Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
JAKARTA – Pemerintah terus menggenjot realisasi penerimaan pajak menjelang pengujung tahun ini. Hingga September 2022, realisasi penerimaan pajak dilaporkan mencapai Rp 1.310,5 triliun, tumbuh 54,2 persen dibanding pada periode yang sama tahun lalu. Capaian tersebut juga setara dengan 88,3 persen target penerimaan dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2022 yang sebesar Rp 1.485 triliun.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo