menginjak, dan mencekik leher orang lain. Wajah mereka mengeras, tanpa passion. Berpuluh orang mati terinjak dan kehabisan oksigen. Tak jelas apa yang mereka perebutkan karena seluruh kanvas dalam lukisan Bodyfight (2003) itu tampak pekat. Yang tergambar dalam kanvas sepanjang lima setengah meter itu hanya tumpukan manusia menyabung nyawa.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo