atau cari berdasarkan hari
Penghargaan bagi dunia olahraga kaum disabilitas akan diberikan dalam Anugerah Olahraga SIWO PWI 2019 di Surabaya pada 8 Februari nanti.
Malam Anugerah Olahraga Golden Award SIWO PWI 2019 di Surabaya 8 Februari, rencananya akan dihadiri sejumlah menteri Kabinet Kerja Presiden Jokowi.
Dalam debat capres, Jokowi menyebut jumlah yang diberikan kepada atlet Asian Para Games sama seperti bonus atlet Asian games.
Puncak peringatan Hari Pers Nasional di Surabaya pada 8 Februari 2019 akan diisi dengan Malam Anugerah Olahraga Siwo PWI Pusat.
Panitia Pelaksana Asian Para Games 2018 (INAPGOC) menggelar acara malam apresiasi media peliput ajang tersebut di Jakarta pada Jumat 21 Desember.
Pemprov DKI juga memberikan bonus Rp 10 juta bagi setiap atlet yang tidak mendapat medali di Asian Games dan Asian Para Games.
Wisma Atlet Kemayoran difungsikan untuk menampung atlet yang mengikuti kejuaraan Asian Games 2018 dan Asian Para Games 2018.
Setelah Asian Para Games, hari ini dan besok ada ASEAN Autism Games atau AAG di Gelanggang Olahraga Soemantri Brodjonegoro, Jakarta.
Komite Paralympic Nasional (NPC) menginginkan keberadaan Pusat Pendidikan dan Latihan Pelajar (PPLP) untuk disabilitas di Indonesia.
Seorang remaja perempuan bernama Clara Vania Puspita adalah satu dari lima fotografer tunarungu di Asian Para Games.
Tim para atletik Indonesia memecahkan 3 rekor Asia dalam pergelaran Asian Para Games 2018 yang baru berakhir, dan kini mengincar ajang Paralimpiade.
Memuji Polri - TNI, JK tak membayangkan besarnya kerugian Indonesia jika keamanan Asian Games, Asian Para Games, dan IMF-WB kacau.
Dua lifter angkat berat Asian Para Games 2018 bernama sama, Ni Nengah Widiasih, tiba Bali seusai bertanding di Jakarta dan meraih perak dan perunggu.
Polisi menetapkan artis dan presenter Augie Fantinus sebagai tersangka dugaan pencemaran nama baik akibat video yang ia sebar lewat media sosial.
Asian Para Games menjadi bukti perjuangan atlet disabilitas sama dengan atlet non-disabilitas.
Kontingen Indonesia sukses memperbaiki perolehan medali dan posisi dalam Asian Para Games 2018 dan finis di urutan kelima.
Mantan atlet bulu tangkis nasional, Taufik Hidayat, mengatakan atlet non-disabilitas perlu mencontoh atlet-atlet penyandang disabilitas.
Indonesian Para Games Organizing Comitee (INAPGOC) menggelar midnight sale suvenir Asian Para Games 2018, Sabtu malam, 13 Oktober 2018.
Panitia penyelenggara Asian Para Games 2018, INAPGOC menjual produk dengan diskon 30-50, kecuali boneka maskot.
Masyarakat yang hadir dalam pesta penutupan Asian Para Games 2018 diajak hebing sejenak untuk mendoakan korban bencana gempa Palu dan gempa Donggala.