Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Ekonomi

Berita Tempo Plus

Bertahap Genjot Produksi Aluminium

Proyeksi peningkatan permintaan aluminium mendorong Inalum meningkatkan kapasitas produksi. Dari mana sumber pendanaannya?

25 Agustus 2023 | 00.00 WIB

Pekerja menggunakan alat berat memindahkan aluminium ingot di pabrik peleburan PT Inalum (Persero) di Kabupaten Batubara, Sumatera Utara, 2022. ANTARA/Adiva Niki
Perbesar
Pekerja menggunakan alat berat memindahkan aluminium ingot di pabrik peleburan PT Inalum (Persero) di Kabupaten Batubara, Sumatera Utara, 2022. ANTARA/Adiva Niki

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Ringkasan Berita

  • Permintaan global terhadap aluminium bakal melonjak hingga 2,5 persen.

  • Kapasitas smelter aluminium Inalum baru 250 ribu ton per tahun, sementara permintaan domestik telah mencapai 1,2 juta ton.

  • Inalum menunda melakukan penawaran saham perdana di pasar modal hingga pemilihan umum selesai.

JAKARTA – PT Inalum berencana menambah kapasitas produksi aluminium hingga 1,5 juta ton per tahun secara bertahap sampai 2028. Anak usaha Mind ID ini optimistis permintaan bakal meroket. Direktur Utama Inalum, Danny Praditya, mengatakan permintaan aluminium primer dunia bakal meningkat 2,5 persen sampai 2028.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
Vindry Florentin

Lulus dari Fakultas Ilmu Budaya Universitas Padjadjaran tahun 2015 dan bergabung dengan Tempo di tahun yang sama. Kini meliput isu seputar ekonomi dan bisnis. Salah satu host siniar Jelasin Dong! di YouTube Tempodotco

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus