Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Ringkasan Berita
Sebulan terakhir, petugas lebih giat membersihkan endapan lumpur Kali Mampang.
Warga Pondok Jaya ingin pembangunan turap sungai dituntaskan di sepanjang badan Kali Mampang.
Saat ini momentum yang tepat bagi Anies Baswedan untuk merelokasi warga yang tinggal di bantaran Kali Mampang.
JAKARTA – Dua ekskavator mengapung di aliran Kali Mampang, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, kemarin. Empat petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) tampak menyusuri bantaran sungai yang menjadi perbatasan Kelurahan Tegal Parang dan Pela Mampang tersebut. Sesekali mereka pun menarik sampah yang mengapung di sungai.
Pengerukan endapan lumpur di Kali Mampang—khususnya di ruas Pondok Jaya—ini nyaris tidak berhenti dalam sebulan terakhir. Menurut warga setempat, pemandangan itu jarang terjadi sebelumnya. Petugas terlihat bekerja lebih giat setelah Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) mengeluarkan putusan perkara gugatan korban banjir Kali Mampang.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo