atau cari berdasarkan hari
Di Thailand, Toyota GR Yaris dijual dengan harga setara Rp 1,2 miliar. Sedangkan di Malaysia dibanderol Rp 1,02 miliar.
Penarikan BMW Z4 dan Toyota Supra akan dilakukan mulai 4 Januari 2021.
Festival mobil klasik di Toyota Automobile Museum ini akan diikuti peserta yang mewakili 7 negara dan 24 produsen.
Toyota, pembuat mobil Jepang melakukan kolaborasi dengan McDonald untuk mengenalkan Toyota GR Supra kepada anak-anak sebagai mobil mainan.
Toyota GR Supra RZ akan mendapatkan peningkatan daya 14 persen dibanding model yang saat ini dipasarkan.
Diskon Toyota Supra yang semula US$ 1.000 ditambah menjadi US$2.000 akibat pandemi corona yang melanda Amerika Serikat.
Akun Instagram @TheSketchMonkey memposting tiga desain alternatif untuk Toyota Supra. Bisa menjadi alternatif untuk Toyota Supra 2021.
Toyota Supra seperti di film Fast 9 itu juga dipasarkan di Indonesia dengan harga Rp 2 miliar.
Toyota Supra GRMN kemungkinan besar akan dibangun dari konsep Toyota Supra 3000GT yang dipamerkan di SEMA Show 2019 di Las Vegas, Amerika Serikat.
Suku cadang Toyota Supra A70 yang akan diproduksi dalam tahap awal antara lain gagang pintu, emblem depan, dan propeller shaft.
Model sport di bawah Toyota Supra, yakni Toyota 86, mencatat penjualan yang lebih baik dengan angka 3.398 unit.
Lembaga Administrasi Keselamatan Lalu Lintas Jalan Raya Nasional Amerika Serikat, melakukan recall atau 245 unit yang terdiri Toyota Supra dan BMW Z4
Meski diragukan, Toyota Supra dengan model convertible coupe bukan tidak mungkin akan diproduksi secara massal.
Toyota Supra 3000GT Concept yang dipamerkan di SEMA Show 2019 dibangun dari mobil sport ikonik, Supra TRD3000GT 1994.
Toyota Supra 3000GT Concept disebut terinspirasi dari model Supra 3000GT TRD buatan 1994 yang hanya dijual di Jepang.
Toyota Astra Motor secara resmi mengumumkan harga Toyota Supra GR terbaru sebesar Rp,1,995 miliar.
Nissan GT-R dilengkapi transmisi dual-cluth dengan perpindahan gigi lebih cepat 0,15 detik saat dalam R-Mode.
Marcus Fernaldi Gideon dijadwalkan menerima mobil Toyota GR Supra pada Oktober 2019.
Toyota Supra dengan beragam modifikasi sebut akan meramaikan SEMA 2019.
Toyota GR Supra akan dipasarkan Auto2000 melalui dealer di Menara Astra, Jakarta.