Dua orang polisi berjaga-jaga saat desainer fashion Reza Etamadi menampilkan koleksi terbarunya dalam acara MUF10 fashion show di Copenhagen, Denmark, 8 Agustus 2018. Ritzau Scanpix/Mads Claus Rasmussen via REUTERS
Seorang polisi wanita memeluk wanita yang menggunakan cadar dalam acara MUF10 fashion show di Copenhagen, Denmark, 8 Agustus 2018. Ritzau Scanpix/Mads Claus Rasmussen via REUTERS
Seorang wanita berhijab berjalan di atas catwalk dalam acara MUF10 fashion show di Copenhagen, Denmark, 8 Agustus 2018. Reza menampilkan model-model bercadar saat membawakan koleksi busana terbarunya. Ritzau Scanpix/Mads Claus Rasmussen via REUTERS
Dua wanita yang menggunakan cadar tampil dalam acara MUF10 fashion show di Copenhagen, Denmark, 8 Agustus 2018. Desainer fashion Reza Etamadi menunjukkan aksi protes larangan menggunakan cadar melalui panggung MUF10 fashion show. Ritzau Scanpix/Mads Claus Rasmussen via REUTERS
Dua wanita yang menggunakan cadar tampil dalam acara MUF10 fashion show di Copenhagen, Denmark, 8 Agustus 2018. Desainer Reza Etamadi asal Iran menampilkan fashion cadar di MUF10 fashion show setelah ditetapkannya larangan penggunaan cadar oleh pemerintah Denmark. Ritzau Scanpix/Mads Claus Rasmussen via REUTERS