Berita
Budi Gunadi Sadikin: Bansos Rp 72 T Sudah Tersalurkan uuntuk 118 Juta Penduduk
Pemberian dana bansos untuk tiga program: PKH, Kartu Sembako, dan Program Khusus Bantuan Sosial Tunai dan Non-tunai telah mencapai Rp 72 triliun.
15 Agustus 2020 14:42 WIB