atau cari berdasarkan hari
Asosiasi Tenis Profesional Putri (WTA) mengeluarkan kalender sementara untuk tur tenis sepanjang 2021.
Naomi Osaka mengundurkan diri dari pertandingan lanjutan WTA Finals 2019 di Shenzhen setelah meraih kemenangan pertama.
Naomi Osaka dan Ashleigh Barty masing-masing meraih kemenangan pertama dalam Grup Merah WTA Finals di Shenzhen, Cina, Minggu, 27 Oktober 2019.
Petenis tunggal putri Republik Cek, Petra Kvitova, menjadi pemain keenam yang berhak tampil dalam WTA Finals di Shenzhen, Cina, 27 Oktober 2019.
Petenis putri Kananda, Bianca Andreescu, untuk pertama kali akan tampil dalam turnamen puncak WTA 2019 ini. Ia jadi pemain termuda di WTA Finals.
Turnamem tenis WTA Future Stars yang sedang digelar di lapangan Hotel Sultan Jakarta hingga akhir pekan ini, memperebutkan dua final di Cina, Oktober.
Pelatih Sascha Bajin yang sukses mengatarkan Naomi Osaka jadi petenis nomor 1 dunia, kini digaet Kristina Mladenovic.
Elina Svitolina menjadi petenis pertama yang tak terkalahkan dalam turnamen WTA Finals sejak Serena Williams melakukannya pada 2013.
Petenis Amerika Serikat, Sloane Stephens, melanjutkan debut impiannya di WTA Finals dengan melaju ke babak semifinal.
Karolina Pliskova menjadi petenis pertama yang melaju ke empat besar WTA Finals.
Kemenangan Sloane Stephens melawan Kiki Bertens menyebabkan empat petenis di Grup Merah masih berpeluang lolos ke semifinal WTA Finals.
Naomi Osaka sudah kalah dua kali dalam turnamen tenis WTA Finals 2018 di Singapura. Rabu malam, 24 Oktober 2018, Osaka dikalahkan Angelique Kerber.
Elina Svitolina semakin mendekati babak semifinal WTA Finals berkat kemenangan 6-3, 2-6, 6-3 atas Karolina Pliskova.
Turnamen tenis penutup tahun yang diikuti 8 pemain terbaik dunia, WTA Finals, mulai bergulir di Singapura, Senin.