Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Keberadaan Qadhafi Terlacak Melalui Satelit

Editor

S Tri P Bud

image-gnews
Muammar Gaddafi. REUTERS/Louafi Larbi
Muammar Gaddafi. REUTERS/Louafi Larbi
Iklan

TEMPO.CO, Tripoli - Santer diberitakan, mantan pemimpin Libya, Muammar Qadhafi, sengaja dihabisi oleh mata-mata Prancis. Ia ditangkap dalam kondisi hidup sebelum diseret dari truk dan ditembak.

Alasan pembunuhan itu, menurut laporan yang diterbitkan media Italia, adalah agar ia tak membuka rahasia aliran dana Libya bagi kampanye Nicolas Sarkozy, Presiden Prancis saat Qadhafi dibunuh.

Klaim ini didukung oleh informasi yang dikumpulkan oleh investigator di Benghazi, kota kedua Libya dan tempat di mana revolusi 'Arab Spring' melawan Qadhafi dimulai pada awal tahun 2011. Rami El Obeidi, mantan kepala hubungan luar negeri untuk dewan transisi Libya, mengatakan, ia tahu bahwa Qadhafi telah dilacak melalui sistem telekomunikasi satelit saat ia berbicara dengan Bashar Al-Assad, diktator Suriah.

Ahli NATO mampu melacak lalu lintas komunikasi antara kedua pemimpin Arab ini. Dari sana pula diketahui Qadhafi bergerak ke Kota Sirte, tempat dia dibunuh pada tanggal 20 Oktober 2011.

Jet NATO menembaki konvoi Qadhafi, sebelum pemberontak menyeret Qadhafi dari tempat ia bersembunyi. Pemuda 22 tahun, yang merupakan salah seorang dari kelompok yang menyerang Qadhafi dan terlihat dalam video sedang mengacungkan pistol sambil menyatakan telah membunuhnya, meninggal di Paris Senin lalu.

Ben Omran Shaaban mengaku dipukuli oleh loyalis Qadhafi pada bulan Juli. Dia diterbangkan ke Prancis untuk pengobatan, tetapi dikabarkan meninggal di rumah sakit karena luka-lukanya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sarkozy, yang kalah dalam pemilihan presiden pada Mei, telah membantah menerima uang dari Qadhafi. Hari ini, ia tidak tersedia untuk berkomentar, tetapi menghadapi sejumlah pertanyaan dalam dugaan penyimpangan keuangan.

MAIL ONLINE | TRIP B

Berita terpopuler lainnya:
Telpon Iseng Buat Sekjen PBB

Bayi 3 Bulan Tewas Digondol Pit Bull

Salah Kirim SMS Mesum Berujung Penjara

Hantu Tahanan Perang Dunia II Muncul di Borneo?


Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Markas Perusahaan Minyak Nasional Libya Diserang, 4 Orang Tewas

10 September 2018

Ladang minyakperusahaan minyak Italia Eni di Mellitah, Libya. AP/Eni Press office
Markas Perusahaan Minyak Nasional Libya Diserang, 4 Orang Tewas

Sejumlah pria bersenjata menyerang kantor pusat perusaahan minyak nasional Libya, NOC, di Tripoli, Senin 10 September 2018.


Trump Pastikan Model Libya Tak Dilakukan di Korea Utara

18 Mei 2018

Pemimpin Korea Utara Kim Jong Un melambai tangan dari mobilnya saat ia kembali ke Korea Utara usai mengadakan pertemuan dengan Presiden Korea Selatan Moon Jae-in di desa perbatasan Panmunjom di Zona Demiliterisasi, Korea Selatan, 27 April 2018. (Korea Summit Press Pool via AP)
Trump Pastikan Model Libya Tak Dilakukan di Korea Utara

Trump mengatakan penyelesaian denuklirisasi Korea Utara tidak akan menggunakan model Libya, seperti disuarakan penasehat Keamanan AS, John Bolton.


Sempat Divonis Mati, Putra Khadafi Malah Dibebaskan  

11 Juni 2017

Saif al-Islam (kiri) dan ayahnya, Muammar Gaddafi. REUTERS/Chris Helgren (kiri) and Jamal Saidi
Sempat Divonis Mati, Putra Khadafi Malah Dibebaskan  

Saif al-Islam, putra kedua Muamar Khadafidiktator Libya yang telah dijungkalkan, dilaporkan bebas dari penjara.


ISIS Paksa Perawat Filipina Latih Militan di Libya  

28 Februari 2017

ISIS memaksa perawat Filipina memberikan pelatihan medis di Libya. scmp.com
ISIS Paksa Perawat Filipina Latih Militan di Libya  

Staf kesehatan Filipina bekerja di rumah sakit utama di Sirte, Libya, yang digunakan ISIS untuk mengobati militan yang terluka.


Bulan Sabit Merah Temukan 74 Mayat di Pantai Libya

22 Februari 2017

Bulan Sabit Merah Temukan 74 Mayat di Pantai Libya

Kemungkinan masih ada korban yang tenggelam ke dalam laut.


Libya Cegat 400 Pengungsi Tujuan Eropa

5 Februari 2017

Para migran dari Eritrea terjun ke laut dari kapal yang penuh penumpang di perairan Mediteranian, sekitar 13 mil di utara Sabratha, Libya, pada 29 Agustus 2016. Ribuan pengungsi yang menaik 20 perahu lebih diselamatkan oleh anggota LSM. AP/Emilio Morenatti
Libya Cegat 400 Pengungsi Tujuan Eropa

Di antara pengungsi yang berada di perahu tersebut berasal dari Suriah, Tunisia, Libya, dan wilayah otoritas Palestina.


Gara-gara Monyet Perang Suku Pecah di Libya, 20 orang Tewas

21 November 2016

sxc.hu
Gara-gara Monyet Perang Suku Pecah di Libya, 20 orang Tewas

Keluarga siswa SMA yang menjadi korban serangan monyet yang dilepaskan tiga pemuda, membalas dendam hingga terjadi perang suku di Shaba,Libya.


Tragis, Wartawan Belanda Tewas Ditembak Sniper  

3 Oktober 2016

Pasukan Libya yang berafiliasi dengan pemerintah saat bertempur dengan ISIS di Sirte, Libya, 22 September 2016. AP/Manu Brabo
Tragis, Wartawan Belanda Tewas Ditembak Sniper  

"Mayat Oerlemans dibawa ke rumah sakit Misrata, 200 kilometer sebelah barat Sirte."


Libya Rebut Kembali Sirte dari Tangan ISIS  

17 Agustus 2016

Pasukan Libya yang berkoalisi dengan PBB menembakan roket saat bertempur dengan ISIS di Sirte, Libya, 4 Agustus  2016. REUTERS/Goran Tomasevic
Libya Rebut Kembali Sirte dari Tangan ISIS  

"Distrik Dua berhasil dibebaskan," kata Reda Issa, juru bicara pasukan pro-pemerintah, kepada kantor berita Reuters.


Pertama Kali, Jet AS Hajar Basis ISIS di Libya  

2 Agustus 2016

Aksi pasukan tentara Libya dalam pertempuran melawan militan ISIS di Sirte, Libya, 21 Juli 2016. Tentara Libya bersekutu dengan pasukan PBB untuk merebut kembali kota Sirte dari tangan kelompok militan tersebut. REUTERS
Pertama Kali, Jet AS Hajar Basis ISIS di Libya  

Menurut keterangan Pentagon, serangan udara yang dilancarkan pada Senin kemarin untuk menjawab permintaan Otoritas Pemerintah Nasional (GNA).