Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Film

Berita Tempo Plus

Sama-Beda Money Heist: Korea dan Pendahulunya

Money Heist: Korea menjadi film yang paling banyak ditonton di Netflix, beberapa waktu lalu. Diadaptasi dari serial Spanyol, La Casa de Papel, penggemar lama menyatakan alur cerita kelewat mirip.

7 Juli 2022 | 00.00 WIB

Kiri-kanan: Tokyo (Jeon Jong-seo), Rio (Lee Hyun-woo), Berlin (Park Hae-soo), Nairobi (Jang Yoon-ju), Moscow (Lee Won-Jong), dan Denver (Kim Ji-Hoon) dalam serial "Money Heist: Korea - Joint Economic Area" (2022). Dok. Netflix
Perbesar
Kiri-kanan: Tokyo (Jeon Jong-seo), Rio (Lee Hyun-woo), Berlin (Park Hae-soo), Nairobi (Jang Yoon-ju), Moscow (Lee Won-Jong), dan Denver (Kim Ji-Hoon) dalam serial "Money Heist: Korea - Joint Economic Area" (2022). Dok. Netflix

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Ringkasan Berita

  • Money Heist: Korea menjadi film paling banyak ditonton di Netflix beberapa waktu lalu.

  • Diadaptasi dari serial Spanyol, Money Heist, penggemar lama menyatakan alur cerita kelewat mirip.

  • Memasukkan unsur budaya dan impian unifikasi Korea Utara-Korea Selatan.

JAKARTA — Trailer Money Heist Korea—Joint Economic Area sangat menggoda bagi Kristina Tambunan. Maklum, dia telah khatam menonton Money Heist versi awal, serial perampokan bank yang ditayangkan sepanjang lima musim di Netflix sejak 2017.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
Mohammad Reza Maulana

Bergabung dengan Tempo sejak 2005 setelah lulus dari Hubungan Internasional FISIP UI. Saat ini memimpin desk Urban di Koran Tempo. Salah satu tulisan editorialnya di Koran Tempo meraih PWI Jaya Award 2019. Menikmati PlayStation di waktu senggang.

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus