Pengamat: Media Berubah Jadi Tim Sukses Capres

image-gnews
Coretan terlihat di dekat pintu masuk garasi kantor perwakilan TVOne Yogyakarta di kompleks perumahan Timoho Regency, Umbulharjo, Yogyakarta, 2 Juli 2014.  TEMPO/Suryo Wibowo
Coretan terlihat di dekat pintu masuk garasi kantor perwakilan TVOne Yogyakarta di kompleks perumahan Timoho Regency, Umbulharjo, Yogyakarta, 2 Juli 2014. TEMPO/Suryo Wibowo
Iklan

TEMPO.CO, Surabaya - Pengamat politik yang juga dosen di Universias Airlangga, Surabaya, Jawa Timur, Hari Fitrianto, mengatakan muncul fenomena media berubah menjadi tim sukses pasangan calon presiden dan wakil presiden tertentu pada pemilihan presiden 2014.

Hal itu dikatakan Hari untuk menanggapi aksi demo massa pendukung pasangan Joko Widodo-Jusuf Kalla di kantor TV One di Yogyakarta dan Jakarta. Massa menuding televisi itu menyiarkan fitnah. "Fenomenanya beberapa media berubah menjadi tim sukses," kata Hari kepada Tempo. Sabtu, 5 Juli 2014.

Menurut Hari, beberapa media yang berperan seperti tim sukses tidak segan-segan melakukan kampanye negatif dan kampanye gelap. (Baca: Dewan Pers: Metro TV dan TV One Bandel)

Media, ujar Hari, seharusnya netral, tidak malah memihak salah calon tertentu. "Kalau yang diungkapkan TV One itu sebagai kampanye negatif, (hal itu) dibenarkan karena ada datanya dan dapat dipertanggungjawabkan. Tapi, jika kampanye hitam, menurut saya, seharusnya dapat diperkarakan ke Dewan Pers," tuturnya.

Untuk ke depannya, Hari mengatakan KPU perlu mengatur perihal aktor-aktor politik yang mempunyai media. "Dalam pemilu Indonesia, baru kali ini media mendapatkan posisi yang sangat penting," ujarnya. (Baca: AJI Kecam Media Pendukung Capres-Cawapres)

Regulasi untuk media dalam pemilu tersebut sangat penting karena posisinya sangat besar karena berpengaruh pada peningkatan elektabilitas kandidat yang dijagokan. Selain itu, dengan waktu kampanye pilpres yang sempit, para kandidat sangat memerlukan media untuk menjangkau seluruh wilayah Indonesia yang luas.

Iklan
image-banner
Scroll Untuk Melanjutkan

EDWIN FAJERIAL

Berita lainnya:
Data dan Fakta Argentina Vs Belgia
Tak Ada Neymar, Thiago Silva Tetap Optimistis
Surat Suara Tercoblos, KPU Jaktim: Tidak Disengaja

Iklan


Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Sebanyak 14.516 Calon Mahasiswa Ikuti UTBK 2024 di Unair, Simak Sistem Baru Penilaiannya

11 jam lalu

Universitas Airlangga. Foto : Unair
Sebanyak 14.516 Calon Mahasiswa Ikuti UTBK 2024 di Unair, Simak Sistem Baru Penilaiannya

Universitas Airlangga mulai menggelar gelombang pertama UTBK 2024. Penyelenggara tes mengingatkan sistem baru pembobotan dalam nilai UTBK.


Mahasiswa Unair Raih Penghargaan di Thailand, Berkat Rekomendasi Kebijakan Publik Transportasi Massal

15 Februari 2024

Universitas Airlangga. Foto : Unair
Mahasiswa Unair Raih Penghargaan di Thailand, Berkat Rekomendasi Kebijakan Publik Transportasi Massal

Mahasiswa Unair meraih penghargaan dalam Young ASEAN Leaders Policy Initiative di Thailand. Rekomendasinya dinilai sebagai inisiatif terbaik.


Biaya Kuliah Unair Lengkap untuk Semua Program Studi

9 Desember 2023

Kampus Unair. Istimewa
Biaya Kuliah Unair Lengkap untuk Semua Program Studi

Berikut ini daftar lengkap biaya kuliah di UNAIR untuk semua program studi dari jenjang D3, D4, hingga S1. Biayanya bisa berbeda-beda sesuai dengan kelasnya.


Mengenal Program S2 Media dan Komunikasi Unair: Beasiswa hingga Kurikulum

30 November 2023

Kampus Unair. Istimewa
Mengenal Program S2 Media dan Komunikasi Unair: Beasiswa hingga Kurikulum

Berdiri sejak 2003, program magister Media dan Komunikasi Unair ini berada di bawah naungan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Unair.


Hasil Autopsi Jasad Mahasiswa FKH Unair, Dekan: Meninggal Bunuh Diri

6 November 2023

Aparat kepolisian saat mendatangi TKP tewasnya mahasiswa FKH Unair di dalam mobil di halaman apartemen Jalan H. Anwar Hamzah Desa Tambak Oso, Kecamatan Waru, Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur, Minggu 5 November 2023. ANTARA/HO-ADS
Hasil Autopsi Jasad Mahasiswa FKH Unair, Dekan: Meninggal Bunuh Diri

Hasil autopsi atas kematian CA, mahasiswa Kedokteran Hewan Universitas Airlangga atau FKH Unair telah keluar. Dekan FKH menyatakan berdasarkan autopsi, diketahui bahwa korban melakukan tindakan bunuh diri.


Mahasiswa FK Unair Tewas di Mobil Kepala Terbungkus Plastik, Kampus: Kami Terpukul

6 November 2023

Ilustrasi Orang Meninggal. shutterstock.com
Mahasiswa FK Unair Tewas di Mobil Kepala Terbungkus Plastik, Kampus: Kami Terpukul

Mahasiswa Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Airlangga (Unair) berinisial CA, 21 tahun, ditemukan tewas pada Ahad pagi, 5 November 2023.


BEM Unair Bahas Aspirasi Mahasiswa, dari Biaya Pendidikan hingga Bantuan Keuangan

23 September 2023

BEM UNAIR Gelar Advokesma Bersama Sampaikan Aspirasi Mahasiswa. unair.ac.id
BEM Unair Bahas Aspirasi Mahasiswa, dari Biaya Pendidikan hingga Bantuan Keuangan

Kementerian Advokasi dan Kesejahteraan Mahasiswa BEM Universitas Airlangga (Unair) menyelenggarakan program kerja untuk sampaikan aspirasi mahasiswa.


Dugaan Plagiasi Lagu "Halo-Halo Bandung", Dosen Unair Sebut Bisa Pengaruhi Sejarah Bangsa

23 September 2023

Lagu Halo-halo Bandung yang dijiplak Malaysia. Youtube
Dugaan Plagiasi Lagu "Halo-Halo Bandung", Dosen Unair Sebut Bisa Pengaruhi Sejarah Bangsa

Dosen Unair mengatakan tindakan plagiasi terhadap lagu "Halo-Halo Bandung" merupakan suatu pelanggaran.


Sambut Tahun Politik Pemilu 2024, Unair Deklarasi Tolak Politik Uang

27 Agustus 2023

Universitas Airlangga (Unair) menandatangani deklarasi tolak politik uang dalam rangka menyambut pesta demokrasi Pemilu 2024. Dokumentasi: Unair.
Sambut Tahun Politik Pemilu 2024, Unair Deklarasi Tolak Politik Uang

Universitas Airlangga (Unair) menandatangani deklarasi tolak politik uang dalam rangka menyambut pesta demokrasi Pemilu 2024.


5 Fakultas Hukum Terbaik di Indonesia Versi QS WUR 2023

21 Agustus 2023

Kampus Unair. Istimewa
5 Fakultas Hukum Terbaik di Indonesia Versi QS WUR 2023

Daftar Fakultas Hukum terbaik di Indonesia versi QS WUR 2023, antara lain Universitas Airlangga, Universitas Indonesia dan Universitas Padjadjaran.