Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Wawancara

Berita Tempo Plus

Andhika Sudarman Buka Akses bagi Talenta Muda

Andhika Sudarman viral karena mendapat kesempatan menyampaikan pidato dalam upacara kelulusan di Harvard Law School, Amerika Serikat. Di luar kampus, Andhika adalah pendiri usaha rintisan yang membuka akses bagi anak muda bertalenta.

5 Juni 2022 | 00.00 WIB

Andhika Putra Sudarman mengenakan bendera merah putih saat lulus dari Harvard Law School di Cambridge, Massachusetts, Amerika Serikat, 2020. Dokumentasi Pribadi.
Perbesar
Andhika Putra Sudarman mengenakan bendera merah putih saat lulus dari Harvard Law School di Cambridge, Massachusetts, Amerika Serikat, 2020. Dokumentasi Pribadi.

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Ringkasan Berita

  • Lulusan terbaik Harvard Law School pada 2020.

  • Orang Indonesia pertama yang menyampaikan pidato kelulusan di kampus tersebut.

  • Ia mendirikan usaha rintisan Deall dan Sejutacita.id.

Nasib baik membawa Andhika Sudarman menempuh pendidikan di Harvard Law School, salah satu perguruan tinggi hukum terbaik di dunia. Dia bahkan menjadi yang terbaik pada 2020 dan terpilih untuk menyampaikan pidato di hadapan para lulusan di kampus kondang ini. Tapi pandemi Covid-19 membuat pelepasan wisudawan berlangsung secara daring. Saat itu, ia mengirim rekaman video pidatonya.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus